Struktur Rumah Bersalin Gratiis RBG

2010 53 orang 2011 23 orang Pada tahun 2011 data anggota masih dapat berubah karena pencataan data yang direkap hanya sampai bulan Maret.

7. Cara Pengajuan Bantuan Program Rumah Bersalin Gratiis RBG

Untuk pengajuan bantuan program layanan kesehatan adalah pasien ibu hamil yang berasal dari keluarga miskin yaitu: 81 a. Calon anggota datang langsung ke layanan kesehatan gratis Rumah Zakat terdekat. b. Pasien datang ke pendaftaran atau melalui rekomendasi bidan untuk kemudian menjalani pemeriksaan kesehatan fisik dan kehamilan. c. Calon anggota melengkapi dokumentasi persyaratan pengajuan bantuan. d. Setelah persyaratan lengkap dan formulir sudah terisi, maka diserahkan kembali ke rumah bersalin gratiis. e. Calon anggota akan di survei oleh surveyor. f. Setelah data dokumen dan hasil survei dinyatakan sesuai kriteria penerima bantuan dan dipastikan menjadi anggota rumah bersalin gratiis, maka pasien mendapatkan fasilitas layanan kesehatan secara gratis.

8. Jenis Layanan Rumah Bersalin Gratiis RBG

Jenis layanan rumah bersalin gratiis yaitu: 82 81 Bidanku Sholeh, Info Rumah Bersalin Gratiis, artikel diakses pada 17 April 2011 dari bidankusholihah.blogspot.com...info-rumah-bersalin-gratis.html . 82 Wawancara Pribadi dengan Manager rumah bersalin gratiis, Jakarta, 4 April 2011. Tabel 6. Jenis Layanan Rumah Bersalin Gratiis Praktek Jenis Layanan Program Pelayanan Kesehatan Dokter Umum Hari: Senin-Sabtu Jam: 08.00-16.00 WIB Hari libur tidak praktek. Layanan Umum a. Pelayanan kesehatan umum. Bidan Setiap Hari 24 Jam Hari: Senin-Sabtu Jam: 08.00-16.00 WIB Layanan Ibu Hamil Layanan Ibu dan Anak b. Pelayanan persalinan c. Pelayanan prenatal d. Pelayanan postnatal dan neonatus e. Pelayanan KB f. Pelayanan Imunisasi g. Mobil ambulance dan mobil jenazah Kendaraan Medis Layanan Jasa Hari: Senin-Sabtu h. Edukasi kesehatan dan pembinaan anggota Jam: 08.00-16.00 WIB Oncall i. Pelayanan rujukan

9. Fasilitas Pasien Rumah Bersalin Gratiis RBG

Fasilitas yang disediakan rumah bersalin gratiis untuk pasien sebagai berikut: 83 a. Fasilitas untuk pasien yang berstatus anggota member yaitu kartu berobat pasien, kartu keanggotaan yang lengkap dengan nama keluarga inti maksimal 5 orang, mendapat fasilitas program pelayanan kesehatan sesuai dengan jenis layanan yang dibutuhkan secara gratis dan penggunaan kartu keanggotaan layanan kesehatan rumah bersalin gratiis berfungsi selama tiga tahun. 83 Wawancara Pribadi dengan General Administrasi rumah bersalin gratiis, Jakarta, 8 April 2011.