Pembahasan Analisis Deskriptif Pengaruh Promosi Penjualan, Kualitas Website, Dan Green Marketing Terhadap Minat Beli Konsumen The Body Shop (Studi Kasus Di Jakarta Dan Tangerang Selatan)

81 d. Responden Berdasarkan Pendapatan Tabel 4.6 Jumlah Responden Berdasarkan Pendapatan Pendapatan Jumlah Persentase Rp 1.000.000 41 41 Rp 1.000.000 – Rp 3.000.000 35 35 Rp 3.000.001 – Rp 5.000.000 17 17 Rp 5.000.001 – Rp 10.000.000 3 3 Rp 10.000.000 4 4 Total 100 100 Sumber: data primer yang telah diolah, 2016 Dari tabel 4.6 di atas diketahui bahwa 100 responden yang pernah menggunakan produk dan mengunjungiwebsiteThe Body Shop di wilayah Jakarta dan Tangerang Selatan terdiri dari 41 orang atau 41 adalah responden berpendapatan Rp 1.000.000, 35 orang atau 35 adalah responden berpendapatan Rp 1.000.000 – Rp 3.000.000,17 orang atau 17 adalah responden berpendapatan Rp 3.000.001 – Rp 5.000.000, 3 orang atau 3 adalah responden berpendapatan Rp 5.000.001 – Rp 10.000.000 dan 4 orang atau 4 adalah responden berpendapatan Rp 10.000.000.

C. Pembahasan Analisis Deskriptif

Agar dapat mengetahui pendapat yang diberikan oleh 100 responden pada masing-masing variabel promosi penjualan, kualitas website, green marketing, dan minat beli maka dianalisis deskripsi persentase terhadap hasil tanggapan responden terhadap 23 pernyataan berikut: 82

1. Deskripsi Variabel Promosi Penjualan X

1 Dalam penelitian promosi penjualan X 1 ini digunakan 7 butir pertanyaan untuk mengukur kualitas pelayanan, yaitu: Tabel 4.7 The Body Shop Memberikan Sampel Gratis yang Menarik untuk Mencoba Sebuah Produk Tester Frequency Percent Sangat Setuju 33 33 Setuju 50 50 Netral 9 9 Tidak Setuju 8 8 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.7 di atas menjelaskan bahwa 33 responden atau 33 menyatakan sangat setuju, 50 responden atau 50 menyatakan setuju, 9 responden atau 9 menyatakan netral,8 responden atau 8 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop memberikan sampel gratis yang menarik untuk mencoba sebuah produk tester. 83 Tabel 4.8 The Body Shop Menyediakan Penawaran Pembelian dalam Bentuk Kupon Voucher Potongan Harga Rp 50.000 untuk Setiap Pembelanjaan Rp 500.000 Frequency Percent Sangat Setuju 30 30 Setuju 49 49 Netral 8 8 Tidak Setuju 10 10 Sangat Tidak Setuju 3 3 Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.8 di atas menjelaskan bahwa 30 responden atau 30 menyatakan sangat setuju, 49 responden atau 49 menyatakan setuju, 8. responden atau 8 menyatakan netral, 10 responden atau 10 menyatakan tidak setuju dan 3 responden atau 3 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop menyediakan penawaran pembelian dalam bentuk kupon voucherpotongan harga Rp 50.000 untuk setiap pembelanjaan Rp 500.000. Tabel 4.9 The Body Shop Pernah Memberikan Harga Khusus Love Your Body Club Member, Program Bring Back Our