Jenis Kelamin Responden Umur Responden Masa Kerja Responden Pendidikan Terakhir Responden

commit to user 67 Responden yang dipakai dalam penelitian ini adalah karyawan Bank BNI 46 cabang Surakarta. Pada penelitian ini kuesioner yang disebarkan adalah sebanyak 120 kuesioner. Kuesioner ini disebarkan dalam waktu 2 minggu, pada jam kerja karyawan. Kuesioner tersebut dapat dibawa pulang untuk diisi oleh responden sehingga diharapkan tidak mengganggu produktivitas kerja karyawan. Jumlah kuesioner yang bisa dikumpulkan kembali oleh peneliti adalah sejumlah 120 kuesioner respon rate 100 dan tidak ada kuesioner yang rusak.

1. Karakteristik Responden

Gambaran tentang karakteristik responden diperoleh dari data diri yang terdapat pada bagian depan kuesioner yaitu identitas responden yang meliputi jenis kelamin, usia, masa kerja, pendidikan terakhir, dan tingkat pendapatan perbulan.

a. Jenis Kelamin Responden

Tabel IV.1 Deskripsi Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Frekuensi Persentase Pria 74 62 Wanita 46 38 Jumlah 120 100 Sumber: Data Primer yang diolah 2010 Berdasarkan tabel IV.1 dapat diketahui bahwa dari 120 responden, 62 atau 74 responden berjenis kelamin laki-laki dan 38 atau 46 responden berjenis kelamin wanita. Sehingga jumlah sampel terbanyak adalah pria. commit to user 68

b. Umur Responden

Tabel IV.2 Deskripsi Responden Berdasarkan Umur Usia tahun Frekuensi Persentase 21-30 50 42 31-40 48 40 41-50 18 15 50 4 3 Jumlah 120 100 Sumber: Data Primer yang diolah 2010 Berdasar tabel IV.2 diatas dapat diketahui bahwa responden yang berusia antara 21 sampai 30 tahun sebanyak 50 orang atau 42, usia antara 31 sampai 40 tahun sebanyak 48 orang atau 40, usia antara 41 sampai 50 tahun sebanyak 18 orang atau 15, dan usia lebih dari 50 tahun sebanyak 4 orang atau 3. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa responden terbanyak berusia antara 20 sampai 30 tahun. Hal ini menggambarkan bahwa karyawan bank BNI 46 cabang Surakarta dalam usia produktif.

c. Masa Kerja Responden

Tabel IV.3 Deskripsi Responden Berdasarkan Masa Kerja Masa Kerja tahun Frekuensi Persentase 1 – 10 60 50 11 - 20 44 37 21 - 30 12 10 30 4 3 Jumlah 120 100 Sumber: Data Primer yang diolah 2010 commit to user 69 Berdasarkan tabel IV.3 dapat diketahui bahwa responden yang mempunyai masa kerja antara 1 sampai 10 tahun sebanyak 60 orang atau 50, masa kerja antara 11 sampai 20 tahun sebanyak 44 orang atau 37, masa kerja antara 21 sampai 30 tahun sebanyak 12 orang atau 10, dan masa kerja lebih dari 30 tahun sebanyak 4 orang atau 3. Sehingga jumlah responden terbanyak adalah responden dengan masa kerja 1-10 tahun.

d. Pendidikan Terakhir Responden

Tabel IV.4 Deskripsi Responden Berdasarkan Pendidikan Terakhir Pendidikan Terakhir Frekuensi Persentase SMU 19 16 D3 7 6 S1 atau lebih 94 78 Jumlah 120 100 Sumber: Data Primer yang diolah 2010 Berdasarkan tabel IV.4 dapat diketahui bahwa dari 120 responden, 16 atau 19 responden berpendidikan terakhir setingkat SMA, 6 atau 7 responden berpendidikan D3, dan 78 atau 94 responden berpendidikan S1 atau lebih. Sehingga jumlah sampel terbanyak adalah responden yang berpendidikan S1. Hal ini karena tuntutan pekerjaan yang membutuhkan lulusan S1 untuk mengoperasikan kegiatan perusahaan. commit to user 70

e. Tingkat Pendapatan Responden

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN ANTARA PEMBERDAYAAN KARYAWAN DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN PT DANLIRIS SURAKARTA Hubungan Antara Pemberdayaan Karyawan Dengan Komitmen Organisasi Pada Karyawan PT Danliris Surakarta.

0 5 14

HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN PADA KARYAWAN Hubungan Antara Budaya Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Komitmen Pada Karyawan CV. Griya Computama Surakarta.

0 2 17

HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KOMITMEN PADA KARYAWAN Hubungan Antara Budaya Organisasi Dan Kepuasan Kerja Terhadap Komitmen Pada Karyawan CV. Griya Computama Surakarta.

0 2 15

HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DENGAN STRES KERJA KARYAWAN Hubungan Antara Budaya Organisasi Dengan Stres Kerja Karyawan.

0 1 16

HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DENGAN STRES KERJA KARYAWAN Hubungan Antara Budaya Organisasi Dengan Stres Kerja Karyawan.

0 2 18

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP BUDAYA ORGANISASI DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN PT. BCA HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI TERHADAP BUDAYA ORGANISASI DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN PT. BCA KANTOR CABANG UTAMA SOLO.

0 0 17

HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN.

0 0 16

PENDAHULUAN HUBUNGAN ANTARA BUDAYA ORGANISASI DENGAN KOMITMEN ORGANISASI PADA KARYAWAN.

0 0 7

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP BUDAYA ORGANISASI DENGAN Hubungan Antara Persepsi karyawan Terhadap Budaya Organisasi Dengan Tingkat Stres Kerja Karyawan.

0 0 15

Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Budaya organisasi, dan Kompensasi terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan Bank BNI Cabang padang).

0 0 6