Project Payables 2010 AR JKON 2010

PT JAYA KONSTRUKSI MANGGALA PRATAMA Tbk DAN PERUSAHAAN ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Lanjutan Untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada 31 Desember 2010 dan 2009 Dalam Rupiah Penuh PT JAYA KONSTRUKSI MANGGALA PRATAMA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Continued For the Years Ended December 31, 2010 and 2009 In Full Rupiah d324 Maret 2011 71 Paraf 25. Hutang Bank Jangka Panjang dan 25. Long Term Bank Loan and Other Lembaga Keuangan Lainnya Financial Institutions’ Loans 2010 2009 Rp Rp Hutang Bank Bank Loans PT Bank Central Asia Tbk 4,696,424,948 7,949,162,211 PT Bank Central Asia Tbk Hutang Lembaga Keuangan Lainnya Other Financial Institutions Merchant Traders Investments -- 1,589,029,159 Merchant Traders Investments Sub Jumlah 4,696,424,948 120,409,910,035 Sub Total Dikurangi : Bagian yang Jatuh Tempo Dalam Waktu Satu Tahun Less : Current Portion Hutang Bank Bank Loans PT Bank Central Asia Tbk 2,111,111,100 2,666,666,685 PT Bank Central Asia Tbk Hutang Lembaga Keuangan Lainnya Other Financial Institutions Merchant Traders Investments -- 1,589,029,159 Merchant Traders Investments Sub Jumlah 2,111,111,100 4,255,695,844 Sub Total Hutang Bank dan Lembaga Long Term Liabilities of Bank and Keuangan Lainnya Jangka Panjang 2,585,313,848 5,282,495,526 Other Financial Institutions Loans PT Bank Central Asia Tbk BCA PT Bank Central Asia Tbk BCA 1 Berdasarkan Perjanjian Kredit No. 2286W09-ADM2006 tanggal 23 Agustus 2006 yang telah beberapa kali mengalami perubahan, terakhir melalui perjanjian No 4015W09-ADM2010 pada tanggal 13 Oktober 2010, PT Sarana Lombok Utama SLO, perusahaan anak dengan kepemilikan tidak langsung melalui JTI mendapatkan fasilitas pinjaman kredit berupa: 1 Based on Loan Agreement No. 2286W09-ADM2006 dated August 23, 2006 which has been amended several times, most recently through agreement No.4015W09- ADM2010,PT Sarana Lombok Utama SLO, a subsidiary with indirect ownership from JTI obtained credit facility as follows: a. Jenis fasilitas Kredit Investasi KI-2Investment Credit KI-2 a. Facility Type Plafon Rp 1,527,777,777 Limit Jatuh Tempo 22 Agustus 2011 August 22, 2011 Due Date Tingkat suku bunga 11,50 per tahun11.50 p.a. floating rate Interest Rate Provisi 0,5 per tahun 0,5 p.a. Fee b. Jenis fasilitas Installment Loan ILInvestment Loan KI-2 b. Facility Type Plafon Rp 2,083,333,333 Limit Jatuh Tempo 12 November 2012 November 12, 2012 Due Date Tingkat suku bunga 11,50 per tahun11.50 p.a. floating rate Interest Rate Provisi 1,00 sekali pungut 1.00 one time. Fee Denda Administrasi 0,50 perbulan 0.50 monthly Penalty Saldo pinjaman jangka panjang SLO pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 masing-masing adalah sebesar Rp 916.666.663 dan Rp 3.027.777.763 secara berurutan. SLO long-term loans at December 31, 2010 and 2009 amounted to Rp 916,666,663 and Rp 3,027,777,763, respectively. Jaminan untuk fasilitas pinjaman tersebut lihat Catatan 17.1. The collaterals for loan facilities are as follows see Note 17.1. PT JAYA KONSTRUKSI MANGGALA PRATAMA Tbk DAN PERUSAHAAN ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN Lanjutan Untuk Tahun-tahun yang Berakhir pada 31 Desember 2010 dan 2009 Dalam Rupiah Penuh PT JAYA KONSTRUKSI MANGGALA PRATAMA Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS Continued For the Years Ended December 31, 2010 and 2009 In Full Rupiah d324 Maret 2011 72 Paraf 2 Berdasarkan surat dari BCA No.1398ADMWXII2009 perihal Pemberian Kredit, Bank Central Asia menyetujui permohonan fasilitas kredit JBI. Perjanjian tersebut telah dirubah