Bottle Frequency Percent Sangat Setuju 30 30 Setuju 56 56 Netral 7 7 Tidak Setuju 7 7 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.9 di atas menjelaskan bahwa 30 responden atau 30 menyatakan sangat setuju, 56 responden atau 56 menyatakan setuju, 84 7responden atau 7 menyatakan netral, 7 responden atau 7 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop pernah memberikan harga khusus Love Your Body Club Member, program Bring Back Our Bottle. Tabel 4.10 TheBodyShopMenawarkan Potongan Harga dalam Pembelian Produk Tertentu Buy One Get One Free Frequency Percent Sangat Setuju 34 34 Setuju 51 51 Netral 8 8 Tidak Setuju 7 7 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.10 di atas menjelaskan bahwa 34 responden atau 34 menyatakan sangat setuju, 51 responden atau 51 menyatakan setuju, 8 responden atau 8 menyatakan netral, 7 responden atau 7 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaTheBodyShop menawarkan potongan harga dalam pembelian produk tertentu buy one get one free. 85 Tabel 4.11 The Body Shop Memberikan Tanda Khusus Bagi Produk yang sedang Promo Frequency Percent Sangat Setuju 42 42 Setuju 50 50 Netral 7 7 Tidak Setuju 1 1 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.11 di atas menjelaskan bahwa 42 responden atau 42 menyatakan sangat setuju, 50 responden atau 50 menyatakan setuju, 7 responden atau 7 menyatakan netral, 1 responden atau 1 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop memberikan tanda khusus bagi produk yang sedang promo. Tabel 4.12 The Body Shop Menjadi Sponsor Berbagai Acara Kemanusiaan, Lingkungan, Kepedulian terhadap Binatang, dan Lain Sebagainya Frequency Percent Sangat Setuju 38 38 Setuju 48 48 Netral 8 8 Tidak Setuju 6 6 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.12 di atas menjelaskan bahwa 38 responden atau 38 menyatakan sangat setuju, 48 responden atau 48 menyatakan setuju, 8 responden atau 8 menyatakan netral, 6 responden atau 6 menyatakan 86 tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop menjadi sponsor berbagai acara kemanusiaan, lingkungan, kepedulian terhadap binatang, dan lain sebagainya. Tabel 4.13 The Body Shop Mengadakan Berbagai Acara KuisKontes untuk Memenangkan Hadiah Kontes Foto Selfie AbsolutelyKartini, Kontes Foto Hewan Peliharaan Frequency Percent Sangat Setuju 33 35 Setuju 47 47 Netral 6 6 Tidak Setuju 9 9 Sangat Tidak Setuju 5 5 Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.13 di atas menjelaskan bahwa 33 responden atau 33 menyatakan sangat setuju, 47 responden atau 47 menyatakan setuju, 6 responden atau 6 menyatakan netral, 9 responden atau 9 menyatakan tidak setuju dan 5 responden atau 5 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop mengadakan berbagai acara kuiskontes untuk memenangkan hadiah kontes foto selfie AbsolutelyKartini, kontes foto hewan peliharaan.

