Kalau begitu berarti bahwa kalau bapak Apakah hal ini berarti bahwa masih ada siswa Kalau begitu suatu saat bahasa Portugis hanya Tetapi bapak, bisa berbahasa Portugis? L Bagi saya, juga belum 100 karena saya juga

356 penjelasan kepada siswa, tetapi selalu menggunakan bahasa Tétum? Luis Pinto LP: Berdasarkan pada konstitusi kita RDTL mengakui adanya dua bahasa resmi yaitu bahasa Portugis dan bahasa Tétum. Sementara bahasa yang kebanyakan siswa tahu adalah bahasa Tétum, maka saya harus berusaha bagaimana cara supaya mereka bisa memahami pelajaran yang saya ajarkan. Maka kami harus menggunakan bahasa Tétum. 2.

P: Mereka adalah siswa kelas IX. Berarti mereka

sudah belajar bahasa Portugis selama delapan tahun, mengapa mereka masih belum tahu bahasa Portugis? LP: Bukan tidak mengerti, tetapi supaya mereka menjadi lebih mengerti lagi, karena setiap hari kalau sudah keluar dari sekolah kita sudah tidak menggunakan lagi bahasa Portugis tetapi sudah menggunakan bahasa ibu, maka perlu menjelaskan pelajaran dalam bahasa Tétum supaya mereka lebih memahami pelajaran yang saya berikan di kelas. 3.

P: Kalau begitu berarti bahwa kalau bapak

menjelaskan pelajaran dalam bahasa Portugis para siswa bisa mengerti pelajaran? 357 LP: Ya, mereka mengerti tetapi tidak berarti mengerti 100 , tidak; karena kita tahu bahwa bahasa Portugis barusan kita pelajari maka kita harus berusaha bagaimana cara supaya para siswa bisa memahami pelajaran. 4.

P: Apakah hal ini berarti bahwa masih ada siswa

yang belum memahami bahasa Portugis? LP: Ya, karena kita berbicara tentang media elektrononik, juga memengaruhi mereka. Kalau mereka sudah pulang dari sekolah, mungkin mereka mengakses media elektronik tidak berbahasa Portugis atau Tétum tetapi berbahasa Melayu. Jadi kalau belajar dari elektronik tiap hari mereka belajar bahasa Melayu. Sesampai di rumah mereka harus berbahasa Tétum karena orang tua mereka tidak tahu bahasa Portugis. 5.

P: Kalau begitu suatu saat bahasa Portugis hanya

tinggal di atas kertas saja, dan kita orang Timor- Leste tidak dapat menggunakannya? LP: Hal ini adalah rencana pemerintah bagaimana cara supaya para siswa bisa menggunakannya. Kalau bisa pemerintah Timor Leste menghentikan jaringan televisi Indonesia dan menggantikannya dengan jaringan televisi Portugal supaya setiap hari orang tua Timor Leste bisa belajar berbahasa Portugis, karena bahasa Portugis adalah bahasa 358 yang sulit dan masyarakat Timor Leste baru belajar, lingkungan tidak mendukung dan tidak memotivasi siswa belajar bahasa Portugis karena di dalam keluarga siswa tidak bisa belajar bahasa Portugis. 6. P: Tetapi bapak, bisa berbahasa Portugis? LP: Bagi saya, juga belum 100 karena saya juga baru belajar. Saya adalah produk Indonesia yang hanya memiliki bahasa Indonesia. Sampai sekarang juga saya masih belajar banyak hal dari Indonesia. 7.

P: Apakah bapak belajar bahasa Portugis di

Dokumen yang terkait

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Problematika Pembentukan Institusi Kepolisian Nasional Timor Leste

0 0 14

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Adaptasi Budaya Para Ekspatriat di Timor Leste

0 0 18

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Adaptasi Budaya Para Ekspatriat di Timor Leste

0 0 5

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Implementasi Program Bahasa Portugis sebagai Bahasa Pengantar dalam PBM pada SMP di Timor Leste Tahun Ajaran 2016

0 0 22

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Implementasi Program Bahasa Portugis sebagai Bahasa Pengantar dalam PBM pada SMP di Timor Leste Tahun Ajaran 2016 T2 942015901 BAB V

0 0 9

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Implementasi Program Bahasa Portugis sebagai Bahasa Pengantar dalam PBM pada SMP di Timor Leste Tahun Ajaran 2016 T2 942015901 BAB IV

0 0 177

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Implementasi Program Bahasa Portugis sebagai Bahasa Pengantar dalam PBM pada SMP di Timor Leste Tahun Ajaran 2016 T2 942015901 BAB II

0 0 36

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Evaluasi Implementasi Program Bahasa Portugis sebagai Bahasa Pengantar dalam PBM pada SMP di Timor Leste Tahun Ajaran 2016 T2 942015901 BAB I

0 0 9

T1 Lampiran Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peran Kerjasama Bilateral Indonesia dan Timor Leste dalam Pembangunan Ekonomi di Timor Leste

0 0 10

T1 Judul Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Peran Kerjasama Bilateral Indonesia dan Timor Leste dalam Pembangunan Ekonomi di Timor Leste

0 0 10