Visi dan Misi Makna dan Logo Music Coffee Struktur Organisasi Music Coffee

menu Eropa dan Western. Menu Indonesia yang sangat diminati adalah Nasi Goreng Kampung, Nasi Goreng Melayu, Nasi Ayam Cabe Hijau dan lain sebagainya. Menu western yang disediakan di Music Coffee seperti Pizza, Pasta, Fetuchini. Ada juga beberapa menu cemilan atau makanan ringan yang tersedia di Music Coffee seperti kentang goreng, roti bakar ala Music Coffee, lumpia, tahu pletok dan lain-lain. Menu minuman yang ditawarkan Music Coffee sangat banyak yang tak lepas dari kopi. Karena Music Coffee terkenal dengan aneka minuman yang berbahan dasar kopi. Kopi yang ditawarkan Music Coffee memiliki kualitas baik yang didatangkan dari Sidikalang. Aneka minuman yang berbahan dasar kopi misalnya Ice Coffee Black, Ice Coffee Shake, Tea Tarik, Regular Coffee, Black Forest Coffee, Hazelnut Latte dan lain sebagainya. Namun ada juga menu minuman lain seperti Juice, Soft Drink, Ice Cream, Frozen Drink, Float, Italian Soda dan Shakes Drink.

4.1.2 Visi dan Misi

Yang menjadi Visi dan Misi Music Coffee adalah : Visi : Menjadikan Music Coffee sebagai pusat tongkrongan anak muda masa kini di kota Medan Misi : a. Membuat pelanggan menjadi terkesan b. Menjaga standart cita rasa c. Menyediakan music music sesuai dengan selera anak muda sekarang Universitas Sumatera Utara

4.1.3 Makna dan Logo Music Coffee

Gambar 4.1 Logo Music Coffee Sumber : Music Coffee, 24 Februari 2014 Keterangan Logo Music Coffee : 1. Di Logo Music Coffee terlihat gambar terompet dan sebuah gelas, dimana terompet mengartikan sebuah musik dan gelas menunjukkan secangkir coffee. Logo terompet dan gelas tersebut mengartikan bahwa Music Coffee tidak hanya menyediakan makanan dan minuman, namun juga menyediakan musik yang akan menemani para pengunjung selama berada di Music Coffee. 2. Warna logo Music Coffee kuning karena biar mudah diingat oleh masyarakat dengan warna yang mencoloknya tersebut. Tulisan “Music” yang berwarna hitam agar lebih terlihat natural, sedangkan tulisan “Coffee” berwarna merah agar lebih terlihat fresh. Universitas Sumatera Utara

4.1.4 Struktur Organisasi Music Coffee

Menurut Umar 2000:65 struktur organisasi diartikan sebagai susunan dan hubungan antara bagian dan posisi dalam perusahaan. Struktur organisasi menjelaskan pembagian aktivitas kerja, serta memperhatikan hubungan fungsi dan aktivitas sampai batas-batas tertentu. Pentingnya struktur organisasi pada Music Coffee adalah untuk membina kekompakan dalam tim serta membagikan tugas kepada masing-masing departemen. Jumlah karyawan Music Coffee sekitar 32 orang yang dibagi dalam dua shift yaitu shift pertama pada jam 10 pagi sampai jam 6 sore dan shift kedua jam 6 sore sampai jam 2 dini hari. Ada karyawan yang bertugas sebagai koki tukang masak, barista membuat minuman, dishwasher tukang cuci piring, kasir, taking order, dan pramusaji. Setiap harinya para karyawan diawasi langsung oleh seorang supervisor. Berikut ini adalah struktur organisasi Music Coffee : Universitas Sumatera Utara Gambar 4.2 Struktur Organisasi Music Coffee Sumber : Music Coffee, 24 Februari 2014 Table 4.1 Deskripsi Tugas Pemilik dan Karyawan Music Coffee No Jabatan Tugas 1 PemilikOwner Membuat rencana kerja Music Coffee untuk kedepannya 2 Manager Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan operasional Music Coffee dan mengontrol managerial coasting cost Owner Manager Chef Asst Chef Cook Cook Helper Diswasher Head Barista Asst Head Barista Barista Bar Boy Captain Taking Order Runner Head Cashier Cashier Supervisor Admin Universitas Sumatera Utara 3 Supervisor Mengawasi dan mengevaluasi kinerja karyawan, memberikan laporan harian dan bulanan terkait kegiatan operasional karyawan kepada manager, memeriksa perlengkapan dan peralatan sehingga tidak ada kekurangan 4 Admin Bertanggung jawab atas keuangan Music Coffee serta bertanggung jawab atas semua pembelanjaan Music Coffee 5 Chef Menjaga standar cita rasa makanan yang akan dihidangkan ke pengunjung, bertanggung jawab atas bahan-bahan yang dibutuhkan untuk makanan dan minuman, 6 Asisten Chef Menggantikan tugas chef jika tidak ada di tempat, bertanggung jawab atas area dapur 7 Cook Membuat makanan sesuai pesanan pelanggan serta memberikan pencatatan terhadap bahan-bahan yang dibutuhkan untuk diserahkan ke Admin 8 Cook Helper Membantu pekerjaan cook untuk membuat masakan 9 Diswasher Mencuci peralatan makan yang kotor di dapur 10 Head Bar dan Asst Bar Bertanggung jawab atas pembuatan minuman sesuai pesanan pengunjung, bertanggung jawab atas area bar serta bertanggung jawab atas standar minuman 11 Barista Menerima tugas dari Head Barista Universitas Sumatera Utara 12 Bar Boy Bertanggung jawab atas kebersihan peralatan di area bar 13 Captain Memantau kinerja Taking Order dan Runner, menyambut pengunjung yang datang 14 Taking Order Mengambil orderan atau pesanan pengunjung, memastikan pesanan dating tepat waktu, serta membersihkan meja pengunjung 15 Head Cashier dan Cashier Bertanggung jawab atas semua kasir yang ada, membuat laporancompliment setiap bulan, bertanggung jawab terhadap pembayaran yang dilakukan oleh pelanggan Sumber : Music Coffee, 24 Februari 2014

4.2 Penyajian Data