melalui perjanjian No. 6192ADMWXII2009 dengan rincian sebagai berikut: 2 Based on letter No. 1398ADMWXII2009 from BCA, JBI obtained credit facility. The agreement has been amended based on agreement No. 6192ADMWXII2009 with the details are as follows: a. Fasilitas Kredit Investasi I Investment Credit I a. Facility Plafond Rp 10,000,000,000 Limit Outstanding per 9 Oktober 2009 Rp 2,395,637,625 Outstanding per October 9, 2009 Jangka Waktu 5 Desember 2013December 5, 2013 Maturity Date b. Fasilitas Kredit Investasi II Investment Credit II b. Facility Plafond Rp 7,557,000,000 Limit Tingkat Bunga 12 per tahun12 p.a. Interest Rate Jangka Waktu 4 tahun, tanpa grace period4 years without grace periode Maturity Date Saldo pinjaman JBI pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 adalah masing-masing sebesar Rp 1.668.647.185 dan Rp 2.254.717.763. The balance of the above credit facility on December 31, 2010 and 2009 are Rp 1,668,647,185 and Rp 2,254,717,763, respectively. Jaminan untuk seluruh fasilitas pinjaman tersebut lihat Catatan 17. 2. The collaterals for all loan facilities are as follows see Note 17. 2. Merchant Traders Investments MTI Merchant Traders Investments MTI JCP, perusahaan anak dengan kepemilikan tidak langsung melalui JBI memperoleh pinjaman dari PT Bank Jaya yang saat ini telah diambil alih oleh pemerintah dan telah di merger dengan PT Bank Danamon. Berdasarkan surat dari Badan Penyehatan Perbankan Nasional BPPN No. 4157AMK-PAK IBPPN1002 tanggal 9 Oktober 2002, hutang tersebut telah beralih kepada Elsikon Pte Ltd, yang beralamat di 5 Shenton Way 37-02 UIC Building, Singapore. JCP, subsidiaries with indirect ownership through JBI has received loan from PT Bank Jaya, which has been taken over by the government and merged with PT Bank Danamon. Based on Letter from Indonesian Bank Restructuring Agency IBRA No. 4157AMK-PAK IBPPN1002 dated on October 9, 2002, the loan has been received to Elsikon Pte Ltd, which is located in 5 Shenton Way 37-02 UIC Building, Singapore . BPPN dan pembeli hutang telah menandatangani Akta Perjanjian Jual Beli Piutang pada tanggal 6 September 2002 yang dilegalisasi oleh Notaris Rachmat Santosa, SH, di Jakarta dengan No. Legalisasi 25.1972002Leg “AJBP” yang kemudian sesuai perjanjian pengalihan piutang cessie No. 32 tanggal 13 Nopember 2002 bahwa MTI, suatu perseroan yang didirikan di Negara Republik Liberia dan berkantor di 80 Broad Street, Monrovia, Liberia mempunyai hak piutang sebesar Rp 5.321.179.280. IBRA and Buyer has signed Sales Purchase Agreement dated on September 6, 2002 that was authorized by Notary Rachmat Santosa, SH, Jakarta with No. Legalisasi 25.1972002Leg “AJBP” and which based on Cessie No. 32 dated on November 13, 2002 that MTI, a Company established in Republic of Liberia and with a Head Office in 80 Broad Street, Monrovia, Liberia, has right of receivable amounting to Rp 5,321,179,280. Pinjaman tersebut dijamin dengan tanah dan bangunan di desa Cibadak, Kabupaten Tangerang sesuai dengan Hak Guna Bangunan No. 2 atas nama PT Prima Gapura Celcon Gas Beton Indonesia, mesin-mesin dan jaminan pribadi dari para pemegang saham JCP. The collaterals used for the loan are land and building at Cibadak Village, Tangerang regarding to Land Right and Building of Certificate No. 2 on behalf of PT Prima Gapura Celcon Gas Beton Indonesia, Machineries and personal guarantee from shareholders JCP. Saldo hutang kepada MTI pada tanggal 31 Desember 2010 dan 2009 masing-masing sebesar Nihil dan Rp 1.589.029.159. The balance of loan to MTI as of December 31, 2010 and 2009 amounting to nil and Rp 1,589,029,159, respectively.