Sub Bidang Pengangkatan, Penempatan, dan Pemberhentian Bidang Data dan Informasi

10. Mengusulkan kenaikan pangkat istimewa bagi PNS yang berprestasi luar biasa. 11. Menangguhkan pangkat bagi PNS yang terlibat tindakan indisipliner. 12. Melaksanakan tugas yang diberikan atasan.

11. Sub Bidang Pengangkatan, Penempatan, dan Pemberhentian

1 Sub Bidang Pengangkatan, Penempatan dan Pemberhentian mempunyai tugas membantu sebagian tugas Bidang Mutasi yang berhubungan dengan Bidang Pengangkatan, Penempatan, dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil. 2 Untuk penyelenggaraan tugas Sub Bidang Pengangkatan, Penempatan dan Pemberhentian mempunyai fungsi sebagai berikut: 1. Menyiapkan mutasi jabatan struktural instansi pemerintah daerah dan pengambilan sumpah PNS. 2. Penyiapan dan pelayanan administrasi serta pelaksanaan pengangkatan, pemindahan, dan pemberhentian PNSD sesuai dengan norma, standard, dan prosedur yang ditetapkan dalam peraturan perundang-undangan. 3. Menetapkan pengangkatan, penempatan, dan pemberhentian CPNS dan PNS. 4. Menetapkan syarat-syarat untuk penggajian untuk CPNSD gaji 80 dan PNS gaji 100 . 5. Menetapkan syarat-syarat kenaikan gaji akibat mutasi kepangkatan, jabatan, perkawinankelahiran. 6. Memeriksan kelengkapan administrasi kepegawaian dan menetapkan usul pengangkatan CPNSD. Universitas Sumatera Utara 7. Mempelajari standar kompetensi dan kompensasi jabatan sebagai bahan penempatanmutasi PNS yang profesional dan proporsional. 8. Melaksanakan usulan penetapan Kartu Pegawai, KariKarsu, dan Taspen PNS. 9. Mengkaji secara teliti efektivitas dan efisiensi terhadap pelaksanaan mutasi PNS. 10. Merekapitulasi nama-nama PNS yang bermasalah untuk diusulkan penetapan pada tempat tugas baru. 11. Merekapitulasi nama-nama PNS yang berprestasi untuk diajukan mendapat promosi di tempat baru. 12. Merekapitulasi PNS yang memasuki masa Purna Bakti. 13. Menyusun syarat-syarat ketentuan untuk mendapatkan hak pensiun PNS. 14. Menyusun syarat-syarat dan ketentuan pensiun regular dan pensiun dini. 15. Menyeleksi persyaratan dan merekomendasikan persetujuan bagi PNS yang mengajukan pensiun. 16. Melakukan pengawasan terhadap pelaksanaan tata administrasi pension PNS. 17. Melaksanakan tugas yang diberikan atasan.

12. Bidang Data dan Informasi

1 Bidang informasi data mempunyai tugas pokok menyelenggarakan pengolahan data pengembangan pusat informasi data kepegawaian serta membangun jaringan pemantauan proses administrasi kepegawaian antar Instansi Pemerintah dan antar Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian. Universitas Sumatera Utara 2 Untuk melaksanakan tugas Informasi Data mempunyai fungsi sebagai berikut: 1. Melakukan koordinasi dengan instansi terkait dalam penyelenggaraan Bank Data Pegawai. 2. Melakukan koordinasi dalam penyempurnaan Sistem Informasi Manajemen Kepegawaian. 3. Melakukan pengawasan dan pembinaan terhadap pelaksanaan tertib administrasi kepegawaian. 4. Melakukan evaluasi dan perbandingan daerah lain dalam meningkatkan kualitas pelayanan administrasi kepegawaian. 5. Melakukan koordinasi dengan instansi lain dalam membangun jaringan informasi kepegawaian. 6. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan.

13. Subbid Sistem Informasi Kepegawaian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan, Harga, dan Citra Merek Terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam Pemakaian Jasa Transportasi Bus Studi Kasus Pada PT. ATS (Aceh Transport)

12 179 96

pengaruh Kesesuaian Penempatan Kerja terhadap Prestasi Kerja Pegawai Kantor Badan Perencanaan Pembangunan (Bappeda) Kabupaten Tapanuli Selatan

29 185 86

Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kualitas Pelayanan Publik(Studi Pada Kantor Unit Pelayanan Terpadu (Upt) Samsat Medan Selatan)

47 290 138

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Budaya Kerja Pegawai pada Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Gayo Lues

1 33 95

Pengaruh Mutasi Terhadap Semangat Kerja Pegawai Sipil Studi Kasus di Dinas Pendidikan Kota Binjai)

56 289 72

Pengaruh Profesionalisme Kerja Pegawai Terhadap Kualitas Pelayanan Public (Studi Pada Kantor Badan Pusat Statistik Kabupaten Mandailing Natal)

74 302 114

Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Profesionalisme Kerja Pegawai Negeri Sipil pada Badan Kepegawaian dan Pendidikan Pelatihan Daerah Kabupaten Dairi

4 60 134

Pengaruh Kepemimpinan Terhadap Pelayanan Publik (Studi Pada Unit Pelaksana Teknis Dinas-Pelatihan Pendidikan Teknik Dinas Pendidikan Sumatera Utara)

6 90 91

Pengaruh Desain Pekerjaan Terhadap Semangat Kerja Pegawai Pada Kantor Regional VI Badan Kepegawaian Negara Medan

2 36 96

Pengaruh Pendidikan dan Pelatihan Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Sipil Dalam Pelayanan Publik (Studi pada Badan Kepegawaian, Pendidikan dan Pelatihan Kabupaten Aceh Tamiang)

9 136 135