UJi Kecukupan Data Pengolahan Data Waktu Kerja 1. Uji Keseragaman Data

Dengan tingkat kepercayaan 95 , maka diperoleh k = 2, sehingga diperoleh batas kontrol sebagai berikut : BKA = _ x + k x σ = 26,5 + 2 0,271 = 27,05 BKB = _ x - k x σ = 26,5 – 20,271 = 25,96 Dari hasil perhitungan batas kontrol atas BKA dan batas kontrol bawah BKB terlihat bahwa data berada dalam batas kontrol. Keseragaman data waktu siklus dapat dilihat pada Gambar 5.5. Peta Kontrol 25 25.5 26 26.5 27 27.5 1 5 9 13 17 21 25 29 33 37 41 45 Sub Grup Wa kt u de ti k Waktu Siklus Rata-rata BKA BKB Gambar 5.5. Peta Kontrol Data Waktu Siklus Dari gambar diatas dapat dilihat bahwa tidak ada data waktu siklus yang di luar batas control Out of Control, hal ini berarti bahwa data waktu siklus yang diperoleh adalah seragam.

5.2.1.2. UJi Kecukupan Data

Uji kecukupan data dilakukan untuk mengetahui apakah jumlah data pengamatan waktu siklus yang sudah terkumpul N memenuhi jumlah data pengamatan yang seharusnya N’. Jika N’ ≤N, maka jumlah data pengamatan Universitas Sumatera Utara sudah mencukupi. Jika N’N, maka jumlah pengamatan belum mencukupi. Jumlah data pengamatan yang seharusnya dapat dihitung dengan rumus : Tabel 5.13. Hasil Perhitungan dan untuk Waktu Siklus No Pengamatan X X 2 No Pengamatan X X 2 1 27.05 731.7025 24 26.58 706.4964 2 27.15 737.1225 25 26.2 686.44 3 27.02 730.0804 26 26.42 698.0164 4 26.5 702.25 27 27.05 731.7025 5 26.52 703.3104 28 27.21 740.3841 6 26.47 700.6609 29 27.03 730.6209 7 26.45 699.6025 30 27.17 738.2089 8 27.17 738.2089 31 27.16 737.6656 9 26.37 695.3769 32 26.36 694.8496 10 26.16 684.3456 33 26 676 11 26.48 701.1904 34 26.32 692.7424 12 26.44 699.0736 35 26.2 686.44 13 27.04 731.1616 36 27.08 733.3264 14 26.23 688.0129 37 27.06 732.2436 15 26.12 682.2544 38 26.05 678.6025 16 26.38 695.9044 39 27.05 731.7025 17 26.42 698.0164 40 26.13 682.7769 18 27.05 731.7025 41 27.08 733.3264 19 26.31 692.2161 42 27.06 732.2436 20 27.1 734.41 43 26.12 682.2544 21 26.42 698.0164 44 27.11 734.9521 22 27.05 731.7025 45 26.18 685.3924 23 26.33 693.2689 Jumlah 1.198,85 31.945,98 Universitas Sumatera Utara = 2 2 85 , 198 . 1 85 , 198 . 1 98 . 945 . 31 45 40         − = 34,22 ≈ 35 pengamatan Karena N’ N, dimana 34,22 45, berarti jumlah pengamatan yang dilakukan telah cukup. 5.2.1.3. Perhitungan Waktu Standar Untuk menghitung waktu standar pemotongan bahan, terlebih dahulu harus diketahui waktu normal yang dibutuhkan oleh operator untuk menyelesaikan satu lembar bahan dan juga harus diketahui kelonggaran allowance yang diberikan pada operator. Karena pekerja yang diamati adalah pekerja normal, maka waktu kerjanya adalah Waktu normal Wn = 26,48. Kemudian untuk perhitungan waktu standar, terlebih dahulu harus ditentukan kelonggaran allowance. Berikut perhitungnnya. a. Kebutuhan Pribadi Pekerja adalah wanita sehingga diberikan kelonggaran = 3 b. Menghilangkan rasa fatique - Tenaga yang dikeluarkan diberikan nilai 4 karena operator bekerja dalam keadaan duduk dan tanpa adanya beban yang berat Universitas Sumatera Utara - Sikap kerja diberikan nilai 1 karena posisi kerja duduk dan beban yang diterima ringan - Kelelahan mata diberikan nilai 2 karena pandangan terputus-putus dan tidak selalu terfokus pada benda kerja - Keadaan temperatur tempat kerja diberikan nilai 6 karena suhu tinggi dan menyebabkan pekerja merasa gerah - Keadaan lingkungan diberikan nilai 2 karena lingkungan kerja bising dan kurang bersih Tabel 5.14. Allowance untuk Pemotongan Bahan Allowance Allowance a. Kebutuhan pribadi 3 b. Menghilangkan rasa fatique - Tenaga yang dikeluarkan 4 - Sikap kerja 1 - Kelelahan mata 2 - Keadaan suhu tempat kerja 6 - Keadaan lingkungan 2 Jumlah 18 Setelah nilai allowance diketahui , maka waktu standar dapat dihitung dengan rumus sebagai berikut : Waktu Standar Ws = WN x 100 100 All − = 26,48 x 100 100 18 − = 32,29 detik Universitas Sumatera Utara

5.2.2. Pengolahan Data Anthropometri