2. Deskripsi Variabel Kualitas WebsiteX

2 Dalam penelitian kualitas website X 2 ini digunakan 10 butir pertanyaan untuk mengukur kualitas pelayanan, yaitu: 87 Tabel 4.14 Website The Body Shop Indonesia https:www.thebodyshop.co.id Mudah untuk dioperasikan, dinavigasikan dan digunakan, serta dapat Berinteraksi Langsung dengan Customer Service pada Layanan Online Chat Frequency Percent Sangat Setuju 30 30 Setuju 49 49 Netral 19 19 Tidak Setuju 2 2 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.14 di atas menjelaskan bahwa 30 responden atau 30 menyatakan sangat setuju, 49 responden atau 49 menyatakan setuju, 19 responden atau 19 menyatakan netral, 2 responden atau 2 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwawebsite The Body Shop Indonesia https:www.thebodyshop.co.id mudah untuk dioperasikan, dinavigasikan dan digunakan, serta dapat berinteraksi langsung dengan customer service pada layanan online chat. Tabel 4.15 Konten pada WebsiteThe Body Shop Indonesia Teks, Gambar, Grafik, Tata Letak Menarik Frequency Percent Sangat Setuju 29 29 Setuju 50 50 Netral 18 18 Tidak Setuju 3 3 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 88 Dari tabel 4.15 di atas menjelaskan bahwa 29 responden atau 29 menyatakan sangat setuju, 50 responden atau 50 menyatakan setuju, 18 responden atau 18 menyatakan netral, 3 responden atau 3 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwakonten pada websiteThe Body Shop Indonesia teks, gambar, grafik, tata letak menarik. Tabel 4.16 Fitur Hyperlink, Navigasi pada WebsiteThe Body Shop Indonesia Fleksibel untuk dijelajahi Frequency Percent Sangat Setuju 21 21 Setuju 58 58 Netral 19 19 Tidak Setuju 2 2 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.16 di atas menjelaskan bahwa 21 responden atau 21 menyatakan sangat setuju, 58 responden atau 58 menyatakan setuju, 19 responden atau 19 menyatakan netral, 2 responden atau 2 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwafitur hyperlink, navigasi pada websiteThe Body Shop Indonesia fleksibel untuk dijelajahi. 89 Tabel 4.17 The Body Shop Indonesia Selalu Update pada Halaman Websitenya Frequency Percent Sangat Setuju 23 23 Setuju 55 55 Netral 22 22 Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.17 di atas menjelaskan bahwa 23 responden atau 23 menyatakan sangat setuju, 55 responden atau 55 menyatakan setuju, 22 responden atau 22 menyatakan netral, 0 responden atau 0 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop Indonesia selalu update pada halaman websitenya. Tabel 4.18 Website The Body Shop Indonesia dirancang untuk Memudahkan Konsumennya dalam Browsing Frequency Percent Sangat Setuju 32 32 Setuju 57 57 Netral 11 11 Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.18 di atas menjelaskan bahwa 32 responden atau 32 menyatakan sangat setuju, 57 responden atau 57 menyatakan setuju, 11 responden atau 11 menyatakan netral, 0 responden atau 0 90 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwawebsite The Body Shop Indonesia dirancang untuk memudahkan konsumennya dalam browsing. Tabel 4.19 Website The Body Shop Indonesia Menyediakan Tempat untuk Keikutsertaan Konsumen dalam Meningkatkan Media Website Testimonial, Komentar dan Saran Frequency Percent Sangat Setuju 29 29 Setuju 56 56 Netral 15 15 Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.19 di atas menjelaskan bahwa 29 responden atau 29 menyatakan sangat setuju, 56 responden atau 56 menyatakan setuju, 15 responden atau 15 menyatakan netral, 0 responden atau 0 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwawebsite The Body Shop Indonesia menyediakan tempat untuk keikutsertaan konsumen dalam meningkatkan media website testimonial, komentar dan saran. 91 Tabel 4.20 Terdapat Informasi yang Jelas Tentang Promosi dan Keakuratan Produk pada WebsiteThe Body Shop Indonesia Frequency Percent Sangat Setuju 27 27 Setuju 60 60 Netral 11 11 Tidak Setuju 2 2 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.20 di atas menjelaskan bahwa 27 responden atau 27 menyatakan sangat setuju, 60 responden atau 60 menyatakan setuju, 11 responden atau 11 menyatakan netral, 2 responden atau 2 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaterdapat informasi yang jelas tentang promosi dan keakuratan produk pada websiteThe Body Shop Indonesia. Tabel 4.21 KonsumenPercaya dalam Bertransaksi Belanja Via WebsiteThe Body Shop Indonesia Frequency Percent Sangat Setuju 25 25 Setuju 58 58 Netral 15 15 Tidak Setuju 2 2 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.21 di atas menjelaskan bahwa 25 responden atau 25 menyatakan sangat setuju, 58 responden atau 58 menyatakan setuju, 92 15responden atau 15 menyatakan netral, 2 responden atau 2 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwakonsumen percaya dalam bertransaksi belanja via website The Body Shop Indonesia. Tabel 4.22 The Body Shop IndonesiaBertanggung Jawab terhadap Keamanan Informasi dan Produk yang diterima Oleh Konsumen Frequency Percent Sangat Setuju 27 27 Setuju 59 59 Netral 13 13 Tidak Setuju 1 1 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.22 di atas menjelaskan bahwa 27 responden atau 27 menyatakan sangat setuju, 59 responden atau 59 menyatakan setuju, 13 responden atau 13 menyatakan netral, 1 responden atau 1 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop Indonesia bertanggung jawab terhadap keamanan informasi dan produk yang diterima oleh konsumen. 93 Tabel 4.23 The Body Shop Indonesia Peduli dengan Pelanggannya dengan Memberikan Informasi Melalui The Body Shop Newsletter Via E-Mail Frequency Percent Sangat Setuju 28 28 Setuju 64 64 Netral 5 5 Tidak Setuju 3 3 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.23 di atas menjelaskan bahwa 28 responden atau 28 menyatakan sangat setuju, 64 responden atau 64 menyatakan setuju, 5 responden atau 5 menyatakan netral, 3 responden atau 3 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop Indonesia peduli dengan pelanggannya dengan memberikan informasi melalui The Body Shop Newsletter via e-mail.

