Agreeableness Uji Validitas Konstruk Kepribadian

79 Dari tabel 3.16 dapat kita lihat bahwa terdapat delapan item yang signifikan t 1,96 dan sembilan item yang memiliki koefisien bermuatan positif. Namun pada item 25 dan 43 nilai t 1,96; pada item 37 muatan koefisiennya negatif sehingga ketiga item ini perlu di- drop.

3.5. Teknik Analisis Data

Untuk melihat pengaruh variabel-variabel independen terhadap forgiveness, peneliti menggunakan analisis regresi berganda multiple regression analysis. Pengolahan data dilakukan dengan analisa data secara statistik sebagai cara untuk mengetahui pengaruh variabel bebas independent variabel yaitu: kualitas hubungan trust, intimacy, commitment dan satisfaction, apology, kepribadian honesty-humility, emotionality, extraversion, agreeableness, conscientiousness, dan openness to experience, gender dan usia terhadap variabel terikat dependent variabel yaitu forgiveness. Ada empat tahap yang akan dilakukan untuk melihat pengaruh variabel bebas terhadap variabel terikat Pedhazur, 1997. Berikut ini adalah tahapannya: 1. Peneliti menghintung konstan a, , , …, dari persamaan regresi Y = a + + + … + . Dengan begitu, peneliti dapat menggunakan variabel-variabel untuk memprediksi Y partisipan. Dalam hal ini hipotesis yang akan diukur, peneliti menggunakan teknis analisis multiple regression atau analisis regresi berganda, dengan rumus: y = a + b 1 X 1 +b 2 X 2 +b 3 X 3 +b 4 X 4 +b 5 X 5 +b 6 X 6 +b 7 X 7 +b 8 X 8 +b 9 X 9 + b 10 X 10 + b 11 X 11 +b 12 X 12 + b 13 X 13 +e 80 Keterangan: y = forgiveness a = konstan, intercept b = koefisien regresi X 1 = trust X 2 = intimacy X 3 = commitment X 4 = satisfaction X 5 = apology X 6 = honesty-humulity X 7 = emotionality X 8 = extraversion X 9 = agreeableness X 10 = conscientiousness X 11 = opennes to experience X 12 = gender X 13 = usia e = residu Hal yang memengaruhi DV diluar dari IV 2. Peneliti akan menghitung proporsi varians dari forgiveness yang dapat dijelaskan oleh variabel-variabel independen yang peneliti teliti, yaitu . 3. peneliti akan menguji signifikansi dari hasil yang didapat. Jadi peneliti dapat mengetahui apakah regresi dari forgiveness atas 13 variabel signifikan secara statistik. Peneliti juga dapat mengetahui apakah koefisien regresi b dari persamaan regresi secara statistik berbeda dari nol. Terakhir, peneliti dapat menentukan relativitas pentingnya masing- masing variabel independen dalam menjelaskan forgiveness. 4. Menilai apakah model regresi yang dihasilkan merupakan model yang paling sesuai memiliki error terkecil, dibutuhkan beberapa pengujian dan analisis.