Pengetahuan Mengenai Mengapa Vegetarian Bermanfaat Mengurangi Osteoporosis Pengetahuan Mengenai Mengapa Vegetarian Bermanfaat Mengurangi Hipertensi

Menurut Siddhi 2009 bahwa makanan vegetarian memiliki kadar lemak dan kolestrol yang rendah dan berserat tinggi sehingga resiko terhadap penyakit jantung koroner dan kanker berkurang. Sebagian besar mahasiswa FKM USU telah mengerti dengan baik bagaimana vegetarian bermanfaat mengurangi resiko penyakit jantung koroner dan mengurangi resiko kanker. Dapat dilihat dari jawaban sebagian besar mahasiswa FKM USU benar mengenai manfaat vegetarian mengurangi resiko penyakit jantung koroner dan kanker.

5.3.4. Pengetahuan Mengenai Mengapa Vegetarian Bermanfaat Mengurangi Osteoporosis

Berdasarkan hasil penelitian pada tabel 4.21 diketahui bahwa sebesar 57,1 mahasiswa FKM USU menjawab dengan benar bahwa vegetarian bermanfaat mengurangi osteoporosis karena makanan vegetarian banyak mengandung vitamin D dan kalsium yang mempertinggi densitas tulang dan sebesar 14,3 mahasiswa FKM USU menjawab salah. Untuk pengetahuan mengenai mengapa kadar protein rendah mengurangi osteoporosis sebesar 65,1 mahasiswa FKM USU memberikan jawaban yang benar bahwa kadar protein yang rendah dapat mengurangi osteoporosis karena kadar protein yang tinggi biasanya diikuti kadar lemak yang tinggi dan kadar lemak yang tinggi dapat menghambat proses penyerapan kalsium. Peneliti berpendapat bahwa mahasiswa FKM USU mengetahui secara benar bagaimana vegetarian dapat bermanfaat mengurangi osteoporosis dan kadar protein yang rendah dapat mengurangi terjadinya osteoporosis. Dapat dilihat bahwa sebagian besar mahasiswa FKM USU menjawab dengan benar pertanyaan mengapa vegetarian Universitas Sumatera Utara bermanfaat mengurangi osteoporosis dan mengapa kadar protein yang rendah dapat mengurangi osteoporosis.

5.3.5. Pengetahuan Mengenai Mengapa Vegetarian Bermanfaat Mengurangi Hipertensi

Berdasarkan hasil peneltian pada tabel 4.21 diketahui bahwa sebesar 58,7 mahasiswa FKM USU menjawab salah alasan vegetarian bermanfaat mengurangi hipertensi adalah karena makanan vegetarian kaya akan kalisum yang dapat mengurangi tekanan darah dan hanya 15,9 mahasiswa FKM USU menjawab benar alasan mengapa vegetarian bermanfaat mengurangi hipertensi. Menurut Siddhi 2009, makanan vegetarian kaya akan kalsium seperti : pisang, seledri, sayur hijau, tempe yang terbukti dapat mengurangi tekanan darah. Dan penderita hipertensi yang mengubah pola makan menjadi vegetarian terbukti dapat menurunkan tekanan darah secara bermakna. Dari uraian di atas peneliti berpendapat bahwa pengetahuan mahasiswa FKM USU mengenai vegetarian dapat mengurangi hipertensi masih kurang dapat dilihat bahwa sebagian responden menjawab salah tentang alasan vegetarian dapat mengurangi hipertensi.

5.3.6. Tingkat Pengetahuan

Dokumen yang terkait

Pengaruh Stres Terhadap Pola Makan Mahasiswa Tingkat Akhir di Fakultas Keperawatan Universitas Sumatera Utara (USU)

41 243 97

Pengaruh Pola Makan terhadap Kejadian Obesitas Pengaruh Pola Makan terhadap Kejadian Obesitas pada Mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara Angkatan 2011

2 64 95

Pola Adaptasi Dan Interaksi Mahasiswa Asal Papua Dengan Mahasiswa Daerah Lain (Studi Pada Mahasiswa Asal Papua Di Universitas Sumatera Utara)

22 169 120

Hubungan Pengetahuan, Pola Makan, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2015

3 19 112

Hubungan Pengetahuan, Pola Makan, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2015

0 0 6

Hubungan Pengetahuan, Pola Makan, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2015

0 0 14

Hubungan Pengetahuan, Pola Makan, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2015

0 1 7

Hubungan Pengetahuan, Pola Makan, dan Aktivitas Fisik dengan Kejadian Gizi Lebih pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2015

0 0 33

Perilaku Mahasiswa Dalam Meminimalisir Penggunaan Kantong Plastik Dan Styrofoam Di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2017

0 0 18

Perilaku Mahasiswa Dalam Meminimalisir Penggunaan Kantong Plastik Dan Styrofoam Di Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Sumatera Utara Tahun 2017

0 1 2