Jenis Penelitian METODE PENELITIAN

commit to user 56 angket minat belajar. Untuk data amatan diambil dari hasil pengerjaan tes prestasi belajar. Tahap ini dilaksanakan pada bulan Oktober 2010 sampai Desember 2010. c. Tahap penyelesaian Tahap penyelesaian meliputi mengolah data dan membuat laporan penelitian pada bulan Januari sampai Pebruari 2011.

B. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini adalah merupakan penelitian eksperimen semu Quasi experimental. Alasan digunakan penelitian eksperimental semu adalah peneliti tidak mungkin mengontrol semua variabel yang relevan. Seperti yang dikemukakan Budiyono 2003:82, Penelitian ini bermaksud memberikan perlakuan terhadap sampel yang diambil dari populasi, selanjutnya peneliti ingin mengetahui efek perlakuan tersebut. Perlakuan yang dimaksud adalah pembelajaran dengan menggunakan model Jigsaw sebagai kelas eksperimen I dan model STAD sebagai kelas eksperimen II. Langkah dalam penelitian ini adalah dengan cara mengusahakan timbulnya variabel-variabel dan selanjutnya dikontrol untuk dilihat pengaruhnya terhadap prestasi belajar matematika sebagai variabel terikat. Sedangkan variabel bebas yang dimaksud yaitu metode pembelajaran dan minat belajar peserta didik. Sebelum memulai perlakuan, terlebih dahulu dilakukan uji keseimbangan. Hal ini bertujuan untuk mengetahui bahwa peserta didik yang akan dikenai model Jigsaw dan model STAD mempunyai kemampuan matematika commit to user 57 yang sama. Data yang digunakan untuk uji keseimbangan adalah nilai matematika pada Ujian Akhir Nasional ketika masuk di SMP. Pada akhir penelitian, kedua kelompok diukur dengan menggunakan alat ukur yang sama, yaitu soal tes prestasi belajar matematika. Hasil pengukuran tersebut kemudian dianalisis dengan uji statistika. Rancangan yang digunakan dalam penelitian ini adalah rancangan faktorial 2x3. Rancangan tersebut dapat digambarkan sebagai berikut: Tabel 3.1 Rancangan Penelitian A B b 1 b 2 b 3 a 1 a 2 ab 1,1 ab 2,1 ab 1,2 ab 2,2 ab 1,3 ab 2,3 dimana : A : Model pembelajaran a 1 : Pengajaran dengan menggunakan model pembelajaran tipe Jigsaw a 2 : Pengajaran dengan menggunakan model pembelajaran tipe STAD B : Minat belajar b 1 : Tingkat minat belajar tinggi b 2 : Tingkat minat belajar sedang b 3 : Tingkat minat belajar rendah ab 1,1 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe Jigsaw minat belajar tinggi ab 1,2 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe Jigsaw untuk minat belajar sedang commit to user 58 ab 1,3 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe Jigsaw untuk minat belajar rendah ab 2,1 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe Jigsaw untuk minat belajar tinggi ab 2,2 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe STAD untuk minat belajar sedang ab 2,3 : Hasil tes dengan pengajaran menggunakan model pembelajaran tipe STAD untuk minat belajar rendah.

C. Populasi, Sampel dan Teknik Pengambilan Sampel

Dokumen yang terkait

PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STUDENT TEAMS AND DIVISION (STAD) Eksperimentasi Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Tems and Division (STAD) dan Think Pair S

0 2 15

EKSPERIMENTASI PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE Eksperimentasi Pembelajaran Matematika dengan Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Student Tems and Division (STAD) dan Think Pair Share (TPS) terhada

0 2 17

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR KIMIA SISWA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD (STUDENTS TEAM ACHIEVEMENTS DIVISION) DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW PADA POKOK BAHASAN IKATAN KIMIA.

0 2 22

PERBEDAAN KEMAMPUAN PEMECAHAN MASALAH MATEMATIKA SISWA YANG DIAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE TPS DAN TIPE STAD PADA MATERI TEOREMA PYTHAGORAS DI KELAS VIII SMPMUHAMMADIYAH PEMATANGSIANTAR.

0 6 23

EKSPERIMENTASI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DAN JIGSAW PADA POKOK BAHASAN BENTUK ALJABAR DITINJAU DARI PERHATIAN ORANG TUA

0 3 127

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA POWERPOINT SEBAGAI UPAYA PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON.

0 1 20

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MEDIA VCD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD DENGAN MEDIA VCD UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA (PTK Pembelajaran Matematika Pokok Bahasan Ku

0 2 15

Model Pembelajaran Kooperatif Tipe STAD Pada Mata Pelajaran TIK

0 0 2

EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE JIGSAW DAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA PADA POKOK BAHASAN PECAHAN

0 0 15

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE STAD PADA MATERI TEOREMA PYTHAGORAS DI KELAS VIII SMP

0 0 10