Keadaan Guru, Karyawan dan Siswa

Didorong oleh komitmen terhadap kualitas tamatan yang dihasilkan dan sesuai dengan anjuran Direktorat Pendidikan Menengah Umum, kurikulum yang digunakan adalah kurikulum 2004 dan KTSP. Keberhasilan pendidikan merupakan tanggung jawab pemerintah, masyarakat dan keluarga. Berarti penyelengaraan pendidikan tidak hanya dilaksanakan oleh satu pihak, melainkan scara simultan dilaksanakan oleh tiga unsur tadi, masing- masing berperan sesuai dengan fungsinya. SMP Dua Mei yang merupakan mitra pemerintah atau patner dalam menyelengarakan sistem pendidikan membantu program pemerintah dalam upaya mencrdaskan kehidupan bangsa. Prioritas pebangunan pendidikan diarahkan untuk perluasan pemerataan kesempatan belajar yang saat ini salah satu realitasnya adalah pelaksanaan Wajib Belajar Pendidikan Dasar 9 tahun. SMP Dua Mei Ciputat merupakan lembaga pendidikan yang berada dibwah naumhan Yayasan Pendidikan Dua Mei, dengan status akreditasi Disamakan No. 2002040034 dengan nilai A. 1

2. Keadaan Guru, Karyawan dan Siswa

a. Keadaan Guru

Guru merupakan salah satu bagian yang integral dalam keseluruhan proses belajar mengajar. Guru atau pendidik merupakan salah satu komponen pendidikan yang harus ada dalam proses kegiatan belajar mengajar, denga tersedianaya para guru atau penidik maka proses beajar mengajar dapat dilaksanakan. Di SMP Dua Mei Ciputat, jumlah keseluruhan tenaga pedidik tahun ajaran 20082009 adalah 17 orang yang terdiri dari 8 orang guru laki-laki dan 9 orang guru perempuan, yang sebagian besar merupakan lulusan sarjana S-1. Untuk lebih jelasnya tentang keadaan pendidik atau guru di SMP Dua Mei Ciputat dapat dilihat pada tabel berikut ; 2 1 Bagian Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat 2 Bagian Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat Tabel 4.1 Data Guru SMP Dua Mei Ciputat MULAI NO NAMA GURU LP IJAZAH Dari Disini Tugas Mengajar B. Studi JABATAN 1 2 3 4 5 6 7 8 1 Enjang Supyan, S.Pd L IKIP JKT, B. Indonesia 1994 1992 1992 B. Indonesia Kep. Sekolah 2 Saptono, S.Pd L IKIP JKT, Geografi, 1996 1995 1998 Geografi, Sejarah Wakasek Kurikulum 3 Siti Aisyah, S.Pd P IKIP JKT, B. Indonesia, 2003 1986 1986 B. Indonesia Wakasek Kesiswaan 4 Susi Herawati P IKIP JKT, Seni Musik, 1986 1986 1986 KTKTata Busana Guru 5 FN Isme Tambunan P IKIP JKT, B. Inggris, 1986 1986 1990 B. Inggris Wl. Kelas 91 6 Drs. Mukhirin L IAIN JKT, PAI 1990 1990 1990 PAI Guru 7 Drs. Djumaroh Ibnu L IAIN SMG, PAI 1994 1990 1994 PAI Guru 8 M. Gunawan L UBL, Komputer 1997 1997 1997 Komputer Guru 9 Dra Sofaridah P IKIP Kediri, Sejarah 1991 1991 2001 Sejarah Guru 10 Elly Rahmawati, S.Pd P IKIP Muhammadiyah JKT, B. Indonesia 1997 1997 Jasa Pembukuan Wl. Kelas 8.1 11 Dwi Yuli Prihani, S.Pd P D3 IKIP JKT, B. Inggris 1999 1999 B Inggris Wl. Kelas 7.1 12 Suwarsih P IMKI, Komputer 1997 1998 1998 Komputer Wl. Kelas 8.2 13 Monang S, S.Si L USU, Kimia 1998 1998 IPA Terpadu Guru 14 Galih PS, S.Pd L S1, Matematika 2006 2006 Matematika Wl. Kelas 9.2 15 Drs. Undang Ahmad L Penjaskes Guru 16 Ermalina, S.Pd P UIN JKT, Matematika 2007 2008 2008 Matematika Wl. Kelas 7.2 17 Febri Widianti P UIN JKT, Fisika,.... 2008 2008 IPA Terpadu Guru Sumber : Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat

b. Keadaan Karyawan

Kelancaran dan keberhasilan suatu pendidikan sangat ditentukan oelh peran serta karyawan. Kelancaran pendidikan di Sekolah tidak terlepas dari administrasi yang baik, teratur serta terencana. Yang dimaksud pegaawai pada unit pelaksanaan teknis SMP Dua Mei Ciputat adalah seluruh karyawan sekolah diantaranya staf tata usaha, staf kebersihan dan satpam. 3 Selanjutnya, untuk mengetahui keadaan karyawan dapat dilihat pada tabel dibawah ini ; Tabel 4.2 Keadaan Karyawan SMP Dua Mei Ciputat Tahun Ajaran 20082009 MULAI NO Nama Karyawan dan Petugas Keamanan LP IJAZAH Dari Di Sini TUGAS JABATAN 1 2 3 4 5 6 7 8 1 Esti Wijayanti P SMA 2002 2002 Keuangan Tata Usaha 2 Ahmad Mustarsyidin L SMA 2008 2008 Administrasi Tata Usaha 3 Darsito L SD 1989 1989 Keamanan Satpam 4 Suyitno L SD 1992 Keamanan Satpam 5 Joko Priyanto L SMA 1990 1998 Keamanan Satpam 6 Sukarna L SMA 2002 Keamanan Satpam 7 Ihad L SMA Kebersihan P. Kebersihan 8 Ili L SD Kebersihan P. Kebersihan Sumber : Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat 3 Bagian Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat

c. Keadaan Siswa

Data yang didapatkan oleh peneliti mengenai data jumlah siswa SMP Dua Mei yaitu jumlah data siswa pada tahun ajaran 20052006, dimana tercatat sebanyak 433 siswa terdiri dari kelas VII sebanyak 149 siswa yang terdiri dari 82 siswa laki-laki dan 67 siswa perempuan, kelas VIII berjumah 148 siswa dimana 81 siswa laki-laki dan 67 siswa siswa perempuan, dan kelas IX berjumlah 136 siswa yang terdiri dari 63 siswa laki-laki dan 73 siswa perempuan. Sedangkan pada tahun ajaran 20062007 jumlah siswa sebanyak 386 siswa terdiri dari kelas VII sebanyak 135 siswa yang terdiri dari 63 siswa laki-laki dan 72 siswa perempuan, kelas VIII berjumah 126 siswa dimana 60 siswa laki-laki dan 62 siswa siswa perempuan, dan kelas IX berjumlah 125 siswa yang terdiri dari 60 siswa laki-laki dan 63 siswa perempuan. Selanjutnya data terakhir siswa SMP Dua Mei Ciputat pada tahun ajaran 20072008 tercatat sebanyak 300 siswa terdiri dari kelas VII sebanyak 86 siswa yang terdiri dari 48 siswa laki-laki dan 38siswa perempuan, kelas VIII berjumah 86 siswa dimana 54 siswa laki-laki dan 32 siswa siswa perempuan, dan kelas IX berjumlah 128 siswa yang terdiri dari 69 siswa laki-laki dan 59 siswa perempuan. 4 Dan untuk lebih jelasnya, data tentang keadaan siswa-siswi SMP Dua Mei dapat dilihat pada tabel dibawah ini: Tabel 4.3 Data Siswa SMP Dua Mei Ciputat Tahun Ajaran 20092010 Kelas VII Kelas VIII Kelas IX NO TAHUN AJARAN L P L P L P JUMLAH 1 20062007 82 67 81 67 63 73 433 2 20072008 63 72 60 66 60 65 386 3 20082009 48 38 54 32 69 59 300 4 20092010 28 45 46 32 45 38 234 4 Bagian Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat Jumlah 221 222 241 197 237 235 1353 Sumber : Tata Usaha SMP Dua Mei Ciputat Dari tabel diatas dapat dilihat bahwa data jumlah siswa SMP Dua Mei Ciputat dari tahun 2005 sd 2008 semakin berkurang keyataan ini terjadi karena pembayaran awal masuk SMP Dua Mei Ciputat masih gratis, sehingga banyak masyarakat yang ingin memasukkan anaknya ke sekolah ini. Namun, seiring berjalannya waktu, dikarenakan dibebani uang pembayaan masuk sekolah, maka berkurang juga minat orang tua siswa untuk memasukkan anak mereka ke sekolah ini. Apalagi ditambah dengan biaya bulanan yang setiap tahun terus bertambah.

d. Keadaan sarana dan prasarana

Dalam upaya meningkakan mutu dan kualitas pendidikan, maka sekolah perlu menyiapkan sarana dan prasarana yang memadai dan lengkap, sehingga mampu menunang dan menigkatkan mutu pendidikan sekolah tersebut. Sebab, dengan adanya penyediaan saana dan prasarana dalam pendidikan, maka akan tersedia fasilitas-fasilias pendidikan yang dibutuhkan dalam proses belajar mengajar dan akan dapat memberi pengaruh yang baik pada peningkatan muu serta kualitas pendidikan pada sekolah tersebut. 5 Kondisi SMP Dua Mei Ciputat secara umum dapat dikatakan cukup baik, karena semua bangunan dan ruangan yang tersedia dapat berfungsi sebagaimana mestinya. Namun terdapat beberapa sarana dan prasarana yang ukuran luas tanahnya masih kurang memenuhi syarat, misalnya ruang Kepala Sekolah dan ruang guru yang masih satu ruang dan hanya disekat oleh papan tripleks. Selain itu, ruang Tata Usaha dan Administrasi SMP Dua Mei Ciputat masih digabung dengan ruang administrasi SMA dan SMK nya. Hal ini menyebabkan pelayanan yang dilakukanpun dirasa kurang maksimal oleh para orang tua siswa

3. Struktur Organisasi SMP Dua Mei Ciputat