Signifikansi Perbedaan Durasi Tuturan Eksersitif Penutur Laki-Laki

5.3.3.2 Signifikansi Perbedaan Durasi Tuturan Eksersitif Penutur Laki-Laki

Tabel 73 T-Tes Sampel Bebas Durasi Bunyi Silabis Kal_Exe Penutur Laki-Laki Test Levene untuk Equalitas Varian t-test untuk Equalitas Rerata Tingkat Kepercayaan 95 Variabel Asumsi Varian F Sig. t Derajad Kebebasan Sig. 2- sisi Perbedaan Rerata Std. Penyimp. Perbedaan Bawah Atas [a] 1 Diasumsikan kedua varian sama .263 .614 .760 18 .457 .01220 .01605 -.02151 .04591 Diasumsikan kedua varian tidak sama .760 17.893 .457 .01220 .01605 -.02153 .04593 [u] Diasumsikan kedua varian sama .787 .387 1.665 18 .113 .02120 .01274 -.00556 .04796 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.665 17.748 .114 .02120 .01274 -.00558 .04798 [I] 1 Diasumsikan kedua varian sama 4.101 .058 .038 18 .970 .00050 .01331 -.02747 .02847 Diasumsikan kedua varian tidak sama .038 12.779 .971 .00050 .01331 -.02831 .02931 [I] 2 Diasumsikan kedua varian sama .014 .909 .026 18 .980 .00080 .03130 -.06497 .06657 Diasumsikan kedua varian tidak sama .026 17.562 .980 .00080 .03130 -.06508 .06668 [o] 1 Diasumsikan kedua varian sama 1.988 .176 .142 18 .889 .00140 .00987 -.01933 .02213 Diasumsikan kedua varian tidak sama .142 17.038 .889 .00140 .00987 -.01941 .02221 [e] 1 Diasumsikan kedua varian sama 3.425 .081 1.009 18 .326 .01200 .01190 -.01299 .03699 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.009 12.956 .332 .01200 .01190 -.01371 .03771 [a] 2 Diasumsikan kedua varian sama 1.226 .283 .603 18 .554 .00640 .01062 -.01592 .02872 Diasumsikan kedua varian tidak sama .603 15.053 .556 .00640 .01062 -.01623 .02903 [i] Diasumsikan kedua varian sama .047 .832 .767 18 .453 .00940 .01226 -.01636 .03516 Diasumsikan kedua varian tidak sama .767 17.831 .453 .00940 .01226 -.01638 .03518 [ ɔ] Diasumsikan kedua varian sama .035 .855 1.793 18 .090 .01920 .01071 -.00329 .04169 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.793 17.986 .090 .01920 .01071 -.00329 .04169 [ ə] Diasumsikan kedua varian sama .077 .784 1.493 18 .153 .05350 .03584 -.02180 .12880 Diasumsikan kedua varian tidak sama 1.493 17.999 .153 .05350 .03584 -.02180 .12880 Berdasarkan Tabel 73 di atas, dipaparkan bahwa: 1 signifikansi perbedaan durasi fonem [a] menunjukkan probabilitas sebesar 0.4562 = 0,228 tidak signifikan; 2 signifikansi perbedaan durasi fonem [u] menunjukkan probabilitas sebesar 0.1132 = 0,056 tidak signifikan; 3 signifikansi perbedaan durasi fonem [I] menunjukkan probabilitas sebesar 0.9702 = 0,485 tidak signifikan; 4 signifikansi perbedaan durasi fonem [I] menunjukkan probabilitas sebesar 0.980 tidak signifikan; 5 signifikansi perbedaan durasi fonem [o] menunjukkan probabilitas Universitas Sumatera Utara sebesar 0.8892 = 0,444 tidak signifikan; 6 signifikansi perbedaan durasi fonem [e] menunjukkan probabilitas sebesar 0,3322 = 0,166 tidak signifikan; 7 signifikansi perbedaan durasi fonem [a] menunjukkan probabilitas sebesar 0.5542 = 0,277 tidak signifikan; 8 signifikansi perbedaan durasi fonem [i] menunjukkan probabilitas sebesar 0.4322 = 0,216 tidak signifikan; 9 signifikansi perbedaan durasi fonem [ ɔ] menunjukkan probabilitas sebesar 0.0902 = 0,045 signifikan; dan 10 signifikansi perbedaan durasi fonem [ ə] menunjukkan probabilitas sebesar 0.1532 = 0,076 tidak signifikan. Data tersebut menunjukkan bahwa ada perbedaan yang signifikan pada durasi bunyi [ ɔ] pada silabel [ ɖɔk]. Namun, secara umum, tidak ada perbedaan yang signifikan pada durasi bunyi silabis tuturan kalimat eksersitif [aku pI ŋIn kowe dadi ɖɔktər] antara penutur laki-laki yang berdomisili di Medan dan Solo. Bunyi silabis yang diambil dalam kalimat ini adalah [a], [ku], [pI], [ ŋIn], [ko], [we], [da], [di], [ ɖɔk], dan [tər]. Dengan kata lain disimpulkan bahwa tidak ada pergeseran durasi bunyi silabis dalam tuturan kalimat eksersitif [aku pI ŋIn kowe dadi ɖɔktər] yang dituturkan oleh penutur laki-laki di Medan karena setelah dibandingkan dengan tuturan kalimat yang sama yang dituturkan oleh penutur laki-laki di Solo tidak menunjukkan perbedaan yang signifikan. Universitas Sumatera Utara

5.3.3.3 Signifikansi Perbedaan Durasi Tuturan Komisif Penutur Laki-Laki