Kesimpulan Saran KESIMPULAN DAN SARAN

24 24

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

V.1 Kesimpulan

1. Strategi produk dan harga pada mobil Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia mampu mempengaruhi minat konsumen di Medan untuk membeli mobil- mobil tersebut. Strategi produk paling dominan mempengaruhi minat beli atas mobil Toyota Avanza, sedangkan minat beli atas mobil Daihatsu Xenia paling dominan dipengaruhi oleh strtaegi harga. 2. Lingkungan sosial konsumen, keluarga dan kelompok rujukan mempengaruhi keputusan konsumen untuk membeli mobil Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia di Medan. Lingkungan sosial yang paling dominan dalam mempengaruhi keputusan pembelian tersebut adalah lingkungan keluarga. 3. Minat konsumen untuk membeli mobil Toyota Avanza berbeda dengan minat untuk membeli mobil Daihatsu Xenia. Dengan demikian startegi bauran pemasaran dari kedua mobil tersebut memiliki pengaruh yang berbeda terhadap minat beli konsumen atas mobil-mobil tersebut. 4. Keputusan pembelian konsumen atas mobil Toyota Avanza berbeda dengan keputusan pembelian konsumen atas Daihatsu Xenia. Dengan demikian, lingkungan sosial konsumen memiliki pengaruh yang berbeda terhadap keputusan pembelian atas kedua mobil tersebut. 25 25