3. Deskripsi Variabel Green MarketingX

3 Dalam penelitian green marketing X 3 ini digunakan 3 butir pertanyaan untuk mengukur kualitas pelayanan, yaitu: 94 Tabel 4.24 Produk The Body Shop dikenal Sebagai Produk yang Ramah Lingkungan Frequency Percent Sangat Setuju 28 28 Setuju 58 58 Netral 13 13 Tidak Setuju 1 1 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.24 di atas menjelaskan bahwa 28 responden atau 28 menyatakan sangat setuju, 58 responden atau 58 menyatakan setuju, 13 responden atau 13 menyatakan netral, 1 responden atau 1 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaproduk The Body Shop dikenal sebagai produk yang ramah lingkungan. Tabel 4.25 Produk The Body Shop Terbuat dari Bahan-bahan Alami dan Tidak Merusak Lingkungan Frequency Percent Sangat Setuju 23 23 Setuju 65 65 Netral 12 12 Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.25 di atas menjelaskan bahwa 23 responden atau 23 menyatakan sangat setuju, 65 responden atau 65 menyatakan setuju, 12 responden atau 12 menyatakan netral, 0 responden atau 0 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat 95 tidak setuju terhadap pernyataan bahwa produk The Body shop terbuat dari bahan-bahan alami dan tidak merusak lingkungan. Tabel 4.26 The Body Shop Sangat Peduli terhadap Isu-isu Permasalahan Lingkungan seperti Global Warmingdan Save Earth Frequency Percent Sangat Setuju 32 32 Setuju 53 53 Netral 13 13 Tidak Setuju 2 2 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.26 di atas menjelaskan bahwa 32 responden atau 32 menyatakan sangat setuju, 53 responden atau 53 menyatakan setuju, 13 responden atau 13 menyatakan netral, 2 responden atau 2 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwaThe Body Shop sangat peduli terhadap isu-isu permasalahan lingkungan seperti Global Warming dan Save Earth.

4. Deskripsi Variabel Minat Beli Y

Dalam penelitian minat beli Y ini digunakan 3 butir pertanyaan untuk mengukur kualitas pelayanan, yaitu: 96 Tabel 4.27 Saya Sering Mencari Informasi tentang Produk The Body Shop Frequency Percent Sangat Setuju 28 28 Setuju 55 55 Netral 16 16 Tidak Setuju Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.27 di atas menjelaskan bahwa 28 responden atau 28 menyatakan sangat setuju, 55 responden atau 55 menyatakan setuju, 16 responden atau 16 menyatakan netral, 0 responden atau 0 menyatakan tidak setuju dan 1 responden atau 1 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwa responden sering mencari informasi tentang produk The Body Shop. Tabel 4.28 Saya Ingin Segera MembeliMemiliki Produk The Body Shop Frequency Percent Sangat Setuju 34 34 Setuju 53 53 Netral 10 10 Tidak Setuju 3 3 Sangat Tidak Setuju Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.28 di atas menjelaskan bahwa 34 responden atau 34 menyatakan sangat setuju, 53 responden atau 53 menyatakan setuju, 10 responden atau 10 menyatakan netral, 3 responden atau 3 menyatakan tidak setuju dan 0 responden atau 0 menyatakan sangat 97 tidak setuju terhadap pernyataan bahwa responden ingin segera membelimemiliki produk The Body Shop. Tabel 4.29 Saya Lebih Memilih Produk The Body Shop Daripada Produk Lain Frequency Percent Sangat Setuju 39 39 Setuju 39 39 Netral 17 17 Tidak Setuju 4 4 Sangat Tidak Setuju 1 1 Total 100 100 Sumber: Olah data kuesioner, 2016 Dari tabel 4.29 di atas menjelaskan bahwa 39 responden atau 39 menyatakan sangat setuju, 39 responden atau 39 menyatakan setuju 17 responden atau 17 menyatakan netral, 4 responden atau 4 menyatakan tidak setuju dan 1 responden atau 1 menyatakan sangat tidak setuju terhadap pernyataan bahwa responden lebih memilih produk The Body Shop daripada produk lain.

D. Hasil Uji Asumsi Klasik 1. Hasil Uji Normalitas Data