Pengaruh Kemudahan Penggunaan Kerangka Berpikir

penyelenggaraan transaksi, sehingga faktor Kepercayaan secara langsung mempengaruhi Minat pelaku UMKM dalam menggunakan E-Banking dalam transaksinya. Jika seorang pelaku UMKM percaya dan yakin akan suatu kinerja sistem yang baik, maka pelaku UMKM akan menggunakan dan mengganggap sebuah sistem tersebut akan menghasilkan hasil yang positif bagi para penggunanya. Kepercayaan merupakan bagian dari keyakinan, jadi apabila pelaku UMKM sudah merasa yakin terhadap E-Banking, maka akan timbul Minat untuk mempercayai E-Banking tersebut. Dalam hal ini pelaku UMKM percaya pada pihak bank yang menyediakan produk E-Banking.

3. Pengaruh Risiko

Persepsian terhadap Minat Bertransaksi Menggunakan E-Banking Semakin besar Risiko Persepsian semakin besar pula kemungkinan keterlibatan pelaku ekonomi dalam penggunaan sistem Engel et al, 1995. Ketika Risiko Persepsian menjadi tinggi, ada motivasi apakah akan menghindari penggunaan atau meminimumkan risko melalui pencarian dan evaluasi alternatif pra-penggunaan dalam tahap pengambilan keputusan. Kondisi ini menghasilkan pengambilan keputusan yang kompleks. Pelaku UMKM mungkin akan mengevaluasi sistem secara detail. Informasi mengenai E-Banking sangat dibutuhkan oleh para pelaku UMKM. Tak terkecuali pelaku ekonomi tersebut adalah pelaku UMKM di Kota Yoagyakarta. Proses pengambilan keputusan yang demikian menggambarkan adanya kebimbangan pelaku UMKM dengan suatu produk perbankan yaitu E-Banking. Karena Risiko Persepsian akan membuat pelaku UMKM berpikir ulang mengenai penggunaan E-Banking tersebut, maka semakin tinggi Risiko Persepsian yang dipikirkan pelaku UMKM, akan semakin menurun Minat Bertransaksi Menggunakan E-Banking. Besarnya Risiko Persepsian mempengaruhi Minat terhadap E-Banking dan sistem terhadap E-Banking tersebut sehingga ketika memproses transaksi melalui E-Banking pelaku UMKM sering menganggap bahwa ada Risiko yang tinggi walaupun Risiko tersebut sebenarnya rendah Mukherjee dan Nath 2003. Jadi sebelum menggunakan sebuah sistem E-Banking, pelaku UMKM terlebih dahulu mempertimbangkan Risiko apa yang akan didapat apabila menggunakan sistem tersebut. Apabila sistem tersebut dinilai memiliki Risiko rendah, maka pelaku UMKM akan senantiasa secara kontinuitas menggunakan sistem tersebut, begitupun sebaliknya. Semakin tinggi ketidakpastian yang akan didapat, maka akan semakin meningkatkan Risiko Persepsian. Apabila Risiko yang dihadapi rendah, maka dapat menarik Minat pelaku UMKM untuk menggunakan E-Banking. 4. Pengaruh Kemudahan Penggunaan, Kepercayaan dan Risiko Persepsian terhadap Minat Bertransaksi Menggunakan E-Banking Kemudahan Penggunaan berarti bahwa suatu E-Banking dibuat untuk mempermudah penggunanya. Dengan adanya teknologi informasi yang akurat, mudah dan canggih tidak ditutup kemungkinan para pelaku UMKM ataupun pelaku bisnis lainnya akan menggunakan layanan E-Banking yang diberikan oleh suatu perbankan dalam mempermudah nasabah dalam melakukan kegiatan usaha ataupun lainnya. Kemudahan yang dimaksud adalah E-Banking simple, E-Banking tidak rumit, E-Banking mudah dipelajari dan E-Banking mudah dalam pengoperasiannya. Dengan adanya

Dokumen yang terkait

Pengaruh Persepsi Kemudahan Penggunaan, Persepsi Manfaat Dan Kepercayaan Konsumen Dalam Bertransaksi Terhadap Pengaplikasian Layanan Jasa Mobile Banking (Studi Kasus Di Kota Medan)

20 105 100

PENGARUH PRIVASI, KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, PERSEPSI MANFAAT DAN PERSEPSI RISIKO TERHADAP MINAT BERTRANSAKSI SECARA ONLINE Pengaruh Privasi, Kepercayaan, Kemudahan, Persepsi Manfaat dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Bertransaksi Secara Online (Studi Kasus

2 6 13

PENGARUH PRIVASI, KEPERCAYAAN, KEMUDAHAN, PERSEPSI MANFAAT DAN PERSEPSI RISIKO TERHADAP MINAT Pengaruh Privasi, Kepercayaan, Kemudahan, Persepsi Manfaat dan Persepsi Risiko Terhadap Minat Bertransaksi Secara Online (Studi Kasus Pada Mahasiswa Program Stu

0 2 18

PENGARUH PERSEPSI KEMUDAHAN, KEPERCAYAAN DAN RISIKO TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH MENGGUNAKAN E-BANKING PADA PT BANK BNI SYARIAH KC YOGYAKARTA - Test Repository

0 3 169

PENGARUH KEMUDAHAN PENGGUNAAN PERSEPSIAN, KEPERCAYAAN DAN RISIKO TERHADAP NIAT PEMBAYARAN IURAN BPJS KESEHATAN MENGGUNAKAN INTERNET BANKING DI KANTOR WILAYAH BPJS KESEHATAN BANGKA BELITUNG

0 0 15

Kemudahan penggunaan persepsian kepercayaan, dan risiko terhadap pembayaran iuran bpjs kesehatan menggunakan internet banking di Kantor Wilayah BPJS Kesehatan Bangka Belitung - Repository Universitas Bangka Belitung

0 1 19

PENGARUH PERSEPSI KEPERCAYAAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, PERSEPSI RISIKO TERHADAP MINAT BERTRANSAKSI MENGGUNAKAN E-MONEY DENGAN KEMANFAATAN SEBAGAI VARIABEL INTERVENNG (STUDI EMPIRIS UMKM MAKANAN KHAS PALEMBANG) Winnie Velanda

0 1 9

BAB I PENDAHULUAN - Pengaruh Trust, Manfaat, Kemudahan Penggunaan, Dan Risiko Terhadap Minat Bertransaksi Menggunakan Layanan E-Banking (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta) - UMBY repository

0 0 18

PENGARUH TRUST, MANFAAT, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN RISIKO TERHADAP MINAT BERTRANSAKSI MENGGUNAKAN LAYANAN E-BANKING (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta) - UMBY repository

0 0 13

BAB II LANDASAN TEORI DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS - PENGARUH TRUST, MANFAAT, KEMUDAHAN PENGGUNAAN, DAN RISIKO TERHADAP MINAT BERTRANSAKSI MENGGUNAKAN LAYANAN E-BANKING (Studi Kasus Pada Mahasiswa Universitas Mercu Buana Yogyakarta) - UMBY repository

0 0 56