SARAN SIMPULAN DAN SARAN

Finishing Departemen PPC PT Southern Cross Textile Industry Ciracas Jakarta Timur 2009. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia. Skripsi Lueder, Rani. 2002. Anatomical, Physiological and Health Considerations Relevant to The SwingSeat. For SmartMotion Technology, Inc. Lueder, Rani. 2004. Ergonomics of Seated Movement, A Review of The Scientific Literature. Humanics ErgoSystems, Inc. Marras, William S. dan Waldemar Karwowski. 2006. Fundamentals and Assesment Tools for Occupational Ergonomics. Boca Raton: CRC Press TaylorFrancis Group. Ed. Nurmianto, Eko. 2004. Ergonomi, Konsep Dasar dan Aplikasinya : Tinjauan Anatomi, Fisiologi, Antropometri, Psikologi, dan Komputasi Untuk Perancangan Kerja dan Produk. Surabaya: Penerbit Guna Widya. OSHA. 2002. Ergonomic: The Study of work. US Departement of Labor Occupational Safety and Health Administration. OSHA 3125. Pheasant, Stephen. 2003. Body Space Anthropometry, Ergonomics and the Design of Work. London: Taylor France. Second Edition. Roesli, Utami. 2009. Panduan Praktis Menyusui. Cet. I. Jakarta: Pustaka Bunda. Stanton, Neville et. al. 2005. Handbook of Human Factor dan Ergonomics Methode. London: CRC Press Taylor Francis Group. Suma’mur. 2009. Higiene Perusahaan dan Kesehatan Kerja HIPERKES. Jakarta: CV Sagung Seto Tarwaka, dkk. 2004. Ergonomi Untuk Kesehatan, Keselamatan Produktivitas. Edisi I, Cetakan I. Surakarta : UNIBA Press. Wilson, J.R and Corlett, E.N. eds Evaluation of Human Work: A Practical Ergonomics Methodology. 2 nd and Revisised Edition. London: TaylorFrancis. Lampiran 1: Form Pernyataan Persetujuan Responden ANALISIS POSTUR TUBUH IBU MENYUSUI DALAM POSISI DUDUK MENGGUNAKAN RAPID UPPER LIMB ASSESMENT KELURAHAN PISANGAN TAHUN 2014 Assalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh Saya mahasiswa S1 Peminatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja K3, Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas Islam Negeri UIN Syarif Hidayatullah Jakarta sedang melakukan penelitian tentang “Analisis Postur Tubuh Ibu Menyusui dalam Posisi Duduk Menggunakan Rapid Upper Limb Assesment Kelurahan Pisangan Tahun 2014”. Penelitian ini saya lakukan sebagai syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Kesehatan Masyarakat di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan, Universitas UIN Syarif Hidayatullah Jakarta. Untuk itu, saya meminta kesediaan ibu untuk menjadi responden dalam penelitian ini. Dimana akan diberikan kuesioner dan dilakukan observasi serta wawancara mendalam terkait dengan aktivitas menyusui ibu. Semua informasi yang Ibu berikan dan peneliti amati akan terjamin kerahasiaannya. Setelah Ibu membaca maksud dan kegiatan penelitian ini, maka saya meminta Ibu untuk mengisi nama dan tanda tangan di bawah ini. “Saya yang bertanda tangan di bawah ini bersedia menjadi responden pada penelitian ini dan akan memberikan informasi yang diminta dengan sebenar- benarnya”. Nama Informan Tanda Tangan Atas perhatian dan kerjasamanya untuk itu saya ucapkan terima kasih. Wassalamu’alaikum Warohmatullah Wabarokatuh Hormat saya, Nadya Hanifa Burmawi SURAT PERNYATAAN PERSETUJUAN MENJADI RESPONDEN Pada penelitian ini, responden akan diberikan kursi ergonomis untuk aktivitas menyusui yang direkomendasikan oleh peneliti. Selanjutnya, dilkaukan wawancara dan observasi terkait postur tubuh dalam posisi duduk menggunakan kursi ergonomis. Segala informasi yang diberikan oleh responden akan dijamin kerahasiaannya. “Saya yang bertanda tangan di bawah ini bersedia menjadi responden pada penelitian ini dan akan memberikan informasi yang diminta dengan sebenar-benarn ya”. Nama Informan Tanda Tangan Lampiran 2 Lembar Observasi Nama Ibu : Alamat : Umur Ibu : Nama Bayi : Umur Bayi : Rekam dengan video posisi atau sikap tubuh ibu saat menyusui. Hasil Pengukuran Faktor yang Diukur Hasil Pengukuran Tinggi Badan Ibu cm Berat Badan Ibu kg Berat badan Bayi kg Kursi yang digunakan Lampiran 3 Form Pengukuran RULA Lampiran 4: Contoh Analisis RULA

A. Langkah-langkah penilaian postur tubuh ibu menyusui dalam posisi duduk dengan

metode RULA : 1. Diambil gambar postur duduk ibu saat menyusui melalui video. 2. Video yang telah direkam, kemudian dijadikan gambar-gambar sesuai dengan postur yang diinginkan untuk dianalisis. 3. Ditentukan sudut-sudut bagian tubuh yang terbentuk dari postur tubuh ibu saat menyusui tersebut. 4. Ditentukan skor masing-masing bagian tubuh berdasarkan sudut yang dibentuk dan ketentuan skor pada masing-masing bagian tubuh. 5. Skor tubuh grup A ditambahkan dengan skor aktivitas dan beban kemudian hasil penjumlahannya dimasukkan ke dalam table C. Begitu juga dengan skor tubu grup B ditambahkan dengan skor aktivitas dan beban kemudian hasil penjumlahanya dimasukkan ke dalam table C. 6. Diperoleh skor akhir RULA

