Jumlah Tenaga Kerja Jumlah Tenaga Kerja dan Jam Kerja

2.5. Jumlah Tenaga Kerja dan Jam Kerja

2.5.1. Jumlah Tenaga Kerja

PT. Jakarana Tama Medan memiliki tenaga kerja yang terdiri dari tenaga kerja langsung dan tenaga kerja tidak langsung. Tenaga kerja langsung adalah tenaga kerjakaryawan yang ditempatkan langsung pada bagian proses pembuatanpengolahan produk, yaitu pekerja yang ada di bagian pengolahan pabrik, sedangkan tenaga kerja tidak langsung adalah karyawantenaga kerja yang tidak langsung berhubungan dengan pembentukan produk atau yang tidak langsung bekerja di pabrik, yaitu yang ditempatkan pada bagian kantor, baik kantor manajer, maupun kantor-kantor pada setiap departemen. Khusus bagi penerimaan tenaga kerja yang baru, sama seperti perusahaan lainnya, dilakukan test pengetahuan umum, kesehatan, wawancara dan juga test keahlian khusus. Sesudah melewati tahap tersebut, diadakan penyaringan data yang lulus dalam penyaringan ini kemudian diterima bekerja, dan kemudian diadakan orientasi dan tranning pekerja. Latihan dan pendidikan tenaga kerja langsung dilakukan di pabrik oleh pekerja yang terlatih. Untuk tenaga kerja langsung terlebih dahulu diberikan masa percobaan selama 3 tiga bulan sesuai dengan peraturan dan persyaratan bagi karyawan baru. Dan dalam masa percobaan harus bersedia lembur dan patuh terhadap peraturan. Perincian jumlah tenaga kerja pada PT. Jakarana Tama dapat dilihat pada Tabel 2.1. Universitas Sumatera Utara Khusus bagi penerimaan tenaga kerja yang baru, sama seperti perusahaan lainnya, dilakukan test pengetahuan umum, kesehatan, wawancara dan juga test keahlian khusus. Sesudah melewati tahap tersebut, diadakan penyaringan data yang lulus dalam penyaringan ini kemudian diterima bekerja, dan kemudian diadakan orientasi dan tranning pekerja. Tabel 2.1. Jumlah Tenaga Kerja Pada PT Jarakana Tama Medan No Bagian Jenis Kelamin Jumlah Pria Wanita 1. HRD 21 4 24 2. Accounting 2 2 4 3. SalesMarketing 10 2 12 4. Purchasing 1 - 1 5 Quality Control 7 6 12 6 Gudang Bahan Jadi 12 1 13 7 Gudang Bahan Baku 11 1 12 8 Produksi 77 179 256 9 Anodle 6 4 10 10 Teknik 13 1 14 11 PPIC 1 - 1 Jumlah Karyawan 161 200 361 Sumber : PT. Jakarana Tama

2.5.2. Jam Kerja