Pembiasan dan Difraksi Uraian Materi

LISTRIK untuk SMP KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. GETARAN DAN GELOMBANG KELOMPOK KOMPETENSI E Modul Guru Pembelajar Mata Pelajaran Fisika SMA 19 2. Suatu benda melakukan gerak harmonis dengan persamaan y = 5 sin 5πt meter. Tentukan frekuensinya. a. Hz b. 5 Hz c. 5 Hz d. 5 Hz Uraian 1. Sebuah pegas seperti pada gambar berikut, meregang 0,150 m ketika massa 0,3 kg digantung. Pegas kemudian diregangkan 0,1 m dari titik setimbang. Tentukan : a. Konstanta pegas b. Amplitudo osilasi c. Kecepatan maksimum d. Besar kecepatan vketika massa berada 0,05 m dari kesetimbangan e. Besar percepatan maksimum massa tersebut. 2. Biasanya orang mendengarkan kereta api yang jauh mendekat dengan meletakkan telinga ke rel. berapa lama waktu yang dibutuhkan gelombang untuk menempuh rel baja jika kereta tersebut masih sejauh 1 km ? E baja 2,0 x 10 11 Nm 2 , p baja 7,8 x 10 3 kgm 3 PPPPTK IPA Direktorat Jenderal Guru dan Tenaga Kependidikan - Kemdikbud KEGIATAN PEMBELAJARAN 1. GETARAN DAN GELOMBANG KELOMPOK KOMPETENSI E 20

F. Rangkuman

Benda yang bergetar mengalami gerak harmonis sederhana GHS jika gaya pemulihan sebanding dengan simpangan f = -kx. Simpangan maksimum disebut amplitude. Periode T adalah waktu yang diperlukan untuk satu siklus lengkap bolak- balik, dan frekuensi f adalah jmlah siklus per detik, keduanya dihybungi dengan persamaan T = 1f. periode getaran untuk massa m pada ujung pegas dinyatakan dengan T = 2 π√ � � Selama GHS, energi total E = .m.v 2 + .k.x 2 terus berubah dari potensial ke kinetik dan kembali lagi. Pendulum sederhana dengan panjang L mendekati GHS jika amplitudonya kecil dan gesekan dapat diabaikan. Perioda dinyatakan dengan untuk amplitudo yang kecil T = 2 π√ � � dimana g adalah percepatan gravitasi. Benda-benda yang bergetar berfungsi sebagai sumber gelombang yang merambat keluar dari sumber. Ketika dua gelombang melalui daerah yang sama pada ruang pada saat yang sama, mereka berinterferensi.

G. Umpan Balik Dan Tindak Lanjut

Setelah menyelesaikan soal latihan ini, Anda dapat memperkirakan tingkat keberhasilan Anda dengan melihat kuncirambu-rambu jawaban yang terdapat pada bagian akhir modul ini. Jika Anda memperkirakan bahwa pencapaian Anda sudah melebihi 85, silahkan Anda terus mempelajari Kegiatan Pembelajaran berikutnya, namun jika Anda menganggap pencapaian Anda masih kurang dari 85, sebaiknya Anda ulangi kembali mempelajari kegiatan Pembelajaran ini.