nah ini. Apanya ini. Ini satuannya berarti -3 itu artinya

48 perpindahan termasuk besaran skalar dan jarak termasuk besaran vektor. Dengan bantuan pertanyaan dan ilustrasi yang diberikan peneliti siswa mengubah pemahamannya dan menyatakan bahwa perpindahan termasuk besaran skalar dan jarak termasuk besaran vektor. Selama proses perubahan peneliti juga menemukan terjadinya peristiwa asimilasi dimana siswa menyatukan pertanyaan-pertanyaan dan ilustrasi yang diberikan dengan apa yang suda dimiliki siswa. Hal ini menunjukkan bahwa asimilasi dan akomodasi merupakan satu kesatuan. Proses diatas digolongkan sebagai asimilasi karena peneliti hanya mempertimbangkan pemahaman awal dan pemahaman akhir saja. 49

3.3 Perubahan pemahaman awal secara Akomodasi siswa C pada konsep

kelajuan dan konsep kecepatan Tabel 6. Tabel perubahan pemahaman siswa C pada konsep kelajuan dan konsep kecepatan E: Peneliti, M: siswa C Pemahaman Siswa Pertanyaan dan Ilustrasi Pemahaman awal: tidak bisa mendefinisikan kelajuan dan kecepatan merupakan jarak dibagi waktu E: pas kamu naik motor di spidometer itu ada jarum yang selalu naik turun. Nah misalnya jarum itu menunjuk ke angka 50 kmjam itu artinya apa? M: kecepatan artinya 1 jam bisa menempuh jarak 50 km. E: oh. Angka itu menunjukkan apa sebenarnya? M: angka itu? E: hm ia M: kelajuan mbak. Tapi nggak tau bener apa salah mbak. Soalnya nggak tau apa itu kelajuan. Lampiran 4 hal 108 Siswa juga tidak bisa membedakan kelajuan dengan kecepatan. E: kecepatan tu apa sih sebenarnya? M: kecepatan itu v = E: kalau kelajuan? M: nggak tau. Haha.... Lampiran 4 hal 108 Siswa mengaku tidak dapat mendefinisikan kelajuan dan mengalami miskonsepsi pada konsep kelajuan. Peneliti mencoba mengecoh siswa dengan jawaban siswa sebelumnya bahwa kecepatan dan kelajuan memiliki satuan yang sama. E: haha.... kalo kalau satuannya sama gimana? Kelajuan adalah jarak dibagi waktu juga. M: berarti sama E: coba ditulis aja. Kelajuan itu apa? M:menulis kelajuan itu nggak tau lambangnya mbak. Kelajuan = . Lampiran 4 hal 108 Peneliti menanyakan kembali apakah kelajuan sama dengan kecepatan. Kelajuan tidak sama dengan kecepatan E: berarti kelajuan sama dengan Peneliti menanyakan ke siswa, kelajuan termasuk besaran skalar