TRANSAKSI DAN SALDO DENGAN PIHAK-PIHAK BERELASI lanjutan KOMITMEN DAN KONTINJENSI

PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 115 -

38. KREDIT PENERUSAN DARI BANK INDONESIA

Pada tanggal 12 Mei 1999, Bank dengan Bank Indonesia BI menandatangani Perjanjian Kredit Penerusan kepada Pengusaha Kecil dan Pengusaha Mikro KPKM, dimana BI menunjuk Bank sebagai penyalur Kredit Likuiditas Bank Indonesia KLBI untuk KPKM dan menyalurkan kepada debitur. Fasilitas yang diberikan kepada Bank adalah sebesar Rp 31.472. Jangka waktu pinjaman kepada debitur adalah 2 dua sampai 6 enam tahun dan fasilitas kepada Bank akan berakhir pada saat seluruh pinjaman pokok dan bunga yang tercantum dalam perjanjian telah dilunasi. Fasilitas kepada Bank dikenakan bunga sebesar 13 per tahun dan suku bunga KPKM kepada debitur sebesar 16 per tahun. Bank tidak menanggung risiko kredit atas penyaluran KPKM tersebut.

39. POSISI DEVISA NETO

Menurut ketentuan Bank Indonesia berdasarkan Peraturan Bank Indonesia PBI No.175PBI2016 tanggal 29 Mei 2016 perubahan keempat atas PBI No. 513PBI2003 tentang Posisi Devisa Neto Bank Umum tanggal 17 Juli 2003, PDN ditetapkan maksimum sebesar 20 modal. Pada tanggal 30 Juni 2017 dan 2016, PDN Bank adalah sebagai berikut: 2017 Mata Uang Aset Liabilitas Posisi Devisa Neto nilai absolut Keseluruhan laporan posisi keuangan dan rekening administratif Dolar Amerika Serikat 3.110.095 3.367.208 257.113 Dolar Singapura 128.568 119.056 9.512 Poundsterling Inggris 16.883 15.564 1.319 Dolar Australia 13.462 10.224 3.238 Yen Jepang 792 11.591 10.799 Dolar Hong Kong 799 - 799 Yuan China 3.294 - 3.294 Euro Eropa 11.510 23.341 11.831 Jumlah 3.285.403 3.546.984 297.905 Modal 4.192.386 Rasio Posisi Devisa Neto 7,11 PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 116 -

39. POSISI DEVISA NETO lanjutan

2016 Mata Uang Aset Assets Liabilitas Liabilities Posisi Devisa Neto nilai absolut Net Open Position absolute amount Keseluruhan laporan posisi keuangan dan rekening administratif Dolar Amerika Serikat 2.832.856 2.872.745 39.889 Dolar Singapura 126.653 106.122 20.531 Poundsterling Inggris 3.245 1.656 1.589 Dolar Australia 5.673 1.458 4.215 Yen Jepang 1.077 - 1.077 Dolar Hong Kong 412 - 412 Yuan China 2.325 - 2.325 Euro Eropa 9.029 2.203 6.826 Jumlah 2.981.270 2.984.184 76.864 Modal Catatan 44 4.114.668 Rasio Posisi Devisa Neto 1,87

40. INFORMASI SEGMEN USAHA Segmen Operasi

Segmen operasi dilaporkan sesuai dengan laporan internal yang disiapkan untuk pengambil keputusan operasional yang bertanggung jawab untuk mengalokasikan sumber daya ke segmen tertentu dan melakukan penilaian atas performanya. Seluruh segmen operasi yang digunakan oleh Bank telah memenuhi kriteria pelaporan berdasarkan PSAK 5 Revisi 2009, “Segmen Operasi”. Tidak terdapat pendapatan dari satu konsumen eksternal atau pihak lain yang mencapai 10 atau lebih dari jumlah pendapatan Bank untuk tahun yang berakhir pada tanggal 30 Juni 2017 dan 2016. Bank memiliki empat pelaporan segmen. Di bawah ini merupakan penjelasan mengenai operasi dari masing-masing pelaporan segmen yang dimiliki olehBank:  Produktif - termasuk pinjaman yang diberikan kepada sektor produktif, diantaranya, kredit modal kerja dan investasi.  Konsumtif - termasuk pinjaman yang diberikan untuk keperluan konsumtif.  Treasuri - segmen ini terkait dengan kegiatan treasuri Bank termasuk transaksi money market dan investasi dalam bentuk penempatan dan efek.  Lain-lain - termasuk aktivitas back office dan divisi yang tidak menghasilkan laba.