Jenis Kegiatan PPL Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan

commit to user 8 Untuk mempersiapkan mahasiswa calon guru agar kelak dapat menjadi tenaga pendidik yang profesional guna membantu pemerintah dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan. 2 Tujuan Khusus Tujuan akhir Program Pengalaman Lapangan adalah memberikan pelatihan bagi mahasiswa sebagai calon guru yang profesional dan bertanggung jawab, yaitu: a. Dapat mengenal dengan cermat lingkungan fisik, administrasi, akademik, dan sosial psikologis sekolah tempat pelatihan prajabatan berlangsung.

b. Dapat menguasai berbagai keterampilan dasar mengajar.

c. Mampu menerapkan berbagai kemampuan profesional keguruan secara utuh dan terpadu dalam situasi nyata. d. Mampu mengembangkan aspek pribadi dan sosial di lingkungan sekolah. e. Mampu menarik kesimpulan nilai edukatif dan penghayatan pengalaman selama pelatihan melalui refleksi dan menuangkan hasil refleksi itu dalam bentuk laporan.

c. Sasaran

Sasaran yang ingin dicapai dari Program Pengalaman Lapangan adalah untuk membentuk pribadi calon guru yang memiliki seperangkat pengetahuan, keterampilan, sikap, nilai, serta tingkah laku yang diperlukan bagi profesinya, serta cakap dan tepat menggunakannya di dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran, baik di sekolah maupun di luar sekolah .

d. Jenis Kegiatan PPL

Kegiatan yang harus dilaksanakan mahasiswa pada waktu melaksanakan PPL adalah: 1 Observasi lapangan untuk memperoleh gambaran lapangan field familiarization pendahuluan tentang keadaan persekolahan, misalnya observasi tentang: a. Situasi dan kondisi sekolah pada umumnya commit to user 9 b. Pelaksanaan tugas-tugas guru c. Situasi pengelolaan kelas d. Kondisi siswa e. Hubungan antara guru dan sebagainya 2 Latihan ketrampilan mengajar terbatas micro teaching misalnya: a. Latihan membuka pelajaran b. Latihan bertanya c. Latihan memberi motivasipenguatan d. Latihan menutup pelajaran, dan sebagainya 3 Latihan ketrampilan mengajar secara penuh di depan kelas secara terbimbing maupun mandiri 4 Latihan melaksanakan tugas–tugas kependidikan, selain mengajar, misalnya: a. Mengikuti rapat-rapat guru yang berhubungan dengan kegiatan belajar mengajar b. Mengenal lapangan sekolah seperti: organisasi sekolah, kurikulum, ulangan umumujian kepegawaian, perkantoran, gedung, fasilitas sekolah, murid dan sebagainya. 5 Ujian praktek mengajar

e. Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan

Program Pengalaman Lapangan dilaksanakan secara terbimbing, terpadu dan terarah. Artinya mahasiswa calon pendidik dibimbing oleh guru pamong, dosen pembimbing, kepala sekolah dan petugas lapangan dalam berbagai kegiatan pengalaman lapangan berdasarkan koordinasi pelaksanaan masing-masing. Program pengalaman Lapangan dilaksanakan dengan sistem blok dimana para mahasiswa yang sedang mengikuti PPL tidak dibenarkan mengikuti kuliah. Mahasiswa yang mengambil mata kuliah PPL, idealnya menjalani tahap-tahap sebagai berikut. 1 Teori dan pengenalan lapangan commit to user 10 Pengenalan lapangan bagi mahasiswa calon guru perlu dilakukan sedini mungkin karena pembentukkan sikap profesional keguruan tidak dapat dibangun dalam waktu sekejab. Pengenalan lapangan secara dini dilaksanakan dalam bentuk: a. Penugasan mahasiswa dalam mata kuliah tertentu yang terkait dengan kegiatan tugas-tugas keguruan di lapangan antara lain mencakup: 1.Administrasi sekolah 2.Pengembangan kurukulum 3.Metode pembelajaran 4.Media pembelajaran 5.Bimbingan belajar b. Kegiatan observasi tersebut ditentukan oleh proses belajar mengajar di sekolah c. Pelaksanaan observasi ini dibimbing oleh Dosen Pembina mata kuliah yang bersangkutan d. Pengenalan lapangan secara dini ini baru dapat dilaksanakan ketika mahasiswa mengambil program keguruan 2 Pelatihan ketrampilan dasar mengajar Kegiatan pelatihan ketrampilan dasar mengajar PPL 1 dilakukan sebelum mahasiswa calon guru melaksanakan observasi-observasi di sekolah dalam rangka PPL secara terstruktur. PPL 1 yang merupakan program simulasi pada hakekatnya tercakup dalam kegiatan perkuliahan Mata Kuliah Proses belajar Mengajar MKPBM seperti tercantum dalam kurikulum FKIP Program simulasi dilaksanakan di kampus dalam bentuk kegiatan Pengajaran mikro yang ditangani oleh dosen pembimbing penyelenggaraannya disesuaikan dengan kondisi yang ada dan merupakan pra syarat dapat mengikuti PPL. 3 Pelatihan ketrampilan mengajar dan tugas lainnya secara terbimbing a. Latihan mengajar 1.Latihan mengajar terbatas sederhana commit to user 11 a. Merencanakan dan membuat persiapan mengajar untuk satu kali pertemuan b.Memilih dan menggunakan strategi mengajar yang cocok 2.Latihan mengajar lengkap dengan bimbingan a. Merencanakan unit pengajaran b.Memilih dan menggunakan beberapa strategi mengajar c. Memilih dan membuat dan menggunakan media pengajaran yang cocok d.Mengevaluasi pelaksanaan pengajaran e. Proses pembimbingan dilaksanakan dengan supervisi klinis f. Frekuensi latihan mengajar terbimbing minimal 6 kali dengan 6 RF diselingi diskusi balikan supervisi g.Untuk kelas paralel materinya sama. RF dapat lebih dari satu apabila metode dan KBMnya dirubahdisesuaikan. b. Latihan Melaksanakan tugas-tugas keguruan di luar mengajar 1.Partisipasi dalam kelas, ikut mengganti temannya yang tengah latihan mengajar 2.Partisipasi di sekolah a. Kegiatan ekstra kurikuler b.Karya wisata c. Piket sekolah 3.Partisipasi dalam pertemuan orang tua murid dengan guru 4.Latihan melaksanakan administrasi kependidikan a. Administrasi sekolah b.Administrasi kelas c. Administrasi kepegawaian 5.Partisipasi dalam hubungan dengan petugas-petugas kependidikan seperti : kakandep, kasi Olah raga, kasi kebudayaan, PLS dan sebagainya sejauh situasi dan kondisi memungkinkan 6.Frekuensi kegiatan ini pengaturanya oleh guru pamongkoordinator guru pamong sesuai kondisi setempat. commit to user 12 4 Pelatihan ketrampilan mengajar dan tugas-tugas keguruan lainnya secara mandiri a. Latihan mengajar 1.Merencanakan beberapa unit pelajaran dari satu unit course. 2.Memilih dan menggunakan berbagai strategi mengajar yang tepat 3.Melaksanakan beberapa model pelajaran 4.Melaksanakan rencana pengajaran yang sudah direncanakan 5.Mengevaluasi hasil pelajaran 6.Menganalisa pelaksanakaan pengajaran tiap unit 7.Menganalisa hasil-hasil evaluasi 8.Frekuensi latihan mengajar mandiri minimal 4 kali dengan 4 RF diselingi diskusi balikan supervisi b. Tugas keguruan lainnya Sama dengan tugas-ugas keguruan yang telah disebutkan di atas, tetapi dilaksanakan secara mandiri. 5 Pelaksanaan latihan mengajar secara terbimbing dan mandiri selama 10 minggu atau minggu 1 sd minggu 10 masa latihan mengajar efektif a. Untuk latihan terbimbing sekurang-kurangnya 6x latihan b. Untuk Latihan mandiri sekurang-kurangnya 4x latihan 6 Ujian Praktek Mengajar Ujian praktek mengajar dilaksanakan setelah kemampuan mengajar dinilai cukup oleh Guru Pamong dan Dosen Pembimbing. Pengaturan ujian mengajar diserahkan kepada masing-masing. Calon yang akan menempuh ujian praktek mengajar diwajibkan: a. Menyerahkan hasil observasi yang diketahui oleh dosen pembimbing, guru pamong dan kepala sekolah satu mnggu sebelum ujian dilaksanakan. b. Mengambil tugas untuk ujian satu minggu sebelum ujian dilaksanakan c. Menyerahkan persiapan tertulis Rencana pembelajaran kepada Guru Pamong, Dosen Pembimbing selambat-lambatnya dua hari sebelum pelaksanaaan ujian. commit to user 13 Buku Pedoman Program Pengalaman Lapangan FKIP-UNS tahun 20092010

2. Pembelajaran Matematika a. Pengertian Matematika

Dokumen yang terkait

Pelaksanaan penjurusan mahasiswa Di program studi pendidikan ekonomi Fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Universitas sebelas maret surakarta Tahun ajaran 2009 2010

2 12 130

Persepsi Mahasiswa Semester VII PGSD tentang Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan (PPL) oleh Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan UMS Tahun Akademik 2013/2014

0 3 11

ANALISIS PELAKSANAAN KEGIATAN WIRAUSAHA MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI, JURUSAN PENDIDIKAN ILMU SOSIAL, FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN, UNIVERSITAS SEBELAS MARET

20 287 112

PERSEPSI MAHASISWA BIOLOGI TENTANG PELAKSANAAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) OLEH FAKULTAS Persepsi Mahasiswa Biologi Tentang Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Oleh Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan UMS Tahun Akademik 2012/2013.

0 1 15

PENDAHULUAN Persepsi Mahasiswa Biologi Tentang Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Oleh Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan UMS Tahun Akademik 2012/2013.

0 5 7

PERSEPSI MAHASISWA BIOLOGI TENTANG PELAKSANAAN PROGRAM PENGALAMAN LAPANGAN (PPL) OLEH FAKULTAS Persepsi Mahasiswa Biologi Tentang Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan (PPL) Oleh Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan UMS Tahun Akademik 2012/2013.

0 0 15

PENDAHULUAN Efektivitas Pelaksanaan Program Pengalaman Lapangan Dalam Memberikan Bekal Kompetensi Guru Pada Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammadiyah Surakarta Tahun Angkatan 2009.

0 1 6

ANALISIS KOMPETENSI SOSIAL MAHASISWA PENDIDIKAN AKUNTANSI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET TAHUN 2016.

0 0 17

Persepsi Mahasiswa Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Sebelas Maret Surakarta terhadap Pendidikan Inklusif - UNS Institutional Repository

1 3 18

PENGARUH TEKANAN AKADEMIK TERHADAP PRESTASI AKADEMIK MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS SEBELAS MARET - UNS Institutional Repository

0 1 17