Uji Asumsi Klasik Analisis Data

H a : kualitas interaksi, kualitas lingkungan fisik, dan kualitas hasil pelayanan berpengaruh secara bersama-sama terhadap kepuasan konsumen. 2 Menentukan F tabel Berdasarkan Tabel F pada α = 5 diketahui bahwa nilai dengan dk pembilang = 3 dan dk penyebut = 96 adalah sebesar 2,699. 3 Ketentuan kriteria pengujian yang digunakan dalam pengujian t hitung adalah sebagai berikut : a Jika F hitung F tabel maka menerima H yang berarti kualitas interaksi, kualitas lingkungan fisik, dan kualitas hasil pelayanan tidak berpengaruh secara bersama-sama terhadap kepuasan konsumen. b Jika F hitung ≥ F tabel maka menerima H a yang berarti kualitas interaksi, kualitas lingkungan fisik, dan kualitas hasil pelayanan berpengaruh secara bersama-sama terhadap kepuasan konsumen. 4 Hasil pengujian F hitung adalah sebagai berikut : Nilai F hitung lebih besar dari F tabel , yaitu 32,525 2,699 , maka H ditolak dan H a diterima, yang artinya kualitas interaksi, kualitas lingkungan fisik, dan kualitas hasil pelayanan berpengaruh secara bersama-sama terhadap kepuasan konsumen. b. Uji-t Uji t digunakan untuk menguji signifikansi masing-masing variabel bebas , , secara sendiri-sendiri mempengaruhi variable terikat Y. Pengujian signifikansi pengaruh secara parsial dengan uji t dalam penelitian ini dilakukan berdasarkan langkah-langkah sebagai berikut : 1 Menyusun hipotesis 2 Menentukan nilai t tabel . Nilai t tabel dapat diketahui dengan derajat kebebasan df n-k-1 = 100 – 3 – 1 = 96 pada α = 10, diperoleh nilai t tabel = 1,661. 3 Ketentuan kriteria pengujian yang digunakan dalam pengujian t hitung adalah sebagai berikut : jika t tabel ≤ t hitung ≤ t tabel α = 0,10; n-2, maka H diterima dan H a ditolak. jika t hitung t tabel α = 0,10; n-2, maka H ditolak dan H a diterima. 4 Hasil pengujian hipotesis adalah sebagai berikut : a Menguji hipotesis pengaruh kualitas interaksi pelayanan pada kepuasan konsumen. H : kualitas interaksi tidak berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen. H a : kualitas interaksi berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen. Kesimpulan : Nilai t hitung variabel kualitas interaksi pelayanan sebesar 3,612 lebih besar dari t tabel , maka H ditolak dan H a diterima, sehingga variabel kualitas interaksi pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, artinya semakin baik kualitas interaksi semakin puas konsumen, sebaliknya semakin buruk kualitas interaksi semakin tidak puas konsumen. b Menguji hipotesis pengaruh kualitas lingkungan fisik pada kepuasan konsumen. H : kualitas lingkungan fisik tidak berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen. H a : kualitas lingkungan fisik pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen. Kesimpulan : Nilai t hitung variabel kualitas lingkungan fisik pelayanan sebesar 2,065 lebih besar dari t tabel , maka H ditolak dan H a diterima, sehingga variabel kualitas lingkungan fisik pelayanan berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen, artinya semakin baik kualitas lingkungan fisik semakin puas konsumen, sebaliknya semakin buruk kualitas lingkungan fisik semakin tidak puas konsumen. c Menguji hipotesis pengaruh kualitas hasil pelayanan terhadap kepuasan konsumen. H : kualitas hasil pelayanan tidak berpengaruh positif terhadap kepuasan konsumen.

Dokumen yang terkait

Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen PT. Toyota Astra Financial Service Medan

13 163 118

Pengaruh Kualitas Produk, Harga, dan Isi Extra Produk Shampoo Sunsilk Sachet Isi Extra Terhadap Minat Beli Konsumen Pada Swalayan Maju Bersama Jl. Mangkubumi Medan

0 69 101

Pengaruh kualitas produk, kualitas pelayanan, dan kewajaran harga terhadap kepuasan konsumen : studi kasus pada konsumen franchise Mc Donalds Jl. Jendral Sudirman No.38 Yogyakarta.

0 0 101

Pengaruh lingkungan fisik, kualitas produk dan kualitas pelayanan terhadap kepuasan konsumen dan loyalitas konsumen : studi kasus pada konsumen Waroeng Steak and Shake cabang Sleman, Yogyakarta.

1 6 178

KUALITAS PELAYANAN KESEHATAN DI PUSKESMAN MULYOJATI KOTA METRO (The Quality of Health Care Services at Mulyojati Public Health Center in Metro City)

0 1 12

Pengaruh Kualitas Pelayanan, Kualitas Produk dan Evaluasi Harga Terhadap Kepuasan Pelanggan Quick Chicken Jl. Dharmahusada, Surabaya

0 0 7

PENGARUH NILAI PELANGGAN DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN (Studi kasus pada penumpang KA Kaligung Mas di Stasiun Poncol Semarang)

0 1 8

PENGARUH KUALITAS PELAYANAN, HARGA DAN NILAI PELANGGAN TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN PENGGUNA JASA SERVIS BENGKEL AHASS 0002 SEMARANG HONDA CENTER

0 0 8

Kepuasan Konsumen Implementasi Kualitas pelayanan

0 1 13

Pengaruh kualitas interaksi, kualitas lingkungan fisik dan kualitas hasil pelayanan terhadap kepuasan konsumen : studi kasus pada konsumen XL Center Jl. Mangkubumi No.20-22 Yogyakarta - USD Repository

0 0 157