B. Contoh Cara Menghitung RULA:

1. Skor Tubuh Grup A a. Postur Lengan Atas: Sudut yang dibentuk adalah sebesar 62 sehingga mempunyai skor sehingga mempunyai skor 3 tetapi karena adannya skor perubahan maka 3-1 = 2 terdapat sanggahan pada lengan atau dalam posisi bersandar . b. Postur Lengan Bawah: Sudut yang dibentuk adalah sebesar 115 sehingga mempunyai skor 2. c. Postur Pergelangan Tangan: Sudut yang dibentuk adalah sebesar 12 sehingga mempunyai skor 2. d. Putaran Pergelangan Tangan: Putaran pergelangan tangan ibu pada gambar diatas adalah pada posisi tengah dari putaran sehingga mempunyai skor 1. Masing-masing skor postur tubuh di atas dimasukkan ke dalam table A yaitu sebagai berikut: Skor tubuh grup A gambar di atas adalah 3. Skor tersebut kemudian ditambahkan dengan skor aktivitas dan skor beban. a. Skor aktivitas untuk gambar diatas adalah 1 karena postur saat menyusui adalah postur statis. b. Skor beban untuk gambar diatas adalah 2 karena berat beban bayi sebesar 4,21 dengan postur statis dan dilakukan berulang-ulang. Jadi, skor tubuh grup A + skor aktivitas+skor beban= 3+1+2=6 Skor pergelagan tangan Skor putaran pergelagan tangan Skor lengan atas Skor lengan bawah 2. Skor Tubuh Grup B a. Postur Leher : Sudut yang dibentuk adalah sebesar 17 dalam posisi fleksi sehingga mempunyai skornya 2. b. Postur Tulang Punggung: Sudut yang dibentuk adalah membungkuk dan ibu bersandar pada sandaran kursi sehingga mempunyai skor 2. c. Postur Kaki: Kaki ibu pada gambar di atas ditekuk dan bertumpu pada pijakan kaki kursi sehingga mempunyai skor 1. Masing-masing skor postur tubuh di atas dimasukkan ke dalam tabel B yaitu sebagai berikut: Skor tubuh grup B gambar di atas adalah 2. Skor tersebut kemudian ditambahkan dengan skor aktivitas dan skor beban. a. Skor aktivitas untuk gambar diatas adalah 1 karena postur saat menyusui adalah postur statis. b. Skor beban untuk gambar diatas adalah 2 karena berat beban bayi sebesar 4,21 dengan postur statis dan dilakukan berulang-ulang. Jadi, skor tubuh grup B + skor aktivitas+skor beban= 2+1+2=5 Skor leher Skor batang tubuh Skor kaki Skor A dan Skor B dimasukkan ke dalam table C sebagai berikut: Akhir skor RULA gambar di atas adalah 6, sehingga responden di atas berada pada level risiko sedang dan dibutuhkan tindakan dalam waktu dekat untuk mengurangi risiko dan meminimalisir akibat dari risiko lebih lanjut. Skor A Skor B

Dokumen yang terkait

Pengukuran Postur Kerja Dengan Menggunakan Metode Rapid Entire Body Assessment (REBA) Pada Operator Pabrik Gambir PT. Ganpati Trading

3 66 237

Pengaruh Penggunaan Kursi Ergonomis terhadap Kenyamanan Posisi Duduk pada Ibu Menyusui Bayi Usia sampai Enam Bulan di Kelurahan Pisangan Kecamatan Ciputat Timur Kota Tangerang Selatan Tahun 2013

0 25 177

Gambaran Kenyamanan Posisi Duduk Ibu saat Menyusui di Kelurahan Pisangan Tahun 2013

5 50 280

Identifikasi Postur Kerja Fisioterapis Stroke Exercise Rehabilitasi Medik Rumah Sakit Umum XYZ dengan Pendekatan RULA (Rapid Upper Limb Assesment)

0 5 8

ANALISIS POSTUR KERJA PEMBUATAN GENTENG DENGAN MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA)(STUDI KASUS : PT. TRIKARTIKA MEGAH GENTENG BETON UNION Salatiga).

0 1 7

TUGAS AKHIRANALISA POSTUR KERJA ANALISA POSTUR KERJA MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA) (Studi kasus: Home Industry Pembuatan Tahu di Kartasura).

2 6 184

ANALISIS POSTUR TUBUH MITRA KERJA PT. SANKYU INDONESIA INTERNASIONAL PADA AREA PVC WARE HOUSE MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA) DI PT. ASAHIMAS CHEMICAL CILEGON BANTEN.

1 8 2

ANALISIS POSTUR TUBUH MITRA KERJA PT. SANKYU INDONESIA INTERNASIONAL PADA AREA PVC WARE HOUSE MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT DI PT. ASAHIMAS CHEMICAL CILEGON BANTEN.

0 0 11

ANALISIS POSTUR KERJA OPERATOR DI PABRIK GENTING TANAH LIAT MENGGUNAKAN METODE QUICK EXPOSURE CHECKLIST DAN RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (Studi Kasus: Pabrik Genting Super Mantili).

1 3 10

ANALISA POSTUR KERJA PADA PEWARNAAN BATIK TULIS (CELUP TRADISIONAL) DAN (CELUP MESIN) MENGGUNAKAN METODE RAPID UPPER LIMB ASSESSMENT (RULA)

0 1 10