Tenaga pengajar guru Perpustakaan

80 kerja sama ini, pihak sekolah dan orang tua siswa mengetahui perkembangan siswa tersebut selama menempuh pendidikan di sekolah ini.

3. Hubungan Antarsekolah

SMA Stella Duce 2, Yogyakarta, memiliki hubungan dengan sekolah lain yang sederajat dalam berbagai bentuk kerja sama, antara lain kerjasama dalam bidang olahraga, kesenian, dan kegiatan lainnya.

4. Hubungan Sekolah dengan Masyarakat Sekitar

Hubungan SMA Stella Duce 2, Yogyakarta, dengan masyarakat sekitar tampak dalam komunikasi yang intensif dengan pemilik kost tempat siswi SMA Stella Duce 2 tinggal. Bentuk hubungan lain yaitu ikut melibatkan masyarakat sekitar dalam hal keamanan pada saat sekolah menyelenggarakan acara yang melibatkan pihak luar sekolah. 5. Hubungan Sekolah dengan Perguruan Tinggi SMA Stella Duce 2, Yogyakarta, bekerja sama dengan berbagai perguruan tinggi dalam hal Expo Universitas yang rutin diadakan setiap tahun, penerimaan mahasiswa baru, dan penelitian.

L. Usaha-Usaha Peningkatan Kualitas Lulusan

SMA Stella Duce 2, Yogyakarta, memiliki beberapa program khusus yang memuat materi yang dipandang dapat berguna untuk meningkatkan kualitas lulusan dan sebagai persiapan pendidikan di Perguruan Tinggi. Program- program tersebut meliputi:

1. Pengembangan Bidang Intelektual

81 Tujuan program pengembangan di bidang ini adalah untuk mengoptimalkan perkembangan siswi dalam bidang intelektual, sehingga siswi mampu berkembang secara maksimal dan mempunyai bekal yang memadai dalam melanjutkan pendidikan di Perguruan Tinggi. Program pengembangan meliputi:

a. Remidial

Program remidial ini diberikan kepada siswi yang mengalami kesulitan dalam belajar. Siswi yang nilai ulangan mata pelajaran tertentu dianggap kurang, diwajibkan untuk mengikuti program ini. Remidial diadakan di luar jam sekolah saat jam pulang sekolah dan diharapkan pelaksanaannya pada hari Jumat dan Sabtu

b. Bimbingan Penjurusan

Program bimbingan penjurusan meliputi pelayanan psikotes bekerja sama dengan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta, konsultasi penjurusan bagi siswi kelas X, dan konsultasi pemilihan jurusan di Perguruan Tinggi.

c. Bimbingan Persiapan Ujian Negara

Program bimbingan Ujian Akhir Negara ini berupa pemberian pelatihan khusus bagi siswi kelas XII dalam mempersiapkan diri menghadapi Ujian Negara.

d. Pelajaran Tambahan

Pelajaran tambahan diberikan kepada kelas XII sebagai bentuk persiapan Ujian Nasional. Pelajaran tambahan ini diberikan untuk mata pelajaran

Dokumen yang terkait

Hubungan antara bimbingan guru, motivasi belajar, dukungan teman, sarana belajar, dan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi : studi kasus siswa kelas XI IPS SMA Stella Duce 1 Yogyakarta.

0 3 177

Deskripsi persepsi siswa tentang manfaat pelayanan bimbingan belajar pada siswa kelas XI SMA Stella Duce 2 Yogyakarta tahun ajaran 2012/2013.

0 0 84

Hubungan bimbingan guru di kelas, minat belajar dan motivasi belajar dengan prestasi belajar akuntansi siswa : studi kasus siswi kelas XI SMA Stella Duce 2.

0 0 116

Metode discovery untuk mengaktifkan dan meningkatkan prestasi siswa dalam belajar listrik dinamis kelas X di SMA Stella Duce 1 Yogyakarta.

0 0 139

Penerapan metode pembelajaran role playing pada pembelajaran akuntansi untuk meningkatkan pemahaman siswa pada materi siklus akuntansi : penelitian dilakukan pada siswa kelas XI IS 3 SMA Stella Duce 2 Yogyakarta.

0 1 221

Peningkatan pemahaman siswa melalui penerapan model pembelajaran cooperative learning tipe STAD pada mata pelajaran akuntansi SMA : studi kasus siswa kelas XI IPS 3 SMA Stella Duce 2.

1 4 188

Deskripsi persepsi siswa tentang manfaat pelayanan bimbingan belajar pada siswa kelas XI SMA Stella Duce 2 Yogyakarta tahun ajaran 2012 2013

0 0 82

Hubungan antara bimbingan guru, motivasi belajar, dukungan teman, sarana belajar, dan prestasi belajar siswa pada pembelajaran akuntansi studi kasus siswa kelas XI IPS SMA Stella Duce 1 Yogyakarta

1 5 175

METODE DISCOVERY UNTUK MENGAKTIFKAN DAN MENINGKATKAN PRESTASI SISWA DALAM BELAJAR LISTRIK DINAMIS KELAS X DI SMA STELLA DUCE 1 YOGYAKARTA

0 0 137

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE LEARNING TEKNIK QUICK ON THE DRAW UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI SISWA KELAS XI SMA STELLA DUCE 2 YOGYAKARTA (Penelitian dilaksanakan pada siswa Kelas XI IPS 1 SMA STELLA DUCE 2 Yogy

0 2 235