Hipotesis Tindakan Subjek dan Lokasi Penelitian Rancangan Penelitian

3.3 Prosedur Penelitian

Penelitian dilakukan menggunakan prosedur sebagai berikut: 1 Observasi awal untuk mengidentifikasi masalah dan analisis penyebab masalah yang dilaksanakan melalui wawancara dengan guru mata pelajaran Kimia, observasi pada saat pembelajaran Kimia di kelas, dan observasi keadaan lingkungan sekolah. 2 Bekerjasama dengan guru mata pelajaran Kimia untuk menentukan bentuk tindakan sebagai solusi pemecahan masalah yaitu pembelajaran Multiple Intelligences bervisi SETS pada pokok bahasan Senyawa Hidrokarbon. 3 Menyusun rencana pembelajaran 4 Menyiapkan alat dan bahan yang diperlukan dalam pembelajaran 5 Menyiapkan instrumen untuk mengukur hasil belajar kognitif, afektif, psikomotor, angket terhadap pembelajaran, dan alat ukur motivasi siswa. Penelitian tindakan kelas ini dilaksanakan melalui tiga siklus untuk melihat pengingkatan hasil belajar dan motivasi siswa dalam mengikuti mata pelajaran Kimia melalui pembelajaran Multiple Intelligences bervisi SETS. Adapun langkah-langkah pelaksanaan penelitian yang ditempuh pada setiap siklus adalah sebagai berikut: 1 Perencanaan Planning Tahap perencanaan meliputi pengenalan pembelajaran Multiple Intelligences bervisi SETS. Kegiatan yang dilakukan pada tahap ini adalah membuat rencana pembelajaran dan bahan ajar. 2 Pelaksanaan Acting Tahap pelaksanaan adalah tahap melakukan rencana yang sudah dibuat, adapun yang dilakukan adalah melaksanakan pembelajaran sesuai dengan rencana pembelajaran yang sudah dipersiapkan. 3 Pengamatan Observing Kegiatan penelitian ini dibantu oleh observer yaitu guru Kimia dalam melakukan observasi terhadap pelaksanaan tindakan. Observasi dilaksanakan bersama dengan pelaksanaan penelitian yang meliputi pengamatan terhadap aktivitas siswa dan kinerja guru selama proses pembelajaran menggunakan lembar observasi yang telah dipersiapkan. 4 Refleksi Reflecting Hasil observasi selama proses pembelajaran dikumpulkan dan dikaji sehingga diperoleh hasil refleksi kegiatan. Hasil refleksi kegiatan tersebut digunakan untuk mengetahui perubahan yang terjadi selama menerapkan pembelajaran Multiple Intelligences bervisi SETS. Hasil analisis data pada tahap ini digunakan sebagai acuan untuk melaksanakan perbaikan pada siklus berikutnya.

3.4 Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan pada awal semester genap tahun ajaran 20132014, yaitu mulai tanggal 01 April sampai dengan 20 Mei 2014. Penentuan waktu penelitian mengacu pada kalender akademik sekolah.

Dokumen yang terkait

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TEAM ASSISTED INDIVIDUALIZATION (TAI) TERHADAP AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR EKONOMI SISWA KELAS X SMA TEUKU UMAR SEMARANG TAHUN 2014 2015

1 32 261

MENINGKATKAN MOTIVASI BELAJAR SEJARAH SISWA KELAS XI IPS 1 SMA TEUKU UMAR SEMARANG MELALUI PENGGUNAAN MEDIA FILM DOKUMENTER TAHUN PELAJARAN 2014 2015

3 6 83

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA KELAS XI IPA SMA TEUKU UMAR SEMARANG MELALUI PENERAPAN METODE PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY BERSTRATEGI BUZZ GROUP

1 48 237

Pengaruh Disiplin dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X SMK Teuku Umar Semarang Tahun Ajaran 2005 2006

3 16 102

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN MOTIVASI SISWA KELAS X.1 SMA TEUKU UMAR SEMARANG MELALUI PEMBELAJARAN MULTIPLE INTELLIGENCES BERVISI SETS.

0 29 528

(ABSTRAK) PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATERI EKOSISTEM DI SMA TEUKU UMAR SEMARANG.

0 0 2

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN LEARNING CYCLE TERHADAP MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATERI EKOSISTEM DI SMA TEUKU UMAR SEMARANG.

0 0 100

Pengaruh Motivasi Belajar, Kompetensi Guru dan Fasilitas Belajar Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Pada Siswa Kelas XII di SMA TEUKU UMAR Semarang.

3 15 103

Pengaruh Disiplin dan Motivasi Belajar terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas X SMK Teuku Umar Semarang Tahun Ajaran 2005/2006.

0 1 2

Keefektifan Konseling Kelompok dalam Meningkatkan Penyesuaian Diri Siswa di SMA Teuku Umar Semarang (Penelitian Eksperimen Pada Siswa kelas X 5 SMA Teuku Umar Semarang Tahun Pelajaran 2005/2006).

0 0 1