V.2 Saran

1. Hasil penelitian menunjukan strategi bauran pemasaran produk dan harga berpengaruh positif pada minat beli konsumen atas mobil Toyota Avanza. Dalam hal ini perusahaan Toyota harus mempertahankan tingkat permintaan ditengah berubahnya preferensi konsumen dan persaingan yang makin meningkat. Perusahaan harus mempertahankan atau meningkatkan mutu dan strategi pemasarannya, serta terus mengukur kepuasan konsumen. 2. Perusahaan Daihatsu harus melakukan “synchromarketing” yakni mengubah pola permintaan dengan pemberian harga, promosi dan insentif lainnya yang flrksibel untuk meningkatkan pembelian atas mobil Daihatsu Xenia. 3. Perusahaan Toyota dan Daihatsu harus mengembangkan strategi pemasaran lainnya di bidang distribusi dan promosi, karena pelanggan masih mengeluhkan lamanya waktu yang dibutuhkan untuk membeli mobil Toyota Avanza dan Daihatsu Xenia. 4. Pembelian mobil oleh konsumen sangat dipengaruhi oleh lingkungan sosial dari konsumen bersangkutan. Berdasarkan hal tersebut perusahaan dapat lebih menonjolkan nilai-nilai kekeluargaan dalam strategi pemasarannya. 26 26 DAFTAR PUSTAKA Buku Arikunto, Suharsimi, 2006, Prosedur Penelitian; Suatu Pendekatan Praktek, Edisi Revisi, PT Rineka Cipta: Jakarta. Boyd, Harper W. Jr., Orville C. Walker, Jr., dan Jean-Claude Larreche, 2000, Manajemen Pemasaran: Suatu Pendekatan Strategis Dengan Orientasi Global, Jilid Pertama, Alih Bahasa: Imam Numarwan, Penerbit Erlangga: Jakarta. Churchill, Gilbert A. Jr., 2002, Dasar-Dasar Riset Pemasaran, Penerbit Erlangga: Jakarta. Djarwanto, 1996, Mengenal Beberapa Uji Statistik Dalam Penelitian, Penerbit Liberty: Yogyakarta. Durianto, Darmadi, Anton Sugiarto, Hendrawan S., 2003, Invasi Pasar Dengan Iklan Yang Efektif, Gramedia Pustaka Utama: Jakarta. Engel, James F., Roger D. Blackwell, dan Paul D. Miniard, 1995, Consumer Behavior, Eigth Edition, The Dryden Press: Forth Worth. Ghazali, Imam, 2002, Statistik Non-Parametrik, Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang. Hawkins, Del I., Roger J. Best, dan Kenneth A. Coney. 1992, Consumer Behavior: Implications For Marketing Strategy, Fifth Editions, Business Publications, Inc.: Illinois. Kotler, Philip. dan Gary Amstrong. 2001. Dasar-Dasar Pemasaran, Jilid 1, Edisi Kesembilan. PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta. 27 27 ______, Philip, 2000, Manajemen Pemasaran: Analisis Perencanaan, Implementasi, dan Kontrol, Jilid Satu. Alih Bahasa: Hendra Teguh dan Ronny A. Rusli. Jakarta: PT. Prenhalindo. ______, Philip, 2003, Marketing Managemet, Nineth Edition, Prentice Hall: New Jersey. Kuncoro, Mudrajat, 2003, Metode Riset Bisnis Dan Ekonomi: Bagaimana Meneliti Dan Menulis Tesis, Penerbit Erlangga: Jakarta. Lamb, Charles W. Jr., Joseph F. Hair, Jr. dan Carl McDaniel, 2002, Marketing, Sixth Edition. Thompson Learning: South Western. Loudon, David L., dan Albert J. Della Bitta, 1993, Consumer Behavior: Consepts And Applications, Forth Edition, McGraw-Hill Book Company: New York. Mangkunegara, Anwar Prabu, 2001, Perilaku Konsumen, Penerbit Refika Aditama: Bandung. Mowen, John C., dan Michael Minor, 2002, Perilaku Konsume, Edisi Kelima, Alih Bahasa: Lina Salim, Penerbit Erlangga: Jakarta. Peter, J. Paul, dan Jerry C. Olson, 2002, Consumer Behavior And Marketing Strategy, Sixth Edition. McGraw-Hill Book Company: New york. Sastradipoera, Komaruddin, 2003, Manajemen Marketing: Suatu Pendekatan Ramuan Marketing, Penerbit Kappa-Sigma: Bandung. Schiffman, Leon G., dan Leslie Lazar Kanuk, 1994, Consumer Behaviour, Fifth Editions, Prentice-Hall Inc.: New Jersey. Sekaran, Umar, 2006, Metode Penelitian Untuk Bisnis, Edisi Empat, Penerjemah: Kwan Men Yon, Salemba Empat: Jakarta. Setiadi, Nugroho J., 2003, Perilaku Konsumen: Konsep dan Implikasinya untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran, Prenada Media: Jakarta. 28 28 Simamora, Bilson, 2003, Membongkar Kotak Hitam Konsumen, Penerbit Gramedia Pustaka Utama: Jakarta. Singarimbun, Masri, Efendi, 1995, Metode penelitian survei. Cetakan Kedua. PT. Pustaka LP3ES Indonesia: Jakarta. Sritua, Arif, 2006, Teori Ekonomi Mikro dan Makro Lanjutan, PT. Raja Grafindo Persada: Jakarta. Stanton, William J., 1996, Prinsip Pemasaran, Jilid 1, Alih Bahasa: Yohanes Lamarto, Penerbit Erlangga: Jakarta. Sunarto., 2004, Prinsip-Prinsip Pemasaran, UST Press: Yogyakarta. Sugiyono, 2005, Metode Penelitian Bisnis, Penerbit Alfabeta : Bandung. Sumarwan, Ujang, 2002, Perilaku Konsumen: Teori Dan Penerapannya Dalam Pemasaran, Penerbit Ghalia Indonesia: Bandung. Tjiptono, Fandy, 2002, Strategi Pemasaran, Edisi Kedua, Penerbit Andi Offset: Yogyakarta. Wilkie, William L., 1995, Consumer Behavior, Third Edition, John Wiley and Sons Inc.: New York. Umar, Husein, 2003, Riset Pemasaran Dan Perilaku Konsumen, PT. Gramedia Pustaka Utama: Jakarta. Bukan Buku “Hampir Setengah Pembeli Mobil Pilih MPV,” 28 Desember 2007, http:www.autos.okezone.comindex.phpReadStory20071228527107052 15 Maret 2008. ”Penjualan Mobil Nasional naik 50 Persen,” 12 Juni 2008, http:www.cetak.fajar.co.idnews.php?newsid=6570 01 Juli 2008. 