76 Tabel 4. Pedoman Observasi
No Bentuk
Kegiatan Aspek Yang Diamati
Fungsi Kegiatan
Pengamatan 1
2 3
4 5
1 observasi
Bagaimana proses
pembelajaran dikelas Mengetahui
pelaksanaan pembelajaran
sebelum pengembanga
n modul Guru
Siswa Bagaimana
penggunaan sumber  belajar  dalam  proses
pembelajaran dikelas Guru
Siswa Sikap  siswa  dalam  mengikuti
proses pembelajaran dikelas Siswa
b.  Metode wawancara
Menurut Subana, dalam bukunya Riduwan 2013:29, wawancara adalah suatu  cara  pengumpulan  data  yang  digunakan  untuk  memperoleh  informasi
langsung dari sumbernya. Wawancara ini digunakan bila ingin mengetahui hal-hal dari responden secara lebih mendalam serta jumlah responden sedikit.
Pada  penelitian  ini  wawancara  dilakukan  dengan  cara  wawancara terpimpin, yaitu wawancara yang dilakukan dengan mengajukan pertanyaan yang
sudah  dipersiapkan    telah  disusun.  Tujuan  dari  wawancara  ini  adalah  untuk mengetahui  bagaimana  proses  pembelajaran  yang  berlangsung,  penggunaan
sumber  dan  hasil  belajar  siswa.  Pedoman  pengumpulan  data  dengan  teknik wawancara dapat dilihat pada Tabel berikut ini :
Tabel 5. Pedoman Wawancara
No Bentuk
Kegiatan Pertanyaan
Fungsi Responden
1 2
3 4
5
1 Wawancara
terhadap guru
Penggunaan metode dalam proses pembelajaran dikelas
Mengetehui keadaan
pembelajaran dan kebutuhan
terhadap pengembanga
n modul Guru
Bagaimana  pelaksanaan  proses pembelajaran dikelas
Guru Sumber belajar apa yang digunakan
dalam membantu
proses pembelajaran
Guru 2
Wawancara terhadap
siswa Bagaimana proses pembelajaran di
kelas Mengetahui
keadaan pembelajaran
dan kebutuhan terhadap
pengembanga n modul
Siswa Kendala  apa  yang  dialami  dalam
proses pembelajaran Siswa
Sumber belajar apa yang digunakan dalam
membantu proses
pembelajaran Siswa
77
c.  Angket
Menurut Sugiyono 2010 : 199, angket atau kuesioner merupakan teknik pengumpulan data yang dilakukan dengan cara memberi seperangkat pertanyaan
tertulis kepada responden untuk dijawabnya. Angket yang digunakan dalam penelitian ini adalah angket tertutup, yaitu
peneliti  menyediakan  beberapa  alternatif  jawaban  yang  cocok  bagi  responden. Angket dengan 2 alternatif jawaban “layak”, dan “tidak layak”, ditujukan kepada
ahli materi, ahli media, dan ahli evaluasi. Sedangkan angket dengan 4 alternatif jawaban  yaitu  “sangat  setuju”,  “setuju”,  “tidak  setuju”,  dan  “sangat  tidak setuju”
ditujukan kepada siswa yang dijadikan subjek penelitian. Pengumpulan data dengan angket bertujuan untuk mengetahui kelayakan
modul  sebagai  media  pembelajaran  pada  kompetensi  dasar  penyelesaian pembuatan gambar busana, dengan cara responden diminta memberikan jawaban
dengan skala ukur yang telah disediakan. Jawaban dari responden ditulis dengan cara memberikan tanda
√ pada angket yang disediakan.
2.  Alat Pengumpulan Data