TAGIHAN DAN LIABILITAS AKSEPTASI lanjutan

PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 82 -

14. PENYERTAAN SAHAM

Bank memiliki penyertaan saham yang menggunakan metode biaya perolehan pada perusahaan sebagai berikut: Nama Perusahaan Jenis Usaha Persentase Kepemilikan 2017 2016 PT Sarana Bersama Pembiayaan Indonesia Investasi 1,95 131 131 PT Aplikanusa Lintasarta Jasa komunikasi datadan internet 0,27 6 6 JumlahTotal 137 137 Bank melakukan penilaian atas penurunan nilai penyertaan saham secara individual dengan menggunakan bukti objektif penurunan nilai. Pada tanggal 30 Juni 2017 dan 2016, seluruh penyertaan saham diklasifikasikan“Lancar”. Pada tanggal 30 Juni 2017 dan 2016, manajemen berkeyakinan bahwa tidak terdapat penurunan nilai atas penyertaan saham sehingga tidak diperlukan pembentukan cadangan kerugian penurunan nilai.

15. ASET TETAP

Aset tetap terdiri dari: 2017 1 Januari 2017 Penambahan Pengurangan Revaluasi 30 Juni 2017 Biaya Perolehan Nilai Revaluasi: Hak atas tanah 1.901.435 - - - 1.901.435 Bangunan 116.927 - - - 116.927 Inventaris kantor 201.630 6.016 5.095 - 202.552 Instalasi 5.023 58 82 - 4.999 Jumlah Biaya PerolehanNilai Revaluasi 2.225.014 6.074 5.177 - 2.225.912 Akumulasi Penyusutan: Bangunan 7.037 3.307 - - 10.344 Inventaris kantor 116.255 25.233 4.892 - 136.596 Instalasi 2.091 369 84 - 2.376 Jumlah Akumulasi Penyusutan 125.383 28.909 4976 - - 149.316 Nilai Buku 2.099.631 2.076.595 Reklasifikasi dari akun Aset Lain-lain perangkat lunak dalam pengembangan dan uang muka pendirian cabang Catatan 17. Eliminasi saldo. PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 83 -

15. ASET TETAP lanjutan

Aset tetap terdiri dari: lanjutan 2016 1 Januari 2016 Penambahan Pengurangan Revaluasi 30 Juni 2016 Biaya Perolehan Nilai Revaluasi: Hak atas tanah 558.124 - - 1.343.311 1.901.435 Bangunan 105.996 11.932 17.847 16.845 116.926 Inventaris kantor 168.313 41.980 27.568 - 201.630 18.905 Instalasi 4.907 116 - - 5.023 Jumlah Biaya PerolehanNilai Revaluasi 837.340 30.953 27.568 1.360.156 2.225.014 41.980 17.847 Akumulasi Penyusutan: Bangunan 7.037 3.307 - - 7.037 Inventaris kantor 116.255 25.233 4.892 - 116.255 Instalasi 2.091 369 84 - 2.091 Jumlah Akumulasi Penyusutan 125.383 28.909 4.976 - 149.316 Nilai Buku 711.957 2.075.698 Reklasifikasi dari akun Aset Lain-lain perangkat lunak dalam pengembangan dan uang muka pendirian cabang Catatan 17. Eliminasi saldo. Sejak tanggal 30 Juni 2012, sehubungan dengan kuasi reorganisasi, aset tetap dicatat berdasarkan model revaluasi yang telah direviu oleh manajemen dan didukung oleh laporan penilai independen eksternal KJPP Hendra Gunawan Rekan berdasarkan laporanNo. V2012PKG44E tanggal7 November 2012. Metode penilaian yangdigunakan adalah rekonsiliasi metode pendekatan data pasardan biaya. Selisih antara nilai buku sebelum revaluasi aset tetap dengan nilai wajar aset tetap sehubungan dengan kuasi reorganisasi adalah sebagai berikut: Aset tetap Nilai buku sebelum revaluasi Nilai wajar Surplus revaluasi Hak atas tanah 102.738 510.537 407.799 Bangunan 38.158 151.685 113.527 Inventaris kantor 17.452 95.849 78.397 Instalasi 1.987 - 1.987 Jumlah 160.335 758.071 597.736