Syarat Menjadi Member Member PT. Melia Nature Indonesia

b. Melia Biyang

Melia Biyang merupakan produk makan herbal yang diproduksi oleh Herbal Science dari Malaysia. Produk ini berfungsi untuk merangsang Hormon Pertumbuhan atau Growth Hormon. Melia Biyang dikomsumsi dengan cara menyemprotkan ke bawah lidah, ditahan selama 60 detik, lalu ditelan. Melia biyang diminum tepat saat bangun pagi dan malam hari sebelum tidur. 1. Usia 40 tahun kebawah 3 kali semprot. 2. Usia 40 – 60 tahun 4 kali semprot. 3. Usia 60 tahun keatas 5 kali semprot. Tabel 4 Manfaat Melia Biyang Meningkatkan daya ingat Menambah stamina fisik dan mental Meningkatkan kemampuan seks Mempercepat proses penyembuhan serta meningkatkan imunitas tubuh Meningkatkan kekuatan tulang Membantu mengembalikan warna rambut dan pertumbuhannya Merangsang fungsi organ vital tubuh : otak, jantung, hati, pankreas, limpa, ginjal Sumber: Buku Staterkid PT. Melia Nature Indonesia

2.3. Member PT. Melia Nature Indonesia

2.3.1. Syarat Menjadi Member

Seorang individu yang ingin menjadi member Melia Nature Indonesia harus memiliki sponsor. Dengan kata lain, individu yang ingin menjadi member Universitas Sumatera Utara tersebut harus disponsori oleh salah satu member Melia Nature Indonesia. Seorang individu yang tidak memiliki sponsor tidak dapat mendaftarkan dirinya menjadi member Melia Nature Indonesia. Berikut contohnya: Polan adalah salah satu member Melia Nature Indonesia. Polan kemudian bertemu dengan Novita dan memperkenalkan bisnis Multi Level Marketing Melai Nature Indonesia kepada Novita. Mendengar penjelasan bisnis dari Polan, Novita pun akhirnya memutuskan untuk ikut bergabung menjadi member di Melia Nature Indonesia. Dari contoh di atas tersebut, Polan adalah seorang sponspor yang mensponsori Novita. Apabila Novita ingin mendaftarkan dirinya menjadi member, maka Novita sudah dapat melakukannya kerena Novita telah memiliki sponsor. Saat Novita ingin mendaftarkan diri maka Novita akan diberikan sebuah lembar formulir pendaftaran. Dalam formulir pendaftaran tersebut nantinya Novita akan mengisikan siapa yang menjadi sponsornya. Berdasarkan urian contoh di atas peneliti memberikan pengertian sponsor dalam bisnis Multi Level Marketing. Sponsor adalah seorang member yang memperkenalkan bisnis Multi Level Marketing dan mengajak individu lain untuk bergabung menjadi member dan individu tersebut menerimanya. Novita yang resmi mendaftar menjadi member Melia Nature Indonesia, maka Polan disebut sebagai downline Polan. Sementara Polan disebut sebagai upline dari Novita. Dalam jaringan bisnis Multi Level Marketing Melia Nature Indonesia terdapat tiga peristilah yakni upline, downline dan crossline. Supaya Universitas Sumatera Utara dapat membedakan dan memahami ketiga istilah tersebut berikut akan digambarkan dalam bentuk skema jaringan. Gambar 4 Format Jaringan Downline P Level 1 N R Level 2 M B D K Keterangan: P: Polan, N: Novita, R: Riski, M: Mariati, B: Bastian, Dalun, K: Kartika Jika dilihat bentuk jaringan dari milik Polan di atas, maka dapat diuraikan bahwa Polan memiliki 6 enam orang downline yakni: Novita, Riski, Mariati, Bastian, Dalun, dan Kartika. Selain itu, Polan juga merupakan upline dari keenam orang tersebut Novita, Riski, Mariati, Bastian, Dalun, dan Kartika. Sementara itu Novita dan Riski sama-sama memiliki 2 dua orang donwline. Novita downlinenya adalah Dalun dan Kartika. Selain itu, Novita juga merupakan upline dari Dalun dan