JENIS PENELITIAN SETTING PENELITIAN

d. Menyelesaikan rancangan penelitian dengan bimbingan dosen yang bersangkutan. e. Menyusun perangkat pembelajaran berupa silabus, rencana pelaksanaan pembelajaran RPP dan lembar kerja siswa LKS model word square. f. Menyusun soal pre-test dan post-test untuk siklus I dan siklus II. g. Permintaan izin untuk melakukan penelitian kepada sekretariat jurusan Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. h. Menghubungi pihak SMAK Frateran Ndao Ende, dengan menemui kepala sekolah, bagian kurikulum dan guru mata pelajaran Biologi dengan menyerahkan surat ijin Penelitian dari Universitas Sanata Dharma Yogyakarta. 2. Pelaksanaan tindakan 2 siklus

a. Siklus I

1 Perencanaan Pada tahap ini dilakukan penyusunan rencana tindakan berupa penyiapan pembelajaran menggunakan model word square, yaitu: 1. Peneliti mempersiapkan materi yang akan digunakan untuk proses pembelajaran. 2. Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP, tentang sistem saraf. 3. Merancang pembelajaran dengan membentuk kelompok belajar beranggotakan 4-5 siswa. Pembagian kelompok dengan tingkat kecerdasan menyebar, yaitu siswa-siswa yang unggul dalam hal prestasi disebar dalam tiap kelompok. 4. Menentukan kolaborasi dengan teman sejawat sebagai observer pengamat. 5. Menyusun lembar observasi. 6. Menyusun Lembar Kerja Siswa LKS model word square. 7. Merancang soal pre-test. 2 Pelaksanaan Pada tahap ini, pembelajaran dilaksanakan menggunakan model word square sesuai dengan rencana tindakan. Kegiatan dilakukan sebagai berikut: 1. Guru mengadakan presensi terhadap kehadiran siswa dan pre-test. 2. Guru melakukan apersepsi. 3. Menjelaskan tujuan pembelajaran yang akan dilaksanakan. 4. Siswa dibagi dalam beberapa kelompok dimana masing-masing kelompok terdiri dari 4-5 siswa. Setelah itu diberikan LKS model word square untuk berdiskusi dan selanjutnya perwakilan anggota kelompok mempresentasikan hasil diskusi dengan diselingi tanya jawab untuk mengukur pemahaman siswa. 5. Kelompok lain secara aktif mengikuti presentasi dan menanggapi hasil presentasi.

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD BERBASIS WORD SQUARE TERHADAP HASIL BELAJAR KIMIA SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON.

3 12 23

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN EXAMPLES NON EXAMPLES UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN SISTEM PNEUMATIK DAN HIDROLIK.

0 3 31

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOFERATIFTIPEJIGSAW PADA PELAJARAN MATEMATIKA DENGAN POKOK BAHASAN WAKTU UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA.

0 0 33

Pemanfaatan media animasi dalam meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa kelas XI IPA SMAK Frateran Ndao Ende pada materi sistem ekskresi.

0 1 209

Penerapan model pembelajaran kooperatif tipe learning together untuk meningkatkan kualitas proses dan hasil belajar akuntansi pokok bahasan jurnal siswa kelas XI Ilmu Pengetahuan Sosial SMAK Sang Timur Yogyakarta.

0 3 195

PENERAPAN MODEL WORD SQUARE PADA PEMBELAJARAN IPS UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KELAS V SD

0 0 11

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAMS GAME TOURNAMENT (TGT) UNTUK MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN FLUIDA STATIS DI KELAS MIPA C SEMESTER 4 SMAK FRATERAN MAUMERE SKRIPSI

0 0 20

PENGEMBANGAN PERANGKAT PEMBELAJARAN MODEL GUIDED DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN MEDIA BERBASIS KOMPUTER UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA POKOK BAHASAN FLUIDA STATIS DI SMAK FRATERAN SURABAYA SKRIPSI

0 0 17

PENERAPAN MEDIA PEMBELAJARAN MOBILE LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA SUB POKOK BAHASAN SISTEM SARAF KELAS XI SMAN 6 KOTA CIREBON - IAIN Syekh Nurjati Cirebon

0 0 26

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF LISTENING TEAM UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN KOLOID DI KELAS XI SMAN 10 PEKANBARU

0 0 8