Fungsi Kendala Ketersediaan Aluminium Fluoride

Coal Tar Pitch yang pembeliannya sebelum April 2010 tidak masuk ke dalam perhitungan, karena pembeliannya tidak masuk dalam periode analisis. Dan dari tabel 4.8 di atas, dapat diketahui bahwa jumlah pembelian Coal Tar Pitch pada periode April 2010 – Maret 2011 adalah sebesar 31190,077 ton. Dari uraian di atas, maka persamaan fungsi kendala ketersediaan Coal Tar Pitch pada periode April 2010 – Maret 2011 dapat dituliskan sebagai berikut: 0,122 X 1 + 0,122 X 2 ≤ 31190,077

4.1.7. Fungsi Kendala Ketersediaan Aluminium Fluoride

Penggunaan Aluminium Fluoride dalam proses produksi aluminium batang memang lebih sedikit dibandingkan bahan pembantu yang lain, tetapi Aluminium Fluoride ini memiliki fungsi yang penting, yaitu untuk mengurangi tingkat titik lebur alumina. Tabel 4.9 Kebutuhan dan Koefisien Penggunaan Aluminium Fluoride pada Periode April 2010 – Maret 2011 Jenis Produk Kebutuhan Aluminium Fluoride ton Jumlah Produksi ton Koefisien Penggunaan Aluminium Fluoride Aluminium Batang kadar 99.90 293,50 19566,673 0,015 Aluminium Batang kadar 99.70 3513,55 234236,362 0,015 Nilai koefisien dari pertidaksamaan fungsi kendala ketersediaan Aluminium Fluoride adalah jumlah Aluminium Fluoride yang dibutuhkan untuk menghasilkan satu ton produk aluminium batang yang terdiri dari dua jenis, yaitu aluminium batang kadar 99.90 dan aluminium batang kadar 99.70. Nilai koefisien fungsi kendala ketersediaan Aluminium Fluoride diperoleh dengan cara membagi jumlah kebutuhan Aluminium Fluoride dengan jumlah produksi aluminium batang yang dihasilkan pada periode April 2010 – Maret 2011. Dari tabel 4.9 di atas, dapat diketahui bahwa jumlah Aluminium Fluoride yang dibutuhkan untuk menghasilkan satu ton aluminium batang kadar 99.90 sebesar 0,015 ton dan jumlah Aluminium Fluoride yang dibutuhkan untuk menghasilkan satu ton aluminium batang kadar 99.70 juga sebesar 0,015 ton. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.10 Penggunaan dan Persediaan Aluminium Fluoride pada Periode April 2010 – Maret 2011 Tahun Bulan Penggunaan Aluminium Fluoride ton Persediaan Aluminium Fluoride ton Aluminium Batang kadar 99.90 Aluminium Batang kadar 99.70 Jumlah Penggunaan Jumlah Persediaan Sisa Penggunaan Pembelian Aluminium Fluoride 2010 April 41,398 281,238 322,636 500 177,364 500 Mei 32,076 293,145 325,221 677,364 352,143 500 Juni 21,479 272 293,479 352,143 58,664 - Juli 23,082 280,901 303,983 558,664 254,681 500 Agustus 38,401 299,982 338,383 754,681 416,298 500 September 30,257 288,702 318,959 416,298 97,339 - Oktober 22,648 300,74 323,388 596,339 272,951 499 Nopember 10,563 304,657 315,22 772,951 457,731 500 Desember 17,604 310,435 328,039 457,731 129,692 - 2011 Januari 17,638 314,636 332,274 629,692 297,418 500 Februari 18,734 268,423 287,157 797,418 510,261 500 Maret 19,619 298,686 318,305 510,261 191,956 - Total : 293,5 3513,55 3807,05 Total : 3999 Nilai sebelah kanan NK Right Hand Sides RHS adalah jumlah pembelian Aluminium Fluoride yang dilakukan oleh perusahaan selama periode analisis. Persediaan Aluminium Fluoride yang pembeliannya sebelum April 2010 tidak masuk ke dalam perhitungan, karena pembeliannya tidak masuk dalam periode analisis. Dan dari tabel 4.10 di atas, dapat diketahui bahwa jumlah pembelian Aluminium Fluoride pada periode April 2010 – Maret 2011 adalah sebesar 3999 ton. Dari uraian di atas, maka persamaan fungsi kendala ketersediaan Aluminium Fluoride pada periode April 2010 – Maret 2011 dapat dituliskan sebagai berikut: 0,015 X 1 + 0,015 X 2 ≤ 3999

4.1.8. Fungsi Kendala Ketersediaan Jam Kerja Tenaga Kerja Langsung TKL