Laporan Tahunan Tahun 2016
Dinas Pertanian Daerah Istimewa Yogyakarta
8
F. Cara Pencapaian Sasaran
Tujuan dan sasaran sebagaimana diuraikan di atas akan dapat dicapai dengan penentuan-penentuan seperangkat kebijakan. Kebijakan-
kebijakan tersebut selanjutnya dijabarkan dan disusun dalam program- program yang implementatif dan secara operasional diwujudkan melalui
kegiatan-kegiatan dengan indikator kinerja yang terukur. Secara keseluruhan, kerangka strategi Dinas Pertanian Provinsi DIY
adalah sebagai berikut : a. Pengembangan teknologi
produksi melalui
penerapan Good
Agriculture Practces GAPStandart Operating Procedure SOP; b. Pengamanan produksi melalui pengendalian organisme pengganggu
tumbuhan, pengendalian penyakit hewan menular strategis dan penanganan dampak bencana alam dan perubahan iklim;
c. Fasilitasi dan optimasi Sarana prasarana Tanaman pangan dan hortikultura pupuk, benih, bahan pengendalian OPT, alsintan,
sumberdaya air, dan permodalan; d. Peningkatan nilai tambah produk pertanian melalui penerapan Good
Handling Practices GHP dan Good Manufacturing Practices GMP; e. Promosi pemasaran produk pertanian di pasar domestik maupun inter-
nasional; f. Perlindungan petani melalui regulasi subsidi harga produk;
g. Fasilitasi prasarana dan sarana penyediaan pangan asal hewan yang aman, sehat, utuh dan halal ASUH;
h. Pemberdayaan petani dalam melakukan agribisnis produk unggul pertanian melalui penguatan kelembagaan dan usahanya;
i. Peningkatan kemampuan petani melalui pelatihan, kursus, magang, sekolah lapang;
j. Pengembangan minat generasi muda bekerja di sektor pertanian melalui penumbuhan wirausahawan muda pertanian, pemberian modal
usaha bagi generasi muda yang bergerak di sektor pertanian, pendidikan dan latihan khusus pertanianagribisnis pertanian bagi
generasi muda;
k. Peningkatan aplikasi teknologi pertanian oleh masyarakat; l. Pelaksanaan pembinaan petani dalam menjalankan usaha taninya
oleh petugas;
Laporan Tahunan Tahun 2016
Dinas Pertanian Daerah Istimewa Yogyakarta
9
m. Pengembangan kemitraan antar poktangapoktan lembaga petani dengan pihak ketiga dalam membangun rantai pasokan suply chain
management; n. Pengembangan kawasan berbasis komoditas unggulan;
o. Penguatan kelembagaan kelompok; p. Peningkatan nilai tambah petani miskin melalui pemberian bantuan
sarana prasarana pertanian dan penguatan usahanya untuk meningkatkan kesejahteraan petani miskin.
Kebijakan Kebijakan yang dilaksanakan oleh Dinas Pertanian DIY dalam rangka
mendukung kebijakan pro poor, pro job dan pro enviroment
Program Program yang akan dilaksanakan untuk Meningkatkan Produksi, Kualitas,
dan Nilai Tambah Produk Pertanian yaitu : a. Program Peningkatan Produksi Tanaman Pangan
b. Program Peningkatan Produksi Hortikultura c. Program Peningkatan Produksi Hasil Peternakan
d. Program Peningkatan Pemasaran Hasil Produksi Pertanian e. Program Peningkatan Kualitas SDM dan Kelembagaan Petani
G. RENCANA KINERJA TAHUNAN RKT 2017
Rencana Kinerja Tahunan RKT Dinas Pertanian D.I.Yogyakarta tahun 2017 adalah sebagai berikut :
Sasaran Strategis Indikator Kinerja Target
Anggaran
Meningkatkan produksi pertanian
tanaman pangan dan hortikultura
Jumlah produksi
tanaman pangan dan hortikultura ton
2.603.465 8.851.132.403
Meningkatkan populasi ternak
Jumlah populasi
ternak ekoranimal
unit 641.416
8.162.906.850 meningkatkan nilai
tambah produk
pertanian Rerata Peningkatan
NTP sektor pertanian tanaman
pangan, hortikultura,
peternakan 99
3.742.844.383