29 29 ”Penjualan Mobil 2008 Bisa Kembali 500 Ribu,” 19 Juni 2007, http:www.detikfinance.comindex.phpdetik.readtahun2007bulan07tgl19time 120453idnews806911idkanal4 01 Juli 2008. “Mobil Keluarga Harga Terjangkau,” 16 Maret 2006, http:www.republika.co.idsuplemencetak_detai.asp?mid=4id=239812kat_id= 105kat_1di=148 15 Maret 2008. “Xenia Dan Avanza,” 2007. http:www.vibiznews.comInewjournal.php 15 Maret 2008. www.astraworld.commodshowroomnewcar_by_category.asp?cat=4 01 Juli 2008 Lampiran 1: Validitas Kuesioner Toyota Avanza 30 3 Correlations 1.000 .607 .625 .500 .416 .539 .568 .347 .565 .476 .612 .421 .614 .548 .597 . .000 .000 .002 .011 .001 .001 .030 .001 .004 .000 .010 .000 .001 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .607 1.000 .298 .182 .613 .680 .765 .299 .722 .477 .792 .614 .496 .278 .836 .000 . .055 .167 .000 .000 .000 .054 .000 .004 .000 .000 .003 .069 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .625 .298 1.000 .716 .090 .349 .249 .249 .098 .190 .200 .029 .512 .745 .404 .000 .055 . .000 .319 .029 .092 .092 .304 .157 .144 .440 .002 .000 .013 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .500 .182 .716 1.000 -.045 .314 -.048 .661 .073 .395 .001 .095 .365 .337 .226 .002 .167 .000 . .407 .046 .402 .000 .351 .015 .498 .309 .024 .034 .035 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .416 .613 .090 -.045 1.000 .748 .572 .115 .673 .478 .756 .674 .640 .164 .670 .011 .000 .319 .407 . .000 .000 .272 .000 .004 .000 .000 .000 .194 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .539 .680 .349 .314 .748 1.000 .587 .579 .747 .519 .799 .595 .683 .229 .831 .001 .000 .029 .046 .000 . .000 .000 .000 .002 .000 .000 .000 .112 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .568 .765 .249 -.048 .572 .587 1.000 .152 .618 .337 .790 .439 .716 .285 .756 .001 .000 .092 .402 .000 .000 . .212 .000 .034 .000 .008 .000 .064 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .347 .299 .249 .661 .115 .579 .152 1.000 .363 .520 .221 .286 .339 -.055 .408 .030 .054 .092 .000 .272 .000 .212 . .024 .002 .120 .063 .033 .386 .013 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .565 .722 .098 .073 .673 .747 .618 .363 1.000 .540 .832 .812 .636 .218 .864 .001 .000 .304 .351 .000 .000 .000 .024 . .001 .000 .000 .000 .123 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .476 .477 .190 .395 .478 .519 .337 .520 .540 1.000 .574 .841 .433 .237 .587 .004 .004 .157 .015 .004 .002 .034 .002 .001 . .000 .000 .008 .104 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .612 .792 .200 .001 .756 .799 .790 .221 .832 .574 1.000 .756 .650 .323 .848 .000 .000 .144 .498 .000 .000 .000 .120 .000 .000 . .000 .000 .041 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .421 .614 .029 .095 .674 .595 .439 .286 .812 .841 .756 1.000 .461 .297 .750 .010 .000 .440 .309 .000 .000 .008 .063 .000 .000 .000 . .005 .056 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .614 .496 .512 .365 .640 .683 .716 .339 .636 .433 .650 .461 1.000 .360 .720 .000 .003 .002 .024 .000 .000 .000 .033 .000 .008 .000 .005 . .025 .000 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .548 .278 .745 .337 .164 .229 .285 -.055 .218 .237 .323 .297 .360 1.000 .442 .001 .069 .000 .034 .194 .112 .064 .386 .123 .104 .041 .056 .025 . .007 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 .597 .836 .404 .226 .670 .831 .756 .408 .864 .587 .848 .750 .720 .442 1.000 .000 .000 .013 .035 .000 .000 .000 .013 .000 .000 .000 .000 .000 .007 . 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 30 Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N Correlation Coefficien Sig. 1-tailed N X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 X8 X9 X10 X11 X12 X13 X14 X_Tot Spearmans rho X1 X2 X3 X4 X5 X6 X7 X8 X9 X10 X11 X12 X13 X14 X_Tot Correlation is significant at the 0.01 level 1-tailed. . Correlation is significant at the 0.05 level 1-tailed. .

a. Validitas In