Signifikansi Puncak Nada Penutur Perempuan Signifikansi Nada Rendah Penutur Perempuan

5.3.2.7 Signifikansi Puncak Nada Penutur Perempuan

Tabel 70 T-Tes Sampel Bebas Puncak Nada PN Penutur Perempuan Test Levene untuk Equalitas Varian t-test untuk Equalitas Rerata Tingkat Kepercayaan 95 Variabel Asumsi Varian F Sig. t Derajad Kebebasan Sig. 2- sisi Perbedaan Rerata Std. Penyimp. Perbedaan Bawah Atas PN_Kal_Ver Diasumsikan kedua varian sama 2.064 .168 1.680 18 .110 32.0900 19.1056 -8.0493 72.2293 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.680 14.498 .114 32.0900 19.1056 -8.7558 72.9358 PN_Kal_Exe Diasumsikan kedua varian sama 1.433 .247 1.857 18 .080 32.7400 17.6280 -4.2950 69.7750 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.857 12.791 .086 32.7400 17.6280 -5.4064 70.8864 PN_Kal_Kom Diasumsikan kedua varian sama 2.539 .128 1.747 18 .098 27.8400 15.9375 -5.6434 61.3234 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.747 13.024 .104 27.8400 15.9375 -6.5844 62.2644 PN_Kal_Beh Diasumsikan kedua varian sama .112 .741 1.698 18 .107 25.9300 15.2714 -6.1539 58.0139 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.698 17.775 .107 25.9300 15.2714 -6.1831 58.0431 PN_Kal_Eks Diasumsikan kedua varian sama 1.240 .280 1.563 18 .136 32.8900 21.0473 -11.3288 77.1088 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.563 17.536 .136 32.8900 21.0473 -11.4128 77.1928 Berdasarkan Tabel 70 di atas, dipaparkan bahwa: 1 signifikansi perbedaan puncak nada tuturan kalimat verdiktif menunjukkan probabilitas sebesar 0,1102 = 0,055 signifikan; 2 signifikansi perbedaan puncak nada tuturan kalimat eksersitif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0802 = 0,040 signifikan; 3 signifikansi perbedaan puncak nada tuturan kalimat komisif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0982 = 0,049 signifikan; 4 signifikansi perbedaan puncak nada tuturan kalimat behatitif menunjukkan probabilitas sebesar 0,1072 = 0,053 tidak signifikan; dan 5 signifikansi perbedaan puncak nada tuturan kalimat ekspositif menunjukkan probabilitas sebesar 0,1362 = 0,068 tidak signifikan. Universitas Sumatera Utara

5.3.2.8 Signifikansi Nada Rendah Penutur Perempuan

Tabel 71 T-Tes Sampel Bebas Nada Rendah NR Penutur Perempuan Test Levene untuk Equalitas Varian t-test untuk Equalitas Rerata Tingkat Kepercayaan 95 Variabel Asumsi Varian F Sig. t Derajad Kebebasan Sig. 2- sisi Perbedaan Rerata Std. Penyimp. Perbedaan Bawah Atas NR_Kal_Ver Diasumsikan kedua varian sama 1.320 .266 2.221 18 .039 23.9200 10.7677 1.2980 46.5420 Diasumsikan kedua varian tidak sama 2.221 16.181 .041 23.9200 10.7677 1.1143 46.7257 NR_Kal_Exe Diasumsikan kedua varian sama 4.236 .054 1.880 18 .076 19.3500 10.2944 -2.2778 40.9778 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.880 14.890 .080 19.3500 10.2944 -2.6062 41.3062 NR_Kal_Kom Diasumsikan kedua varian sama 1.704 .208 2.084 18 .052 21.4500 10.2926 -.1739 43.0739 Diasumsikan kedua varian tidak sama 2.084 16.953 .053 21.4500 10.2926 -.2700 43.1700 NR_Kal_Beh Diasumsikan kedua varian sama .591 .452 2.066 18 .054 23.6300 11.4375 -.3994 47.6594 Diasumsikan kedua varian tidak sama 2.066 17.354 .054 23.6300 11.4375 -.4637 47.7237 NR_Kal_Eks Diasumsikan kedua varian sama .546 .469 2.150 18 .045 19.4900 9.0640 .4473 38.5327 Diasumsikan kedua varian tidak sama 2.150 17.546 .046 19.4900 9.0640 .4120 38.5680 Berdasarkan Tabel 71 di atas, dipaparkan bahwa: 1 signifikansi perbedaan nada rendah tuturan kalimat verdiktif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0392 = 0,019 signifikan; 2 signifikansi perbedaan nada rendah tuturan kalimat eksersitif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0802 = 0,040 signifikan; 3 signifikansi perbedaan nada rendah tuturan kalimat komisif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0522 = 0,026 signifikan; 4 signifikansi perbedaan nada rendah tuturan kalimat behatitif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0542 = 0,027 signifikan; dan 5 signifikansi perbedaan nada rendah tuturan kalimat ekspositif menunjukkan probabilitas sebesar 0,0452 = 0,022 signifikan. Berdasarkan paparan data perbandingan frekuensistruktur melodik pada tuturan modus deklaratif yang dituturkan oleh penutur di Medan dan Solo, disimpulkan bahwa hasil perbandingan frekuensistruktur melodik tersebut menunjukkan Universitas Sumatera Utara signifikansi α dengan probabilitas p di bawah 0,05. Artinya, perbandingan frekuensistruktur melodik pada kedua penutur menunjukkan perbedaan yang signifikan.

5.3.3 Pengukuran Signifikansi Perbedaan Durasi Bunyi Silabis