Jenis Kelamin Usia Pendidikan

12 Umum Melaksanakan tugas-tugas umum dalam operasional bank termasuk mengkoordinir karyawan-karyawan bawah.

4.2. Deskripsi Hasil Penelitian

4.2.1. Deskripsi Karakteristik Responden

Data mengenai keadaan responden dapat diketahui melalui jawaban responden dari pertanyaan-pertanyaan yang diajukan kedalam kuesioner yang telah diberikan. Dari jawaban-jawaban tersebut diketahui hal-hal seperti dibawah ini.

a. Jenis Kelamin

Dari 140 responden yang menjawab kuesioner yang telah diberikan dapat diketahui jenis kelamin dari responden yakin pada tabel dibawah ini. Tabel 4.1. Karakteristik responden berdasarkan jenis kelamin No Jenis Kelamin Jumlah Persentase 1 Laki-laki 64 45,7 2 Wanita 76 54,3 140 100,0 Sumber : Data kuesioner diolah Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat bahwa jenis kelamin perempuan mempunyai proporsi yang lebih dominan yaitu 54,3 dibandingkan laki-laki dengan persentase 45,7. Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber.

b. Usia

Dari 140 responden yang menjawab kuisioner telah diberikan dapat diketahui usia para responden yaitu pada tabel dibawah ini. Tabel 4.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia No Usia Tahun Jumlah Persentase 1 18 – 27 14 10,0 2 28 – 37 40 28,6 3 38 – 47 65 46,4 4 47 21 15,0 Total 140 100,0 Sumber : Data kuisioner diolah Tabel karakteristik responden berdasarkan tingkat usia menunjukkan bahwa sebagian besar nasabah berusia 38 – 47 tahun dengan persentase 46,4 . Urutan kedua terbanyak adalah 28 – 37 tahun dengan persentase 28,6 , urutan ketiga terbanyak adalah 47 tahun dengan persentase 15,0 , urutan keempat adalah 18 – 27 tahun dengan persentase 10,0 .

c. Pendidikan

Tabel 4.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Pendidikan No Pendidikan Jumlah Persentase 1 SMUSederajat 27 19,3 2 AkademiD3 21 15,0 3 S-1 43 30,7 4 S-2 15 10,7 5 Lain-lain 34 24,3 Total 140 100,0 Sumber : Data kuisioner diolah Berdasarkan distribusi pendidikan terakhir yang ada menunjukkan bahwa sebagian besar responden tamatan S-1 dengan Hak Cipta © milik UPN Veteran Jatim : Dilarang mengutip sebagian atau seluruh karya tulis ini tanpa mencantumkan dan menyebutkan sumber. persentase 30,7 , urutan kedua terbanyak adalah tamatan Lain-lain dengan persentase 24,3 , urutan ketiga adalah SMUSederajat dengan persentase 19,3 , urutan keempat dengan persentase 15,0 adalah responden tamatan AkademiD3, sisanya 10,7 adalah tamatan S-2.

d. Pekerjaan