Variabel Keputusan Pembelian Toyota Avanza Variabel Produk dan Harga Daihatsu Xenia

76 instrumen pertanyaan dari variabel faktor keluarga yang digunakan adalah valid. Dengan demikian instrumen kedua variabel dapat digunakan dalam penelitian. Kesimpulan ini diperkuat dengan nilai signifikansi 1-tailed seluruh instrumen yang lebih kecil dari nilai α sebesar 5 persen. Tabel III.7 Hasil Uji Validitas Variabel Keluarga dan Kelompok Rujukan Toyota Avanza Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Sig. 1-tailed Ketarangan

a. Keluarga

Tanggapan anggota keluarga atas mobil Toyota Avanza 0.947 0.000 Valid Manfaat informasi seputar mobil Toyota Avanza dari keluarga 0.978 0.000 Valid Pertimbangan keinginan anggota keluarga atas mobil Toyota Avanza 0.913 0.000 Valid Pilihan anggota keluarga atas mobil Toyota Avanza 0.852 0.000 Valid Kesuaian keinginan anggota keluarga dengan keinginan responden 0.932 0.000 Valid b. Kelompok Rujukan Pendapat temansahabat atas mobil Toyota Avanza 0.767 0.000 Valid Anjuran temansahabat atas mobil Toyota Avanza 0.796 0.000 Valid Manfaat informasi seputar mobil Toyota Avanza dari temansahabat 0.718 0.000 Valid Sikap responden atas saran temansahabat pada mobil Toyota Avanza 0.920 0.000 Valid Pilihan temansahabat atas mobil Toyota Avanza 0.934 0.000 Valid Sikap pada saran pembeli lain atas mobil Toyota Avanza 0.425 0.010 Valid Sikap pada informasi dari masyarakat konsumen atas mobil Toyota Avanza 0.813 0.000 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2008 Data Diolah

d. Variabel Keputusan Pembelian Toyota Avanza

Berdasarkan Tabel III.8 di bawah, diperoleh bahwa hasil pengujian instrumen pertanyaan seputar variabel keputusan membeli mobil Toyota Avanza memiliki nilai yang lebih besar dari 0.30. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh 77 instrumen pertanyaan dari variabel adalah valid dan dapat digunakan dalam penelitian. Kesimpulan ini diperkuat dengan nilai signifikansi 1-tailed seluruh instrumen yang lebih kecil dari nilai α sebesar 5 persen. Tabel III.8 Hasil Uji Validitas Variabel Keputusan Pembelian Toyota Avanza Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Sig. 1-tailed Ketarangan Kesesuaian mobil Toyota Avanza dengan kebutuhan keluarga 0.879 0.000 Valid Kesesuaian mobil Toyota Avanza dengan saran temansahabat 0.768 0.000 Valid Keseuaian pilihan responden atas mobil Toyota Avanza dengan pilihan anggota keluarga 0.824 0.000 Valid Mempertimbangkan mobil Toyota Avanza dalam pengambilan keputusan pembelian 0.868 0.000 Valid Ketepatan memilih mobil Toyota Avanza 0.946 0.000 Valid Keputusan membeli mobil Toyota Avanza 0.961 0.000 Valid Kepuasan membeli mobil Toyota Avanza 0.933 0.000 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2008 Data Diolah III.7.1.2 Validitas Kuesioner Daihatsu Xenia

a. Variabel Produk dan Harga Daihatsu Xenia

Berdasarkan Tabel III.9 di bawah, diperoleh bahwa hasil pengujian instrumen pertanyaan seputar variabel produk dan harga Daihatsu Xenia memiliki nilai yang lebih besar dari 0.30, dan nilai signifikansi 1-tailed seluruh instrumen lebih kecil dari α sebesar 5 persen. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seluruh instrumen pertanyaan variabel produk dan harga yang digunakan adalah valid. 78 Tabel III.9 Hasil Uji Validitas Variabel Produk dan Harga Daihatsu Xenia Pertanyaan Corrected Item Total Correlation Sig. 1-tailed Ketarangan

a. Produk

Daya tampung mobil Daihatsu Xenia 0.668 0.000 Valid Fitur-fitur mobil Daihatsu Xenia dibanding mobil lain 0.570 0.001 Valid Kesesuaian rancangan mobil Daihatsu Xenia dengan kebutuhan keluarga 0.535 0.001 Valid Merek mobil Daihatsu Xenia 0.625 0.000 Valid Prestise menggunakan mobil Daihatsu Xenia 0.707 0.000 Valid Penampilan mobil Daihatsu Xenia 0.651 0.000 Valid Desain interior mobil Daihatsu Xenia 0.764 0.000 Valid Pilihan warna mobil Daihatsu Xenia 0.487 0.003 Valid Penggunaan bahan bakar mobil Daihatsu Xenia 0.328 0.033 Valid Tingkat kemudahan mengendarai mobil Daihatsu Xenia 0.353 0.040 Valid Kenyamanan menggunakan mobil Daihatsu Xenia 0.839 0.000 Valid Perawatan mobil Daihatsu Xenia 0.689 0.000 Valid Kualitas mobil Daihatsu Xenia dibandingkan mobil merek lain yang sejenis 0.662 0.000 Valid Kesesuaian mobil Daihatsu Xenia dengan kebutuhan keluarga dibandingkan mobil merek lain sejenis 0.652 0.000 Valid b. Harga Harga mobil Daihatsu Xenia 0.352 0.028 Valid Keterjangkauan harga mobil Daihatsu Xenia 0.590 0.000 Valid Kemampuan membeli mobil Daihatsu Xenia 0.377 0.020 Valid Kesesuaian harga dengan kualitas mobil Daihatsu Xenia 0.534 0.001 Valid Tingkat keekonomisan mobil Daihatsu Xenia 0.808 0.000 Valid Tingkat kemudahan proses pembelian mobil Daihatsu Xenia 0.600 0.000 Valid Sistem pembayaran dalam pembelian mobil Daihatsu Xenia 0.601 0.000 Valid Sistem penjualan secara kredit dalam pemilikan mobil Daihatsu Xenia 0.655 0.000 Valid Diskon dalam pembelian mobil Daihatsu Xenia 0.548 0.001 Valid Souvenirhadiah yang diberikan dalam pembelian mobil Daihatsu Xenia 0.516 0.002 Valid Sumber: Hasil Penelitian, 2008 Data Diolah

b. Variabel Minat Beli Daihatsu Xenia