Peralatan Utilitas Safety and Fire Protection

Yuriyanto : Perancangan Ulang Tata Letak Lantai Produksi Dengan Menggunakan Metode Pairwise Exchange Di PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco, 2009. USU Repository © 2009 Tegangan : 140 KVA Fasa : 3 fasa Jumlah : 1 unit

2.5.2. Peralatan

Peralatan yang digunakan pada perusahaan ini antara lain : 1. Hand Lift Fungsi : Memindahkan bahan baku atau bahan jadi Jumlah : 4 Unit 2. Gergaji Fungsi : Memotong triplek rangka sandaran Jumlah : 4 Unit 3. Tang Potong Hit Fungsi : Memotong kawat Jumlah : 4 Unit 4. Alat Pelapis Kancing Fungsi : Melapis kancing dengan kain atau plastik Jumlah : 2 Unit 5. Palu Fungsi : Memukul dalam pemasangan kaki spring bed Jumlah : 4 Unit 6. Meteran Yuriyanto : Perancangan Ulang Tata Letak Lantai Produksi Dengan Menggunakan Metode Pairwise Exchange Di PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco, 2009. USU Repository © 2009 Fungsi : Mengukur kain Jumlah : 4 Unit 7. Gunting Fungsi : Memotong Busa Jumlah : 10 Unit

2.5.3. Utilitas

Utilitas yang digunakan oleh PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco adalah sebagai berikut : 1. Energi listrik Sumber utama daya listrik yang digunakan adalah dari PLN dengan kebutuhan setiap bulan sekitar 30.000 KWH. 2. Air Kebutuhan air di pabrik ini diperoleh dari PDAM Tirtanadi dengan kebutuhan tiap bulannya sekitar 100 m 3 . Air ini lebih diperlukan untuk keperluan karyawan seperti kamar mandi, mushalla dan lain-lain.

2.5.4. Safety and Fire Protection

Lingkungan kerja yang ada di setiap departemen sangatlah menentukan adanya keselamatan bagi karyawan. Oleh karena itu, dalam upaya untuk meningkatkan keselamatan kerja karyawan di PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco maka dilakukan tindakan pengamanan safety, berupa pencegahan terhadap bahaya kebakaran yang mungkin timbul. Perusahaan ini melakukannya dengan Yuriyanto : Perancangan Ulang Tata Letak Lantai Produksi Dengan Menggunakan Metode Pairwise Exchange Di PT. Cahaya Kawi Ultra Polyintraco, 2009. USU Repository © 2009 memisahkan letak bahan baku yang mudah terbakar dengan sumber api. Pada perusahaan ini tindakan fire protection yang dilakukan adalah dengan memberikan penutup pada panel listrik, menyediakan racun api berupa alat pemadam api ringan, pada jarak tertentu dilantai pabrik atau pada daerah yang mudah terjadi kebakaran.

2.5.5. Waste Treatment