Supervisor Manager HRD Rancang bangun sistem pendukung keputusan penilaian kinerja karyawan sebagai promosi kenaikan jabatan dengan menggunakan Metode Perbandingan Eksponensial (MPE): studi kasus: BPRS Harta Insan Karimah.

Universitas Islam Negeri SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 177

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

5.1. Simpulan

Berdasarkan uraian dan pembahasan pada bab-bab sebelumnya, maka dapat disimpulkan bahwa:

1. Sistem penunjang keputusan dengan analisis MPE Metode Perbandingan

Eksponensial bertujuan untuk mendapatkan karyawan yang layak mendapatkan promosi kenaikan jabatan, sistem penilaian terdiri dari 7 tujuh diantaranya pendidikan, prestasi kerja, disiplin, komunikatif, kerjasama, penalaran, dorongan berprestasi dan tanggung jawab penilaian sendiri dilakukan oleh staf HRD dan supervisor sedangkan manager HRD hanya sebagai penanggung jawab dalam proses pengambilan keputusan.

2. Hasil dari penelitian ini berupa grafik dan akumulasi penialaian MPE yang

memperlihatkan urutan peringkat dari masing-masing karyawan yang di kandidatkan.

5.2 Saran

Berdasarkan kesimpulan dan analisis yang telah dikemukakan, maka diajukan beberapa saran untuk penelitian berikutnya, yaitu: 1. Aplikasi ini hanya mencakup sedikit jenis data karyawan yang dipakai, akan lebih baik bila aplikasi ini mencakup seluruh jenis data karyawan yang ada pada BPRS Harta Insan Karimah Cileduk. 2. Aplikasi ini belum adanya even history user untuk melihat aktivitas pengguna, akan lebih baik kedepannya aplikasi ini memiliki even history user. Universitas Islam Negeri SYARIF HIDAYATULLAH JAKARTA 179 Daftar Pustaka Budiyanto,Eko. 2013. Sistem Informasi Manajemen Sumberdaya Manusia, cetakan pertama, Yogyakarta : Graha Ilmu. Dodit Suprianto. 2008. Buku Pintar Pemrograman PHP. OASE Media. Bandung Hasibuan. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia, cetakan ke 7 edisi revisi, Jakarta: Sinar Grafika Offset Jogiyanto HM. 2005. Analisis Desain Sistem Informasi. Yogyakarta: Penerbit Andi. Kendal Kendal. 2010.Analisis dan Perancangan Sistem, Edisi ke-5, Jilid 1, Jakarta : PT.Indeks. Ma’arif MS dan Tanjung, H. 2003 Teknik-Teknik Kuantitatif Untuk Manajemen , Jakarta: Grasindo Marimin. 2005. Teknik dan Aplikasi Pengambilan keputusan dengan Kriteria majemuk, cetakan kedua, Jakarta : Grasindo Jakarta. Munawar. 2009. Pemodelan Visual dengan UML. Yogyakarta: Graha Ilmu. Munawar. 2005. Pemodelan Visual dengan UML. Yogyakarta: Graha Ilmu Mulyanto,agus. 2009 .Sistem Informasi, cetakan ke satu, Yogyakarta: Pustaka Pelajar. Nugroho, Bunafit. 2004. Aplikasi Pemrograman Web Dinamis dengan PHP dan MySQL, Yogyakarta: Gava Media. Peranginangin, Kasiman. 2006. Aplikasi WEB dengan PHP dan MySQL, Yogyakarta: Andi. Rangkuti, Haris. Metode Pengambilan keputusan secara efektif pada kriteria majemuk dengan metode Bayes, MPE, CPI, dan AHP. Yogyakarta : Universitas Atmajaya. 2010 Shalahudin. 2011. Rekayasa Perangkat Lunak, Bandung. Sholiq 2006, Pemodelan sistem Informasi berorientasi objek dengan UML. Yogyakarta: Graha Ilmu. Supranto 2005, Teori Dan Pemrograman Grafika Komputer, Yogykarta: Gava Media Whitten JL, Bentley LD, Dittman KC.2004.Metode Desain Dan Analisis Sistem edisi 6.Terjemah System Analysis Dan Design Method. Penerjamah:Tim penerjemah Andi, editor.Yogyakarta:Andi. www.bprshik.combprs-harta-insan-karimah