Cara-cara Menanamkan Kedisiplinan Belajar

suatu hal dikarenakan adanya dorongan untuk memenuhi tujuan dan kebutuhan. Slavin 2006: 317 menganggap “motivation as an internal process that activates, guides, and maintains behavior over time.” Motivasi sebagai proses internal yang mengaktifkan, membimbing, dan mempertahankan perilaku seseorang selama jangka waktu tertentu. Motivasi menjaga diri seseorang agar tetap melakukan suatu pekerjaan dengan bersungguh-sungguh dan terus-menerus tanpa lelah atau paksaan sebelum apa yang diharapkannya tercapai. Purwanto 1995:72 mengatakan bahwa motivasi mengandung tiga unsur pokok yakni : 1 Menggerakkan menimbulkan kekuatan pada individu untuk memimpin seseorang bertindak dengan cara tertentu. 2 Mengarahkan menyalurkan tingkah laku individu pada suatu tujuan. 3 Menopang dan menjaga tingkah laku lingkungan sekitar menguatkan intensitas dan arah dorongan serta kekuatan individu. Untuk motivasi belajar, Sardiman A.M 2012: 75 menjelaskan: “Motivasi belajar merupakan keseluruhan daya penggerak di dalam diri peserta didik yang menimbulkan kegiatan belajar, yang menjamin kelangsungan dari kegiatan belajar yang memberikan arah pada kegiatan belajar, sehingga tujuan yang dikehendaki oleh subyek belajar itu dapat tercapai.” Senada dengan Sardiman, Winkel 2009: 270 mendefinisikan bahwa motivasi belajar adalah keseluruhan daya penggerak di dalam diri peserta didik yang menimbulkan kegiatan serta memberi arah pada kegiatan belajar. Dilihat dari berbagai pendapat di atas, dapat ditarik pengertian bahwa motivasi merupakan daya penggerak atau kekuatan yang terdapat dalam diri seseorang untuk menggerakkan, mengarahkan dan menjaga tingkah laku agar menjadi aktif bertindak sehingga mendapatkan atau mencapai hasil yang diharapkan. Motivasi timbul karena adanya kebutuhan dan tujuan tertentu yang ingin dicapai Sedangkan motivasi belejar merupakan dorongan atau penggerak yang memberikan arah, semangat untuk menimbulkan kegiatan belajar.

b. Macam-macam Motivasi

Menurut Uno 2008:4, motivasi belajar dapat dibedakan menjadi: 1 Motivasi intrinsik Motivasi intrinsik adalah kegiatan belajar dimulai dan diteruskan berdasarkan penghayatan suatu kebutuhan dan dorongan yang secara mutlak berkaitan dengan aktivitas belajar yang berasal dari diri sendiri sehingga tidak memerlukan rangsangan dari luar karena memang telah ada dalam diri individu sendiri.

Dokumen yang terkait

PROSES PEMBELAJARAN MAHASISWA SENI TARI PADA SISWA KELAS VIII SMP DALAM MATA KULIAH TARI PENDIDIKAN DI FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG

1 20 156

PENGARUH DISIPLIN BELAJAR DAN MANAJEMEN WAKTU TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PRODI PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2013 FAKULTAS EKONOMI UNIVERSITAS NEGERI MEDAN.

0 7 31

Hubungan antara motivasi belajar, disiplin belajar dan lingkungan belajar dengan prestasi belajar mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi angkatan 2009 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 1 145

PENGARUH AKTIVITAS BELAJAR DAN KEMANDIRIAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA PENDIDIKAN EKONOMI ANGKATAN 2013 UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 124

HUBUNGAN ANTARA AKTIVITAS MENGIKUTI KEGIATAN DI UKM KAMASETRA DENGAN PRESTASI BELAJAR MAHASISWA JURUSAN PENDIDIKAN SENI TARI FBS UNY ANGKATAN 2012.

0 1 87

KORELASI ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN TINGKAT APRESIASI SENI TARI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SENI TARI SISWA KELAS VIII SMP N 3 GODEAN.

0 0 120

HUBUNGAN ANTARA KEMAMPUAN BERAPRESIASI DAN TINGKAT KREATIVITAS TERHADAP HASIL BELAJAR TATA BUSANA MAHASISWA PENDIDIKAN SENI TARI ANGKATAN 2012 FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 1 132

KORELASI ANTARA PENGUASAAN MATERI TEKNIK TARI I DAN PRESTASI BELAJAR TARI KLASIK GAYA YOGYAKARTA I MAHASISWA PENDIDIKAN SENI TARI KELAS L DAN M ANGKATAN 2013 FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 0 113

KORELASI PERSEPSI DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR TARI KLANA ALUS SUMYAR MAHASISWA PENDIDIKAN SENI TARI YANG BERASAL DARI LUAR DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA FAKULTAS BAHASA DAN SENI UNIVERSITAS NEGERI YOGYAKARTA.

0 0 145

Silabus Belajar dan Pembelajaran Seni Tari.docx

0 0 6