Potensi Lingkungan Kendala Lingkungan

BELAWAN INTERNATIONAL PORT PASSANGER TERMINAL 2012 Hardi Hendra 080406052 88

IV.1.1.1. Potensi Lingkungan

Beberapa potensi yang dimiliki oleh Pelabuhan Belawan dalam skala lingkungan diantaranya:  Letaknnya sebagai bandar pelabuhan di selat Malaka, selat tersibuk di dunia  Letaknya di pesisir timur pulau sumatera yang aman dari patahan lempeng bumi penyebab tsunami di sisi barat dan selatan Indonesia  Sebagai pintu gerbang perairan Indonesia sebelah Barat karena letaknya yang sangat dekat dengan negara-negara tetangga, seperti Malaysia, Singapura, dan Thailand  Pelabuhan Belawan berpotensi menjadi Hub-Port, yaitu pelabuhan pengumpul yang berfungsi sebagai tempat penampungan dan persinggahan barang dari berbagai pelabuhan-pelabuhan kecil di sekitarnya untuk kemudian di distribusikan ke seluruh dunia  Medan khususnya dan Sumatera Utara umumnya memiliki komoditas arus barang yang sangat tinggi berkisar 90 semuanya berasal dari pelabuhan Belawan  Arus keluar masuk barang dan manusia yang semakin tahun semakin meningkat

IV.1.1.2. Kendala Lingkungan

Beberapa potensi yang dimiliki oleh Pelabuhan Belawan dalam skala lingkungan diantaranya:  Kurang memadainya fasilitas yang tersedia di Pelabuhan Belawan, seperti sarana dan prasarana yang telah rusak namun tidak diperbaiki  Memiliki kolam pelabuhan yang kedalamannya dangkal Hal ini berkaitan dengan masalah pasang surut dan juga karena sedimentasi yang disebabkan oleh dua sungai yang ada di Belawan, yaitu Sungai Belawan dan Sungai Deli yang membawa endapan yang menyebabkan kolam pelabuhan Belawan semakin dangkal  Pelabuhan yang tidak efisien Hali ini disebabkan karena terlalu lamanya waktu sandar kapal-kapal berukuran besar akibat kapal harus menunggu hingga pasang naik agar dapat berlabuh dan kembali berlayar di pelabuhan karena dangkalnya kolam pelabuhan Universitas Sumatera Utara BELAWAN INTERNATIONAL PORT PASSANGER TERMINAL 2012 Hardi Hendra 080406052 89

IV.1.1.3. Tanggapan Analisa Lokasi Lingkungan