Pedoman Jurnal Pedoman Wawancara

99 Penghitungan skor akhir sikap menggunakan rumus : Nilai sikap = x 100 = Keterangan : Sangat Baik : apabila memperoleh skor : 3,01 skor 4,00 Baik : apabila memperoleh skor : 2,01 skor 3,00 Cukup : apabila memperoleh skor : 1,01 skor 2,00 Kurang : apabila memperoleh skor : 0 skor 1,00

3.5.2.2 Pedoman Jurnal

Jurnal merupakan catatan yang dibuat oleh guru maupun peserta didik. Jurnal yang dibuat pada siklus I dan siklus II ini ada dua macam, yaitu lembar jurnal peserta didik dan lembar jurnal guru. Lembar jurnal peserta didik dibuat untuk mengetahui segala sesuatu yang terjadi pada saat proses pembelajaran dan untuk mengetahui peserta didik dalam menulis teks berita. Jurnal peserta didik yang diberikan terdiri atas lima pertanyaan dan diisi secara individu. Lima pertanyaan itu meliputi 1 pendapat peserta didik tentang pembelajaran menulis teks berita menggunakan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual; 2 pendapat peserta didik tentang kesulitan yang dialami pada saat menulis teks berita; 3 pendapat peserta didik tentang gaya mengajar yang dilakukan oleh guru; 4 pendapat peserta didik tentang manfaat yang diperoleh setelah mengikuti pembelajaran menggunakan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual; 5 pesan dan saran peserta didik terhadap pemanfaatan menggunakan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual. 100 Jurnal guru merupakan hasil pengamatan penelitian mengenai uraian kejadian selama mengikuti pembelajaran. Aspek aspek pengamatan yang terdapat dalam jurnal guru antara lain 1 keaktifan peserta didik selama proses pembelajaran menulis teks berita menggunakan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual; 2 perilaku peserta didik selama kegiatan menulis teks berita; 3 tanggapan peserta didik terhadap penggunaan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual; 4 suasana pembelajaran menulis teks berita dengan model CIRC melalui media foto perstiwa aktual 5 tanggapan guru terhadap pembelajaran menulis teks berita dengan model Cooperative Integrated Reading and Composition CIRC melalui media foto perstiwa aktual.

3.5.2.3 Pedoman Wawancara

Wawancara digunakan untuk mendapatkan data pendukung yang ditujukan kepada guru mata pelajaran yang melaksanakan pembelajaran dan juga beberapa peserta didik yang nilainya tinggi, sedang dan rendah dalam proses pembelajaran menulis teks berita dengan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual. Adapun ha-hal yang ditanyakan antara lain 1 pendapat peserta didik mengenai pembelajaran yang telah berlangsung, 2 pendapat peserta didik mengenai penggunaan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual yang digunakan dalam pembelajaran menulis teks berita, 3 kesulitan yang dialami peserta didik ketika dalam pembelajaran menulis teks berita model CIRC melalui media foto peristiwa aktual, 4 penyebab kesulitan yang dialami peserta didik ketika dalam pembelajaran menulis teks berita dengan model CIRC melalui media foto 101 peristiwa aktual, 5 manfaat apa yang peserta didik dapatkan setelah pembelajaran menulis teks berita dengan model CIRC melalui media foto peristiwa aktual, 6 saran peserta didik terhadap pembelajaran menulis teks berita untuk pertemuan berikutnya.

3.5.2.4 Pedoman Dokumentasi Foto

Dokumen yang terkait

“Pengaruh Pembelajaran Think-Talk-Write Terhadap Kemampuan Berpikir Kritis Matematis Siswa”.

0 5 247

Meningkatkan hasil belajar IPA melalui pembelajaran kooperatif tipe think talk write (ttw) pada siswa kelas IV Mi Al Ishlahat Jatiuwung Kota Tangerang

0 10 0

Perbedaan hasil belajar ekonomi siswa dengan menggunakan metode pembelajaran TTW (Think Talk Write) dan model pembelajaran terbalik (reciprocal teaching) di SMA Nusa Putra Tangerang

1 6 154

Pengaruh strategi pembelajaran think-talk write (TTW) tehadap hasil belajar fisika siswa : kuasi eksperimen di SMA Negeri 3 Rangkasbitung

2 16 103

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN NARASI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE BERBANTUAN MEDIA GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SDN SEKARAN 02 SEMARANG

3 21 216

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS NARASI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE BERBANTUAN GAMBAR SERI PADA SISWA KELAS IV SDN NGALIYAN 01 KOTA SEMARANG

4 18 212

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL THINK TALK WRITE DENGAN MEDIA VISUAL PADA SISWA KELAS IV SDN PAKINTELAN 03

1 13 229

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PETUNJUK BERBAHASA JAWA MELALUI STRATEGI THINK TALK WRITE (TTW) PADA SISWA KELAS IVA SDN TAMBAKAJI 01 SEMARANG

0 8 225

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN DESKRIPSI MELALUI MODEL THINK-TALK-WRITE (TTW) BERBANTUAN MEDIA GRAFIS PADA SISWA KELAS IV-A SDN TAMBAKAJI 04 NGALIYAN.

0 2 209

KEEFEKTIFAN MODEL THINK TALK WRITE (TTW) TERHADAP KETERAMPILAN MENULIS KARANGAN EKSPOSISI SISWA SD KELAS IV

1 4 62