Penelitian yang Relevan LANDASAN TEORI

commit to user 31 l Menjelang akhir waktu, guru memberikan latihan pendalaman secara klasikal dengan menekankan strategi pemecahan masalah mengadopsi komponen whole-class units. m Guru dapat memberikan tes formatif, sesuai dengan TPKkompetensi yang ditentukan Amin Suyitno, 2006:10-11.

B. Penelitian yang Relevan

Adapun beberapa penelitian yang relevan dengan penelitian ini adalah: 1. Hasil penelitian tindakan kelas oleh Budi Lestariningsih tahun 2007 dalam skripsinya dengan judul Meningkatkan Hasil Belajar Siswa Kelas X-6 SMA N Grabag Kabupaten Magelang Pokok Bahasan Trigonometri Melalui Implementasi Model Pembelajaran Tipe TAI berbantuan LKS. Hasil penelitihan menyimpulkan bahwa melalui implementasi model pembelajaran kooperatif tipe TAI berbantuan LKS dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas X-6 SMA N 1 Grabag Kabupaten Magelang pokok bahasan Trigonometri.Hal ini terbukti bahwa 84,65 siwa tersebut telah mencapai nilai KKM sebesar 75 pada siklus II 2. Hasil penelitian tindakan kelas oleh Bukaningrum Tiliyani tahun 2006 dalam skripsinya dengan judul Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Learning tipe TAI Team Asisted Individualization untuk meningkatkan hasil belajar siswa kelas IX B SMP Negeri 1 Adiwerna kabupaten Tegal Dalam Pokok Bahasan pangkat Tak Sebenarnya. Hasil penelitihan menyimpulkan bahwa melalui Penerapan Model Pembelajaran Kooperatif Learning tipe TAI Team Asisted Individualization dapat meningkatkan hasil belajar siswa kelas IX B SMP Negeri 1 Adiwerna kabupaten Tegal Dalam Pokok Bahasan pangkat Tak Sebenarnya. Hal tersebut ditunjukan melalui nilai rata-rata tes akhir siklus I 69,4, nilai rata-rata tes akhir siklus II 76,2, dan nilai rata-rata tes akhir siklus III 85,6 melebihi 72,6 yang menjadi tolok ukur keberhasilan , juga ditunjukkan dari ketuntasan belajar siswa siklus I, siklus II, dan siklus III masing-masing 58,97, 76,92, dan 89,74. commit to user 32 3. Hasil penelitian oleh Retno Kusumaningrum tahun 2007 dalam skripsinya yang berjudul keefektifan Model Pembelajaran Kooperatif Learning tipe TAI Team Asisted Individualization melalui Pemanfaattan LKS Lembar Kerja Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Sub Pokok Bahasan Jajargenjang dan Belahketupat Model Pembelajaran Kooperatif Learning tipe TAI Team Asisted Individualization melalui Pemanfaattan LKS Lembar Kerja Siswa Terhadap Hasil Belajar Matematika Sub Pokok Bahasan Jajargenjang dan Belahketupat. Hasil penelitian menyimpulkan bahwa model pembelajaran TAI Team Assisted Individualization melalui pemanfaatan LKS Lembar Kerja Siswa lebih efektif daripada model pengajaran langsung terhadap hasil belajar matematika siswa kelas VII SMP Negeri 11 Semarang tahun pelajaran 20062007 pada sub pokok bahasan jajargenjang dan belahketupat.

C. Kerangka Berpikir

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan hasil belajar siswa melalui model pembelajaran kooperatif tipe Stad (Student Teams Achievement Division) pada pembelajaran IPS kelas IV MI Miftahul Khair Tangerang

0 13 0

PENINGKATAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPA MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE STAD PADA SISWA KELAS V SDN SENDANG BATANG

1 11 217

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR IPA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI SISWA KELAS III SDN 02 LEMAHBANG KECAMATAN JUMAPOLO KABUPATEN KARANGANYAR TAHUN 2009 2010

0 7 80

UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION PADA SISWA KELAS V SD NEGERI MAJIR KECAMATAN KUTOARJO KABUPATEN PURWOREJO TAHUN PEMBELAJARAN 2009 2010

0 3 63

PENDAHULUAN Peningkatan Keaktifan Siswa Dalam Pembelajaran IPA Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe TAI (Teams Accelerated Instruction) Kelas V Sdn Mojoluhur Tahun Pelajaran 2013/2014.

0 1 6

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED Peningkatan Partisipasi Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) Pada Siswa Kelas V SDN I Gonda

0 1 17

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TEAM ASSISTED Peningkatan Partisipasi Belajar Matematika Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Team Assisted Individualization (TAI) Pada Siswa Kelas V SDN I Gonda

0 2 11

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INFORMATION SEARCH KELAS V SDN 03 BLORONG TAHUN 2010/2011.

0 1 15

PENDAHULUAN PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MATERI GAYA MELALUI PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN INFORMATION SEARCH KELAS V SDN 03 BLORONG TAHUN 2010/2011.

0 1 6

PENINGKATAN HASIL BELAJAR IPA MELALUI PENERAPAN MODEL KOOPERATIF TIPE TAI BERBASIS INKUIRI.

0 1 28