Koefisien Determinasi Analisis Temuan Penelitian .1 Uji Asumsi Klasik

69 1. Uji t Tabel 4.11 Uji t Variabel Significant t Alpha Kesimpulan Upah X1 0,000 0,05 H0 ditolak Ha diterima Loyalitas X2 0,002 0,05 H0 ditolak Ha diterima Sumber: data primer yang diolah a Berdasarkan data diatas dapat diketahui bahwa nilai untuk variabel upah mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap disiplin kerja karyawan, dimana nilai signifikan t sebesar 0,000 0,05 nilai alpha sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan H0 ditolak yang menunjukan upah berpengaruh terhadap disiplin kerja karyawan pada Bank BRISyariah Cabang Bogor. b Berdasarkan data diatas dapat diketahui bahwa nilai untuk variabel loyalitas mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap disiplin kerja karyawan, dimana nilai signifikan t sebesar 0,002 0,05 nilai alpha sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan H0 ditolak yang menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan variable loyalitas terhadap disiplin kerja karyawan pada Bank BRISyariah Cabang Bogor. c Jadi berdasarkan hasil dari uji t tersebut, maka dapat disimpulkan bahwa faktor yang berpengaruh paling signifikan dalam mempengaruhi disiplin kerja karyawan pada Bank BRISyariah Cabang Bogor adalah faktor upah, hal tersebut dilihat dari nilai signifikan t sebesar 0,000. 70 2. Uji F Tabel 4.12 Uji F ANOVA b Model Sum of Squares Df Mean Square F Sig. 1 Regression 9.682 2 4.841 27.617 .000 a Residual 7.012 40 .175 Total 16.694 42 a. Predictors: Constant, X2, X1 b. Dependent Variable: Y Sumber: hasil olah data Berdasarkan data diatas dapat diketahui bahwa nilai untuk variabel upah dan loyalitas secara simultan mempunyai pengaruh yang signifikan terhadap disiplin kerja karyawan, dimana nilai signifikan F sebesar 0,000 0,05 sehingga dapat disimpulkan bahwa Ha diterima dan H0 ditolak atau dengan kata lain terdapat pengaruh yang signifikan antara variabel upah dan loyalitas secara simultan bersama-sama terhadap disiplin kerja karyawan pada Bank BRISyariah Cabang Bogor. 4.6 Pembahasan 4.6.1 Pengaruh Upah X1 Terhadap Disiplin Kerja Karyawan Bedasarkan data dari analisis yang telah penulis lakukan, diperoleh persamaan regresi sebagai berikut: Y = 2,108 +0,591X1 Dari persamaan regresi tersebut dapat diinterpretasikan sebagai berikut: a. Konstanta sebesar 2,108 memberikan arti bahwa apabila variabel independen diasumsikan = 0, maka disiplin kerja karyawan secara konstan akan bernilai sebesar 2,108.