Karakteristik Konsumen Berdasarkan Besar Pengeluaran untuk Konsumsi Karakteristik Konsumen Berdasarkan Pendidikan Karakteristik Konsumen Berdasarkan Jumlah Kunjungan dalam Satu Bulan

26 37 17 20 Besar Pengeluaran untuk Konsumsi Rp 100.000 Rp 100.001 - Rp 300.000 Rp 300.001 - Rp 600.000 Rp 600.001 - Rp 900.000 Rp 900.000

4.4.7 Karakteristik Konsumen Berdasarkan Besar Pengeluaran untuk Konsumsi

Konsumen Toko Ragusa Es Italia, tidak ada yang menghabiskan penghasilannya untuk konsumsi makanan dan minuman sebesar kurang dari Rp 100.000 per bulan. Mayoritas menghabiskan penghasilannya sebesar Rp 300.001-Rp 600.000 sebanyak 39 orang 37. Dan lainnya menghabiskan secara bervariasi yang secara lengkap dapat dilihat pada Gambar 9. Gambar 9. Persentase responden berdasarkan besar pengeluaran untuk konsumsi

4.4.8 Karakteristik Konsumen Berdasarkan Pendidikan

Responden Toko Ragusa Es Italia, tidak ada yang memiliki pendidikan terakhir sampai tingkat SD atau SMPsederajat. Mayoritas memiliki pendidikan terakhir sampai tingkat SMAsederajat sebanyak 58 orang 55. Sedangkan yang paling sedikit adalah yang berpendidikan S2S3 karena berdasarkan klasifikasi profesi mayoritas responden adalah mahasiswapelajar. Secara lengkap karakteristik responden berdasarkan pendidikan terakhir dapat dilihat pada Gambar 10. 79 14 4 3 Jumlah Kunjungan dalam Satu Bulan 1 kali 2 kali 3 kali 4 kali Gambar 10. Persentase responden berdasarkan pendidikan terakhir

4.4.9 Karakteristik Konsumen Berdasarkan Jumlah Kunjungan dalam Satu Bulan

Toko Ragusa Es Italia memiliki mayoritas pengunjung yang berkunjung hanya 1 kali dalam 1 bulan yaitu sebanyak 83 orang 79. Tidak ada yang melakukan kunjungan lebih dari 4 kali dalam satu bulan. Hal ini karena kebanyakan konsumen Ragusa adalah orang yang penasaran dengan es krim tua tersebut. Secara lengkap karakteristik responden berdasarkan jumlah kunjungan dalam satu bulan dapat dilihat pada Gambar 11. Gambar 11. Persentase responden berdasarkan jumlah kunjungan dalam satu bulan 55 12 30 3 Pendidikan Terakhir SMASederajat Diploma Sarjana S1 S2S3

4.4.10 Karakteristik Konsumen Berdasarkan Tujuan Kunjungan ke Ragusa