2012
PUSDIKLAT PENGEM BANGAN SDM
98
a. Pemberhentian at as Permint aan Sendiri
PNS yang m eminta untuk berhenti dapat diberhentikan dengan hormat sebagai PNS at as perm intaan sendiri. Pemberhentian t ersebut dapat ditunda unt uk paling lama 1 t ahun apabila
kepent ingan dinas m endesak. Perm int aan berhent i PNS dapat dit olak, apabila PNS yang bersangkut an m asih t erikat pada ikatan dinas, sedang m enjalankan w ajib m iliter dan yang lain -
lain yang serupa dengan it u berdasarkan perat uran perundang-undangan yang berlaku. Perm intaan berhenti sebagai PNS diajukan secara t ert ulis kepada pejabat yang berwenang
m elalui saluran hierarki.
b. Pemberhentian Karena M encapai Bat as Usia Pensiun
PNS yang t elah mencapai batas usia pensiun diberhentikan dengan horm at sebagai PNS. Bat as usia pensiun adalah 56 t ahun. Dalam pasal 4 Perat uran Pem erint ah Nom or 32 Tahun
1979 sebagaimana diubah dengan Peraturan Pem erint ah Nom or 1 Tahun 1994 selanjut nya diubah dengan Pert uran Pem erint ah Nom or 65 Tahun 2008, bat as usia pensiun dapat
diperpanjang bagi PNS yang m em angku jabat an t ert ent u sebagai berikut : 1.
65 t ahun bagi PNS yang m em angku jabat an Ahli Penelit i dan Penelit i Ut am a yang dit ugaskan secara penuh di bidang penelit ian, at au jabat an lain yang dit ent ukan oleh
Presiden. 2.
60 t ahun bagi PNS yang m em angku jabat an st rukt ural Eselon I dan II, dokt er yang dit ugaskan secara penuh pada unit pelayanan kesehat an negeri, jabat an Pengaw as
Sekolah M enengah At as, Sekolah M enengah Pert ama, Sekolah Dasar, Tam an Kanak-kanak at au jabat an lain yang sederajat ; at au jabat an lai n yang dit ent ukan oleh Presiden.
3. 58 t ahun bagi PNS yang m em angku jabat an Hakim pada M ahkam ah Pelayaran, at au
jabat an lain yang dit ent ukan oleh Presiden. 4.
62 t ahun bagi PNS yang m em angku jabat an st rukt ural Eselon I t ert ent u. PNS yang akan m encapai bat as usia pensiun, dapat dibebaskan dari jabat annya disebut
juga dengan ist ilah Ist irahat Besar Bebas Tugas m enjelang Pensiun, at au disebut M asa Persiapan Pensiun M PP unt uk paling lam a 1 t ahun dengan m endapat penghasilan
berdasarkan perat uran perundang-undangan yang berlaku, kecuali t unjangan jabat an. PNS yang m enjabat jabat an t ert ent u sebagaim ana dim aksud dalam pasal 4 ayat 2
Perat uran Pemerintah Nomor 32 Tahun 1979, apabila ia t idak m enjabat lagi jabat an t ersebut dan t idak ada rencana untuk diangkat dalam jabatan yang sam a atau yang lebih t inggi kepada
yang bersangkutan dapat diberikan ist irahat besar bebas t ugas m enjelang pensiun selam a
2012
PUSDIKLAT PENGEM BANGAN SDM
99
1 t ahun dan setelah menjalani istirahat besar bebas t ugas m enjelang pensiun diberhent ikan dengan horm at sebagai PNS karena t elah m encapai bat as usia pensiun.
Cont oh kasus adalah seorang PNS m enduduki jabat an Eselon II sebagai Direkt ur Kepala Biro di salah satu unit organisasi dalam lingkungan Kementerian Keuangan, yang bersangkut an
diberhentikan dari jabat annya pada saat berusia 57 t ahun dan kepadanya t idak ada rencana unt uk diangkat dalam jabat an yang sam a at au lebih t inggi, sehingga pada saat berusia 58 t ahun
diberhent ikan dengan horm at kar ena t elah m encapai bat as usia pensiun. PNS yang diberhent ikan dengan horm at sebagai PNS karena m encapai bat as usia
pensiun, berhak atas pensiun apabila ia m emiliki masa kerja pensiun sekurang-kurangnya 10 t ahun.
c. Pemberhentian Karena Adanya Penyederhanaan Organisasi