PERPAJAKAN lanjutan b. Utang Pajak PERPAJAKAN lanjutan c. Pajak Penghasilan

PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 97 -

21. PERPAJAKAN lanjutan c. Pajak Penghasilan

Manfaat beban pajak penghasilan terdiri dari: 2017 2016 Pajak kini Tahun berjalan 12.270 14.606 Pajak tangguhan Tahun berjalan - 5.362 Penyesuaian tahun sebelumnya - 10.337 Jumlah pajak tangguhan 12.270 4.975 Beban pajak penghasilan - neto 12.270 19.581 Pajak kini Rekonsiliasi antara laba sebelum manfaat beban pajak penghasilan menurut laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain dengan laba kena pajak Bank untuk tahun yang berakhir pada tanggal-tanggal 30 Juni 2017 dan 2016 adalah sebagai berikut: 2017 2016 Laba sebelum manfaat beban pajak penghasilan menurut laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain 82.133 92.424 Pajak kini lanjutan Perhitungan laba kena pajak hasil rekonsiliasi untuk tahun yang berakhir pada tanggal 31 Desember 2016 telah sesuai dengan SPT yang disampaikan ke Kantor Pelayanan Pajak. Rekonsiliasi antara beban pajak penghasilan yang dihitung dengan menggunakan tarif pajak sebesar 20 untuk tahun 2017 dan 25 untuk tahun 2016 atas laba sebelum manfaat beban pajak penghasilan dengan beban pajak penghasilan sebagaimana yang disajikan dalam laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain adalah sebagai berikut: PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 98 -

21. PERPAJAKAN lanjutan c. Pajak Penghasilan

Pajak kini lanjutan 2017 2016 Laba sebelum manfaat beban pajak penghasilan menurut laporan laba rugi dan penghasilan komprehensif lain 82.133 92.424 Beban pajak penghasilan dengan tarif pajak yang berlaku 12.270 18.485 Pengaruh pajak atas beda tetap pada tarif pajak yang berlaku - 9.241 Penyesuaian atas pajak penghasilan tangguhan tahun sebelumnya - 10.337 Beban pajak penghasilan - neto 12.270 19.581 Berdasarkan Undang-Undang Perpajakan yang berlaku di Indonesia, Bank menghitung, menetapkan, dan membayar sendiri besarnya jumlah pajak yang terhutang. Direktorat Jenderal Pajak DJP dapat menetapkan atau mengubah liabilitas pajak dalam batas waktu5 lima tahun sejak saat terutangnya pajak. PT BANK ARTHA GRAHA INTERNASIONAL Tbk CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN Tanggal 30Juni 2017 dan Untuk Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut Dinyatakan dalam jutaan Rupiah, kecuali dinyatakan lain - 99 -

21. PERPAJAKAN lanjutan .

c. Pajak Penghasilan lanjutan

Pajak tangguhan Pajak tangguhan dihitung berdasarkan pengaruh dari perbedaan temporer antara jumlah tercatat aset dan liabilitas menurut laporan keuangan dengan dasar pengenaan pajak aset dan liabilitas. Rincian aset liabilitas pajak tangguhan Bank pada tanggal 30 Juni 2017 dan 2016 adalah sebagai berikut: 2017 1 Januari Penyesuaian Tahun Sebelumnya - Dibebankan ke Laporan Laba Rugi Penyesuaian Tahun Sebelumnya - Dibebankan ke Penghasilan Komprehensif Lain Dikreditkan Dibebankan ke Laporan Laba Rugi Dikreditkan Dibebankan ke Penghasilan Komprehensif Lain 31 Desember Liabilitas imbalan pasca kerja 61.434 10.337 1.951 5.546 3.400 58.092 Penyusutan aset tetap - - - 195 - 195 Amortisasi aset takberwujud - - - 379 - 379 Keuntungan yang belum direalisasi atas perubahan nilai wajar efek- efek yang tersedia untuk dijual - - - - 1 1 Jumlah 61.434 10.337 1.951 5.362 3.399 57.907 1 Januari January 1, 2016 Dikreditkan ke laporan laba rugi Creditedto statement of profit or loss Dibebankan ke penghasilan komprehensif lain Charged to other comprehensive income 31 Desember December 31, 2016 Liabilitas imbalan pasca kerja 57.718 4.873 1.157 61.434 Aset pajak tangguhan diakui apabila besar kemungkinan bahwa jumlah penghasilan kena pajak pada masa mendatang akan memadai untuk dikompensasi dengan perbedaan temporer yang dapat dikurangkan. Manajemen berkeyakinan bahwa aset pajak tangguhan dapat dimanfaatkan di masa mendatang.