93
2 Menanya
Peserta  didik  menanyakan  hal-hal  yang  kurang  jelas  atau  belum  tahu  yang ditemukan saat melakukan proses pengamatan.
3 MencobaMengumpulkan DataInformasi
Peserta  didik  mencoba  mempraktikkan  vokal  grup lagu “Suwe Ora Jamu”
dengan  teknik  vokal  dan  dengan  homogenitas  yang  baik
blend
.  Peserta didik  terus  berlatih  mempraktikkan  vokal  grup  dengan  dibimbing  oleh
kolaborator. 4
MengasosiasiMenganalisis DataInformasi
Peserta  didik    mengumpulkan  data  yang  diperoleh  dari  praktik  vokal  grup lagu “Suwe Ora Jamu” untuk menjawab pertanyaan-pertanyaan.
5 MengkomunikasikanMenyaji
Peserta didik menampilkan vokal grup “Suwe Ora Jamu” bersama kelompok asal masing-masing dengan ekspresi, teknik vokal dan dengan homogenitas
yang baik
blend
. c.
Penutup 1
Peserta didik mencatat informasi kolaborator tentang kegiatan pembelajaran berikutnya.
2 Kolaborator menutup pelajaran dengan doa dan salam.
4. Pertemuan Keempat
a. Pendahuluan
1 Kolaborator mengucap salam dan memimpin siswa berdoa
2 Kolaborator menyampaikan tujuan pembelajaran dan cakupan materi.
b. Kegiatan Inti
1 Mengamati
Peserta  didik  memperhatikan  kolaborator  yang  sedang  menjelaskan  materi vokal  grup  secara  umum.  Selanjutnya  peserta  didik  memperhatikan
kolaborator  yang  menjelaskan  tentang  pentingnya  kerjasama  yang  baik dalam pelaksanaan
cooperative learning
tipe Jigsaw II serta memperhatikan kekompakan.
2 Menanya
Peserta  didik  menanyakan  hal-hal  yang  kurang  jelas  atau  belum  tahu  yang ditemukan saat melakukan proses pengamatan.
3 MencobaMengumpulkan DataInformasi
Peserta didik mencoba mempraktikkan vokal grup dengan teknik vokal yang baik  dan  tetap  memperhatikan  kekompakan.  Setiap  peserta  didik  mencoba
untuk  memberikan  ide  kreatif  untuk  penampilan  vokal  grup  kelompok masing-masing untuk menghindari ada siswa yang pasif.
4 MengasosiasiMenganalisis DataInformasi
Peserta  didik    mengumpulkan  data  yang  diperoleh  dari  praktik  vokal  grup lagu  “Suwe  Ora  Jamu”  untuk  menjawab  pertanyaan-pertanyaan.  Setiap
peserta  didik  bertanggung  jawab  terhadap  kelompoknya  masing-masing,
94
apabila ada teman dalam kelompoknya yang masih merasa kesulitan hal itu menjadi  tanggung  jawab  bersama  dalam  kelompok.  Anggota  kelompok
harus  membantu  teman  yang  kesulitan  dalam  memahami  materi  maupun dalam kegiatan praktik vokal grup.
5 MengkomunikasikanMenyaji
Peserta didik menampilkan vokal grup “Suwe Ora Jamu” dengan kelompok asal  masing-masing  di  depan  kelas  dengan  ekspresi  dinamik  dan  tempo,
homogenitas
blend
dan  teknik  vokal  yang  benar  sambil  dilakukan penilaian oleh kolaborator dan peneliti.
c. Penutup
1 Kolaborator dan peserta didik menyimpulkan tentang materi pembelajaran.
2 Kolaborator memberi penghargaan
reward
kepada kelompok yang terbaik. 3
Kolaborator menutup pelajaran dengan doa dan salam.
H. Penilaian
1. Penilaian Sikap
a Teknik Penilaian  : Observasi
b Bentuk Instrumen  : Lembar Observasi
c Instrumen
: Terlampir 2.
Pengetahuan a
Teknik Penilaian   : Tes Objektif b
Bentuk Instrumen  : Pilihan Ganda c
Instrumen : Terlampir
3. Keterampilan
a Teknik Penilaian   : Observasi
b Bentuk Instrumen  : Lembar Observasi
c Instrumen
: Terlampir
GuruKolaborator
Sri Windaryati, S.Pd.
NIP. 19690824 199103 2 004 Piyungan, Agustus 2015
Peneliti
Eko Sujatmoko NIM. 11208241047