Latar Belakang Modul guru pembelajar IN SMA mapel Fisika kelompok kompetensi A, B, C, D, E, F, G, H, I, J FISIKA KK E

LISTRIK untuk SMP PENDAHULUAN KELOMPOK KOMPETENSI E Modul Guru Pembelajar Mata Pelajaran Fisika SMA 3

D. Ruang Lingkup

Ruang lingkup materi di modul ini hanya pada media pembelajaran yang sudah tersedia di lapangan. Modul ini tidak membahas bagaimana membuat media pembelajaran tersebut, Namun lebih pada bagaimana memanfaatkan media tersebut untuk pembelajaran.

E. Saran Cara Penggunaan Modul

Peserta sebelum membaca modul ini sebaiknya mengidentifikasi terlebih dahulu selama ini sudah sejauhmana memanfaatkan media pembelajaran pada proses pembelajaran di kelas, Dampak apa yang telah didapatkan oleh siswa akibat menggunakan media pembelajaran tersebut. Komparasi dengan fungsi dan manfaat dari media pembelajaran yang disajikan di modul ini. Analisis fakta yang telah anda dapatkan berdasarkan tujuan yang diharapkan dari penggunaan media pembelajaran tersebut. PPPPTK IPA Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan - Kemdikbud KEGIATAN PEMBELAJARAN: MEDIA PEMBELAJARAN SMA KELOMPOK KOMPETENSI E 4 Media pembelajaran merupakan suatu alat atau perantara yang berguna untuk memudahkan proses belajar mengajar, dalam rangka mengefektifkan komunikasi antara guru dan siswa. Hal ini sangat membantu guru dalam mengajar dan memudahkan siswa menerima dan memahami pelajaran dan meningkatkan motivasi belajar siswa. Di dalam Permendiknas no 16 Tahun 2007 tentang Standar Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru dikemukakan bahwa salah satu kompetensi inti pedagogik guru adalah: 4. Menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik, dengan kompetensi guru: 4.5 Menggunakan media pembelajaran dan sumber belajar yang relevan dengan karakteristik peserta didik dan mata pelajaran yang diampu untuk mencapai tujuan pembelajaran secara utuh. Melalui modul ini, Anda akan mempelajari dasar-dasar media pembelajaran, media pembelajaran visual, media pembelajaran realita asli, media pembelajaran audio visual, media pembelajaran berbasis komputer, dan dasar-dasar alat peraga dalam pembelajaran IPA. Pembelajaran IPA harus dilakukan secara konstekstual sehingga siswa dapat mengalami dan merasakan secara langsung terhadap konsep atau fenomena yang dipelajari. Untuk itu, keberadaan media pembelajaran menjadi bagian penting yang harus disiapkan oleh guru dan sangat diperlukan dalam rangka mengoptimalkan proses pembelajaran, yang pada gilirannya akan dapat meningkatkan hasil belajar IPA .

A. Tujuan Pembelajaran