Daftar Siswa SMK Sanjaya Pakem Kondisi Fisik Dan Lingkungan SMK Sanjaya Pakem

kebutuhan setempat dengan tetap mengikuti standar yang telah ditempatkan secara nasional.

E. Daftar Siswa SMK Sanjaya Pakem

Jumlah siswa SMK Sanjaya Pakem tahun ajaran 20162017 menurut data terakhir adalah sebanyak siswa dengan rincian sebagai berikut : Tabel 4.1 Daftar Jumlah Siswa Kelas Putra Putri Jumlah X AK 3 12 15 X AP 3 13 16 X PM 3 3 6 XI AK 2 16 18 XI AP 2 13 15 XI PM 2 11 13 XII AK 3 12 15 XII AP 15 15 XII PM 2 2 4 TOTAL 20 97 117

F. Kondisi Fisik Dan Lingkungan SMK Sanjaya Pakem

1. Letak SMK Sanjaya Pakem SMK Sanjaya Pakem terletak di Jalan Kaliurang Km 17 Pakem, Sleman, Yogyakarta. 2. Luas Area SMK Sanjaya Pakem SMK Sanjaya Pakem memiliki gedung sendiri yang dibangun di atas area tanah seluas 5383 m 2. Gedung SMK Sanjaya Pakem terdiri dari: Tabel 4.2 Gedung SMK Sanjaya Pakem a. 14 ruang kelas b. 1 ruang guru c. Ruang kepala sekolah d. 1 ruang tata usaha e. 1 ruang perpustakaan f. Ruang koperasi g. 1 ruang BK h. 1 ruang komputer i. 1 ruang praktek mengetik j. 1 ruang media k. 1 gudang l. 1 ruang UKS m. 4 kamar mandi, tempat buang air kecil n. 1 ruang aularapat o. 2 tempat parkir p. 1 dapur q. 1 toko siswa r. 1 kantin s. 1 ruang yayasan t. 1 ruang OSIS 3. Kondisi Gedung dan Ruangan Gedung yang ditempati oleh SMK Sanjaya Pakem adalah milik sendiri dan bersifat permanen. Keadaan gedung SMK Sanjaya Pakem secara umum masih baik, misal : tembok masih kokoh, cat tembok masih baik, genteng masih baik. Lingkungan di sekitar sekolah bersih, tearatur dan rapi, dan ditunjang dengan banyaknya bunga-bunga, tanaman perindang di halaman tempat upacara maupun halaman depan sekolah dan pada halaman tempat upacara berupa lapangan rumput sehingga menimbulkan kesan sejuk, hijau, dan asri yang mendukung proses belajar-mengajar. Semua terawat dengan baik karena sikap saling memiliki dan menjaga dari semua warga sekolah. 4. Halaman Sekolah Halaman SMK Sanjaya Pakem terdiri dari dua bagian yaitu halaman yang terletak di dalam sekolah yang berfungsi sebagai tempat upacara benderadan halaman yang terletak di depan sekolah yang berfungsi sebagai tempat olahraga lapangan basket.

G. Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR Penerapan Model Pembelajaran Project Based Learning Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Hasil Belajar Matematika ( PTK Pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP N

0 3 15

Penerapan strategi pembelajaran project based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa , sikap kritis dan prestasi belajar siswa kelas XI Akuntansi SMK Sanjaya Pakem.

0 0 428

Penerapan strategi pembelajaran inquiry based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa, sikap kritis, dan prestasi belajar siswa kelas XI Akuntansi SMK Sanjaya Pakem.

0 3 267

Penerapan strategi pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa , sikap kritis dan prestasi belajar siswa kelas XI Akuntansi SMK Sanjaya Pakem

0 3 308

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Teams Games Tournament (TGT) untuk meningkatkan motivasi belajar siswa SMK Sanjaya Pakem kelas X pada mata pelajaran akuntansi.

0 0 196

Implementasi metode pembelajaran kooperatif tipe Jigsaw untuk meningkatkan minat dan prestasi belajar siswa mata pelajaran akuntansi SMK Sanjaya Pakem kelas XI akuntansi : penelitian dilaksanakan pada siswa kelas XI akuntansi semester 1 SMK Sanjaya Pakem.

0 8 211

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Student Teams Achievement Division (STAD) dalam meningkatkan partisipasi belajar dan hasil belajar siswa pada mata pelajaran akuntansi siswa kelas XI akuntansi SMK Sanjaya Pakem.

1 1 237

Hubungan antara sikap disiplin belajar siswa dan lingkungan belajar siswa dengan prestasi belajar siswa : studi kasus pada siswa SMK Sanjaya Pakem.

0 7 177

Penerapan strategi pembelajaran inquiry based learning untuk meningkatkan motivasi belajar siswa, sikap kritis, dan prestasi belajar siswa kelas XI Akuntansi SMK Sanjaya Pakem

0 3 265

Rancangan strategi pembelajaran problem based learning untuk meningkatkan motivasi belajar dan prestasi belajar siswa kelas X SMK Sanjaya Pakem

0 0 169