Uji Signifikan Parsial Uji-t

Tabel 4.15 Uji F ANOVA b Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig. 1 Regression 195.041 5 39.008 32.430 .000 a Residual 113.069 94 1.203 Total 308.110 99 a. Predictors: Constant, empati, dayatanggap, kehandalan, jaminan, bentukfisik b. Dependent Variable: kepuasanpelanggan Sumber: Hasil Pengolahan SPSS 2013 Berdasarkan Tabel 4.15 dapat dilihat F hitung adalah 32,430 dengan tingkat signifikansi 0,000. Oleh karena itu, pada kedua perhitungan yaitu F hitung F tabel 32,430 3,32 dan tingkat signifikansinya 0,000 0,05. Hal ini menunjukkan bahwa H ditolak dan H a diterima, yang artinya variabel bebas, yang terdiri dari bukti fisik, kehandalan, daya tanggap, jaminan dan empati secara bersama-sama berpengaruh positif dan signifikan terhadap variabel terikat kepuasan pelanggan PT. Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal.

4.4.2 Uji Signifikan Parsial Uji-t

Uji t dilakukan untuk menguji secara parsial apakah bukti fisik X 1 , kehandalan X 2 , daya tanggap X 3 , jaminan X 4 , dan empati X 5 secara parsial atau masing-masing berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pelanggan Y pada PT. Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal . Model hipotesis yang akan dilakukan adalah sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara H : b 1 = b 2 = b 3 = b 4 = b 5 = 0, artinya secara parsial tidak terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel independen terhadap variabel dependen. H : b 1 ≠ b 2 ≠ b 3 ≠ b 4 ≠ b 5 ≠ 0, artinya secara parsial terdapat pengaruh yang positif dan signifikan dari variabel independen terhadap variabel dependen. Kriteria pengambilan keputusan adalah: H diterima jika t hitung t tabel pada α = 5 H ditolak jika t hitung t tabel pada α = 5 Hasil pengujiannya adalah: Tingkat kesalahan α = 5 dan derajat kebebasan df = n-k n = jumlah sampel, n = 100 k = jumlah variabel yang digunakan , k = 6 Maka: derajat bebas df = n-k = 100-6 = 94 Uji t yang dilakukan adalah uji dua arah, maka t tabel yang digunakan adalah t 0,0594 = 1,986. Tabel 4.16 Uji t Coefficients a Model Unstandardized Coefficients Standardized Coefficients t Sig. B Std. Error Beta 1 Constant -1.969 3.288 -.599 .551 bentukfisik .334 .083 .387 4.019 .000 kehandalan .188 .169 .085 1.111 .269 dayatanggap -.200 .147 -.086 -1.361 .177 Universitas Sumatera Utara Jaminan .407 .086 .366 4.727 .000 Empati .247 .118 .166 2.101 .038 a. Dependent Variable: kepuasanpelanggan Sumber: Hasil Pengolahan SPSS 2013 Berdasarkan Tabel 4.16 menunjukkan bahwa: 1. Variabel kehandalan berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT.Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,000 di bawah lebih kecil dari 0,05 dan nilai t hitung 4,019 t tabel 1,986 2. Variabel jaminan tidak berpengaruh secara positif dan tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT.Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,269 lebih besar dari 0.05 dan nilai t hitung 1,111 t tabel 1,986. 3. Variabel bukti fisik berpengaruh secara negatif dan tidak signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT.Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,177 di bawah lebih kecil dari 0.05 dan nilai t hitung -1,361 t tabel 1,986. 4. Variabel daya tanggap berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT.Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Natal. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,000 di bawah lebih kecil dari 0.05 dan nilai t hitung 4,727 t tabel 1,986. 5. Variabel empati berpengaruh secara positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan PT.Pos Indonesia Cabang Panyabungan Kabupaten Mandailing Universitas Sumatera Utara Natal. Hal ini terlihat dari nilai signifikan 0,038 di bawah lebih kecil dari 0.05 dan nilai t hitung 2,101 t tabel 1,986.

4.4.3 Identifikasi Determinan R