Kartika. Begitu juga dengan Riski memiliki 2 dua downline dan Riski juga sekaligus upline dari kedua downlinenya tersebut. Dalam skema jaringan tersebut terdapat beberapa orang yang saling crossline yakni: Riski, Dalun, dan Kartika merupakan crossline dari Novita, Mariati, dan Bastian serta sebaliknya Novita, Mariati dan Bastian merupakan Universitas Sumatera Utara crossline dengan Riski, Dalun dan Kartika. Selain itu, Mariati juga merupakan crossline dari Bastian dan sebaliknya. Dalun juga merupakan crossline dari Kartika dan sebaliknya. Dalam skema jaringan di atas Mariati memiliki 4 orang crossline yakni Bastian, Dalun, Riski, dan Kartika. Lebih jelasnya lihat gambar skema jaringan berikut. Gambar 5 Dowline, Upline dan Crosline P Level 1 N R Level 2 M B D K Keterangan: P: Polan, N: Novita, R: Riski, M: Mariati, B: Bastian, Dalun, K: Kartika Berdasarkan dari urain tersebut, maka penelit memberikan pengertian terhadap konsep downline, upline dan crossline. Downline adalah seluruh member yang posisinya berada di bawah kita mulai dari level 1 hingga seterusya ke bawah. Upline adalah seluruh member yang posisinya berada di atas kita dan berada dalam satu jaringan bisnis dengan kita. Crossline adalah seluruh member yang posisinya berada di luar jaringan bisnis kita. Universitas Sumatera Utara Besar uang pendaftaran yang dikeluarkan calon member saat mendaftar adalah Rp.30.000,- ditambah member diwajibkan membeli minimal satu paket produk dengan harga Rp.550.000. Dalam hal ini, member bisa memilih produk apa yang diinginkannya melia propolis atau melia biyang, sehingga total jumlah uang yang dikeluarkan member saat pertama kali ialah sebesar Rp.580.000. Member yang telah mendaftar akan menerima satu paket produk dan staterkit. Staterkit tersebut berisi 1 satu buku panduan tentang PT. Melia Nature Indonesia, 2 dua buah lembar formulir pendaftaran, 2 dua buah lembar brosur mengenai Melia Nature Indonesia dan kartu member. Keanggotaan member di PT. Melia Nature Indonesia berlaku seumur hidup dan perusahaan tidak memberlakukan sistem perpanjangan kartu keanggotaan. Saat pertamakali member mendaftar, member juga dapat membeli berapa jumlah paket produk yang dinginkannya. Paket awal yang dibeli member merupakan sekaligus unit bisnis yang dimilikinya. Sebagai contoh, member ingin membeli 7 tujuh peket produk, maka unit bisnis yang dimilikinya adalah 7 tujuh titik atau unit. Selain itu member tersebut juga dapat membagi 7 tujuh paket produk tersebut ke dalam kedua jenis produk yang ada, yakni member membeli 4 paket melia propolis dan 3 paket melia biyang. Hal ini tergantung pada keinginan member itu sendiri. Dalam 1 paket propolis terdapat 7 botol propolis di dalamnya yang berukuran 6 ml. Botol propolis tersebut menyerupai bentuk botol obat tetes mata yang warnanya putih, badannya dilapisi pastik berwarna silver. Di plastik silver tersebut tertulis “MELIA PROPOLIS” dengan warna kuning emas dan di bawah Universitas Sumatera Utara tulisan tersebut terdapat tulisan “Bee Hive Product 6 ml Non Alcohol.” Ditambah 2 buah lambang PT. Melia Nature dan No ijin Badan POM yang berkodekan TI. Dalam bisnis Multi Level Marketing Melia Nature ini, seorang keluarga dapat saling mensponsori anggota keluarga sendiri. Artinya seorang suami dapat mensponsori istri dan anaknya serta menjadikannya sebagai downline. Sebaliknya seorang istri juga dapat mensponsori suaminya dan menjadikannya sebagai downline.

2.3.2. Kode Etik Member