Deskripsi Awal Saat Proses Treatment Konseli Ay: Ay mengalami kecemasan saat presentasi di depan kelas karena Konseli Ys: Saat Ys presentasi di depan kelas, Ys merasa sangat cemas saat

76 Histogram Gambar 4: Histogram kelas interval nilai pretest eksperiment Berdasarkan gambar 6 dapat diketahui kecemasan berbicara di depan umum pada interval 106.40 - 129.19 yaitu dengan kategori tinggi terdapat 5 mahasiswa dengan persentase 83.3 sedangkan pada interval 129.20 – 152 yaitu dengan kategori sangat tinggi terdapat 1 mahasiswa dengan presentase 16.7.

E. Deskripsi Awal Saat Proses Treatment

Dalam deskripsi awal, konselor meminta konseli untuk membuat hirarki kecemasan. Dalam mengembangkan hirarki, konseli mempelajari prosedur thought stopping dan konseli membangun sebuah kirarki dari stimulus yang menghasilkan kecemasan. Dalam hal ini, konseli menggunakan skala kecemasan dan mengidentifikasi tingkat kecemasan terhadap situasi-situasi yang berhubungan dengan stimulus yang dicemaskan. Pada skala 0-10, nilai 0 berarti tanpa kecemasan dan 10 berarti level kecemasan maksimum. Saat memulai sesi, 5 1 1 2 3 4 5 6 00,00-60,79 60,80-83,59 83,60-106,39 106,40-129,19 129,20-152,00 Frekuensi 77 konseli dalam kondisi relaks. Setelah konseli menandakan keadaan rileks, konselor menggambarkan gambaran pertama dalam hirarki, yang mengakibatkan kecemasan yang paling kecil. Kemudian konseli diminta untuk rileks kembali, setelah rileks terapi dilanjutkan dengan stimulus berikutnya. Dengan prosedur yang sama, dilanjutkan sampai pada stimulus yang paling dicemaskan. Berikut akan diuraikan hirarki kecemasan berbicara di depan umum yang dialami konseli :

A. Konseli Ay: Ay mengalami kecemasan saat presentasi di depan kelas karena

saat presentasi pandangan teman- teman melihat Ay. Kecemasan Ay terjadi setiap presentasi di depan kelas. 1. Malam hari sebelum presentasi 2. Perjalanan menuju ke kampus 3. Berjalan menuju ruang kuliah 4. Pada saat memasuki ruang kuliah 5. Pada saat mempersiapkan perlengkapan presentasi 6. Pada saat teman-teman memasuki ruang kuliah 7. Pada saat dosen memasuki kelas 8. Pada saat dosen mempersilahkan memulai presentasi 9. Pada saat menjelaskan makalah presentasi di depan kelas. 10. Saat pandangan teman-teman melihat saya presentasi.

B. Konseli Ys: Saat Ys presentasi di depan kelas, Ys merasa sangat cemas saat

teman-teman melihatnya dan menilai penampilan Ys. 78 1. Malam hari sebelum presentasi 2. Mempersiapkan diri berangkat ke kampus 3. Di jalan menuju kampus 4. Bertemu teman sekelas di parkiran 5. Berjalan menuju kelas 6. Membaca ulang tugas yang akan dipresentasikan 7. Menunggu dosen masuk kelas 8. Dosen mempersilahkan memulai presentasi 9. Saat menyampaikan tugas di depan kelas 10. Berpikir tentang teman-teman yang menilai penampilan saya saat presentasi.

C. Konseli Fn: Saat menjawab pertanyaan teman, Fn merasa sangat cemas.

Dokumen yang terkait

Hubungan Antara Self-Efficacy Dengan Kecemasan Berbicara Di Depan Umum Pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Sumatera Utara

17 169 81

TEKNIK RELAKSASI OTOT PROGRESIF DAN TERAPI THOUGHT STOPPING UNTUK MENGURANGI KECEMASAN TERHADAP KEMATIAN

3 24 25

HUBUNGAN ANTARA KONSEP DIRI DENGAN KECEMASAN SAAT BERBICARA DI DEPAN UMUM PADA MAHASISWA FAKULTAS Hubungan antara Konsep Diri dengan Kecemasaan saat Berbicara di Depan Umum pada Mahasiswa Fakultas Psikologi Universitas Muhammadiyah Surakarta.

0 4 17

HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DENGAN KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM Hubungan Antara Berpikir Positif Dengan Kecemasan Berbicara Di Depan Umum.

0 2 15

HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DENGAN KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM Hubungan Antara Berpikir Positif Dengan Kecemasan Berbicara Di Depan Umum.

3 13 13

Tingkat kecemasan mahasiswa berbicara di depan umum dan implikasinya terhadap pengembangan program bimbingan peningkatan kepercayaan diri berbicara di depan kelas

5 22 104

HUBUNGAN ANTARA KEPERCAYAAN DIRI DENGAN KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM PADA MAHASISWA PSIKOLOGI

1 1 13

KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM DITINJAU DARI SELF-EFFICACY MAHASISWA BARU UKWMS SKRIPSI

0 0 20

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kecemasan Berbicara di Depan Umum 1. Pengertian Kecemasan Berbicara di Depan Umum - HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DAN EFIKASI DIRI DENGAN KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM PADA MAHASISWA PROGRAM STUDI ILMU KOMUNIKASI UNIVERSI

0 0 49

BAB II TINJAUAN PUSTAKA A. Kecemasan Berbicara Di Depan Umum 1. Pengertian Kecemasan Berbicara di Depan Umum - HUBUNGAN ANTARA BERPIKIR POSITIF DENGAN KECEMASAN BERBICARA DI DEPAN UMUM PADA MAHASISWA - UMBY repository

0 0 16