Uji Linearitas Uji Multikolinearitas

76

3. Pengujian Persyaratan Analisis

Pengujian prasyarat analisis dilakukan sebelum melakukan analisis data. Uji prasyarat yang dilakukan pada penelitian ini adalah uji linearitas dan uji multikolinearitas. Hasil uji prasyarat disajikan sebagai berikut.

a. Uji Linearitas

Uji linearitas bertujuan untuk menguji apakah terdapat hubungan secara langsung antara variabel kepemimpinan kepala sekolah dan partisipasi guru dalam MGMP dengan kinerja guru Bahasa Inggris linier atau tidak. Uji ini dilakukan dengan menghitung nilai F. Kriteria dari uji linearitas adalah apabila F hitung lebih kecil dari F tabel F hitung F tabel dengan taraf signifikansi 5, maka dinyatakan garis regresi data tersebut linier. Sebaliknya, apabila F hitung lebih besar dari F tabel F hitung F tabel dengan taraf signifikansi 5, maka dinyatakan garis regresi data tersebut tidak linier. Untuk mengetahui uji linearitas menggunakan SPSS versi 20.0. Berikut hasil perhitungan uji linearitas dapat dilihat pada Tabel 13 sebagai berikut. Tabel 13. Hasil Perhitungan Uji Linearitas Hubungan Variabel Df F hitung F tabel 5 p Keterangan Kepemimpinan Kepala Sekolah X 1 dan Kinerja Guru Bahasa Inggris Y 31;41 0,888 1,63 0,630 Linear Partisipasi Guru dalam MGMP X 2 dan Kinerja Guru Bahasa Inggris Y 24;48 1,102 1,74 0,377 Linear Hasil perhitungan pada tabel tersebut, menunjukkan bahwa F hitung 0,888 F tabel 1,63, maka hubungan kepemimpinan kepala sekolah dan kinerja guru Bahasa Inggris linear. Begitu juga dengan hubungan partisipasi guru dalam 77 MGMP dan kinerja guru Bahasa Inggris yang menunjukkan bahwa F hitung 1,102 F tabel 1,74, maka hubungan tersebut linear. Kedua hubungan tersebut signifikan karena nilai p p 0,05.

b. Uji Multikolinearitas

Uji multikolinearitas bertujuan untuk mengetahui apakah terdapat penyimpangan antar variabel independen. Kriteria dari uji multikolinearitas adalah apabila nilai tolerance α 0,1 dan nilai variance inflation factor VIF 10, maka tidak ada multikolinearitas. Sebaliknya, apabila nilai tolerance α 0,1 dan nilai variance inflation factor VIF 10, maka terdapat multikolinearitas. Untuk mengetahui hasil perhitungan uji multikolinearitas dengan menggunakan SPSS versi 20.0. Berikut hasil perhitungan uji multikolinearitas dapat dilihat pada Tabel 14 sebagai berikut. Tabel 14. Hasil Perhitungan Uji Multikolinearitas Hubungan Variabel Tolerance VIF Keterangan Kepemimpinan Kepala Sekolah X 1 0,935 1,070 Tidak terjadi Partisipasi Guru dalam MGMP X 2 0,935 1,070 Multikolinearitas Hasil perhitungan tersebut menunjukkan bahwa kepemimpinan kepala sekolah dan partisipasi guru dalam MGMP memperoleh nilai tolerance α sebesar 0,935 0,1 dan nilai variance inflation factor VIF sebesar 1,070 10. Dengan demikian, kedua variabel tersebut tidak terjadi multikolinearitas dan memenuhi persyaratan analisis regresi ganda. 78

4. Uji Hipotesis

Dokumen yang terkait

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, BUDAYA SEKOLAH, DAN KINERJA GURU TERHADAP EFEKTIVITAS SEKOLAH DI SMA NEGERI KABUPATEN PRINGSEWU

2 30 105

PENGARUH KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA GURU SMA NEGERI DI KABUPATEN PEMALANG

1 20 203

PENGARUH PERSEPSI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH, DISIPLIN, DAN PEMANFAATAN SARANA PRASARANA TERHADAP KINERJA GURU EKONOMI SMA SE KABUPATEN KEBUMEN

0 2 183

PENGARUH PROFESIONALISME GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA Pengaruh Profesionalisme Guru Dan Persepsi Guru Tentang Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di SMA Sragen Kota.

0 2 12

PENGARUH MOTIVASI GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU Pengaruh Motivasi Guru Dan Persepsi Guru Tentang Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali Tahun 2012/2

0 0 18

PENGARUH MOTIVASI GURU DAN PERSEPSI GURU TENTANG KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU DI Pengaruh Motivasi Guru Dan Persepsi Guru Tentang Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Di Kecamatan Karanggede Kabupaten Boyolali Tahun 201

0 0 13

PENGARUH PERILAKU KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN IKLIM SEKOLAH TERHADAP KINERJA MENGAJAR GURU BAHASA INGGRIS DI SMP SWASTA SE-KABUPATEN GARUT.

0 1 76

PENGARUH PERSEPSI GURU MENGENAI KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN MOTIVASI KERJA GURU TERHADAP KINERJA GURU EKONOMI AKUNTANSI SMA SE KOTA PATI.

0 0 155

PENGARUH TIPE KEPEMIMPINAN DEMOKRATIS KEPALA SEKOLAH TERHADAP KINERJA GURU SD SE-KECAMATAN CANGKRINGAN KABUPATEN SLEMAN.

0 0 184

Pengaruh Kompetensi Guru Pembimbing, Iklim Organisasi, Dan Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Pembimbing Pada SMA Se-Kota Cimahi

0 0 11