Instrumen Penelitian METODE PENELITIAN

Tabel 2 Kisi Kisi Skala Persepsi Siswa Terhadap Usaha Guru dalam Meningkatkan Motivasi Belajar Siswa. No Aspek-Aspek Usaha Guru memotivasi siswa Indikator No Butir Jml Favorable unfavorable 1 Menggairahkan anak didik a. Menggunakan media atau alat peraga agar siswa dapat memahami pelajaran yang diajarkan dan bersemangat untuk belajar. 1,2 3,4 4 b. Menciptakan suasana belajar di kelas yang nyaman dan menarik untuk merangsang dan membangkitkan motivasi siswa untuk belajar. 5,6,7 8,9 5 c. Memperjelas tujuan yang dicapai agar siswa bersemangat untuk belajar 10,11 12,13 4 d. Persaingankompetisi 14,15 16,17 4 2 Memberikan harapan realistis a. Memberi kesempatan kepada siswa untuk berhasil dalam belajar 18,19 20,21 4 b. Memperlihatkan kemajuan belajar yang dicapai oleh siswa 22,23 24,25 4 3 Memberikan reward a. Memberikan pujian kepada siswa yang berhasil dalam belajar 26,27,28, 29,30 5 b. Memberi angkanilai atas pekerjaan siswa segera mungkin 31,32 33,34 4 c. Memberikan hadiah atas keberhasilan siswa 35,36 37,38 4 4 Mengarahkan perilaku siswa a. Memberikan hukuman yang mendidik 39,40,41 42,43,44 6 b. Memberikan penugasan, bergerak mendekati 45,46,47 48,49,50 6 c. Menegur dengan sikap lembut, perkataan yang baik dan ramah 51,52,53 54,55 5 29 26 55 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

F. Validitas dan Reliabilitas

1. Validitas Validitas suatu instrument penelitian adalah derajat yang menunjukkan dimana suatu tes mengukur apa yang hendak diukur Arikunto,2009: 122. Uji validitas item dilakukan untuk mengetahui apakah instrumen yang disusun dapat dipergunakan untuk mengukur apa yang akan diukur. Semakin tinggi nilai validitas item menunjukkan semakin valid instrument tersebut digunakan dilapangan. Validitas yang digunakan dalam penelitian ini adalah validitas isi content validity. Validitas isi adalah validitas yang mempertanyakan bagaimana kesesuaian antara instrumen dengan tujuan dan deskripsi masalah yang akan diteliti Nurgiyantoro,2009. Instrument yang valid berarti instrument yang digunakan dapat mengukur variable yang digunakan. Pemeriksaan keterpenuhan validitas isi didasarkan pada pertimbangan yang dilakukan oleh seorang ahli expert judgement, guna menelaah secara logis kesesuaian dan ketepatan rumusan setiap butir pernyataan kuesioner agar setiap item pernyataan yang dibuat tepat dengan aspek tujuan dan isi indikator atributnya sebagaimana dikonstruk dalam kisi-kisi instrumen, sehingga dapat dinyatakan baik Nurgiyantoro,2009. Teknik uji yang digunakan adalah dengan cara pengukuran validitas item persepsi siswa terhadap usaha guru dalam meningkatkan motivasi belajar siswa adalah SPSS yang bertujuan agar pengukurannya lebih efektif. Peneliti menggunakan program SPSS 17 dengan uji pearson Correlation, dengan kriteria suatu instrument dikatakan valid jika harga probabilitas yang terungkap dalam Sig.2-tailed dibawah 0,05p 0,05 Menurut Arikunto 2002, suatu instrumen yang valid mempunyai tingkat validitas yang tinggi, dikatakan valid apabila dapat mengungkapkan data dari variabel yang diteliti secara tepat. Selanjutnya Arikunto 2002: 160 menjelaskan bahwa untuk menguji tingkat validitas dari kuesioner dengan taraf significan α 5 digunakan rumus koefisien korelasi product moment sebagai berikut : √ Keterangan: = korelasi product moment X = nilai setiap butir Y = nilai dari jumlah butir N = jumlah responden Koefisien korelasi item diukur menggunakan SPSS versi 17.0 agar perhitungan jadi lebih cepat dan mudah. Menurut Azwar 2012: 95, item yang mencapai koefisien korelasi minimal 0,30 dianggap memuaskan. Berdasarkan ketentuan tersebut dapat dikatakan bahwa item yang valid adalah item yang memiliki nilai korelasi 0,30. Sementara itu, suatu item dikatakan tidak valid jika memiliki nilai korelasi 0,30. Dari hasil uji validitas yang dilakukan maka didapatkan 46 item persepsi yang valid dan terdapat 9 item yang tidak valid. Hasil uji validitas menggunakan SPSS dapat di lihat pada lampiran. Hasil validasi dapat dilihat pada tabel dibawah ini. Tabel 3 Hasil Uji Validitas Instrumen Penelitian N o Aspek-Aspek Usaha Guru memotivasi siswa Indikator No Butir Item Valid Gugur 1 Menggairahkan anak didik d. Menggunakan media atau alat peraga agar siswa dapat memehami pelajaran yang diajarkan dan bersemangat untuk belajar. 1,2, 3,4 e. Menciptakan suasana belajar dikelas yang nyaman dan menarik untuk merangsang dan membangkitkan motivasi siswa untuk belajar. 5,6,7, 8,9 10 f. Memperjelas tujuan yang dicapai agar siswa bersemangat untuk belajar 11, 12,13 14 d. Persaingankompetisi 15, 16,17 2 Memberikan harapan realistis c. Memberi kesempatan kepada siswa untuk berhasil dalam belajar 18,19, 20,21 d. Memperlihatkan kemajuan belajar yang dicapai oleh siswa 22,23, 24,25 3 Memberikan reward d. Memberikan pujian kepada siswa yang berhasil dalam belajar 26,27,28, 29,30 e. Memberi angkanilai atas pekerjaan siswa segera mungkin 31,32, 33,34, f. Memberikan hadiah atas keberhasilan siswa 35,36, 37,38